Istri Bupati Sampang Puji Dekorasi Kegiatan Evaluasi PKK Gunung Rancak

- Jurnalis

Rabu, 26 Oktober 2022 - 12:22 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: Tim Penggerak PKK Desa Gunung Rancak, Kecamatan Robatal, bersama Ketua TP PKK Kabupaten Sampang, (Doc: Agus/RMN).

Caption: Tim Penggerak PKK Desa Gunung Rancak, Kecamatan Robatal, bersama Ketua TP PKK Kabupaten Sampang, (Doc: Agus/RMN).

Sampang || Rega Media News

Ketua tim penggerak PKK Kabupaten Sampang Hj Mimin Slamet Junaidi, melaksanakan kunjungan guna mengevaluasi pelaksana terbaik 10 Program Pokok PKK di Desa Gunung Rancak, Kecamatan Robatal, Rabu (26/10/2022).

Didampingi tim penggerak PKK Kabupaten Sampang, kehadiran istri orang nomor satu di kota Bahari itu disambut hangat Kepala Desa Gunung Rancak.

Selain itu, juga disambut Forkopimcam Robatal, tim penggerak PKK Kecamatan Robatal dan tim Penggerak PKK Desa Gunung Rancak.

Dalam sambutannya, perempuan yang terkenal dengan kata bijaknya itu berharap didalam evaluasi tersebut, menghasilkan binaan yang lebih baik.

“Harapan dari evaluasi ini adalah menghasilkan terbaik dari pembinaan yang dilakukan,” ucap Hj Mimin.

Tak hanya itu, istri H Slamet Junaidi ini juga memuji kegiatan dan dekorasi acara yang menurutnya sangat bagus dan luar biasa.

Baca Juga :  PPKM, Omzet Pedagang Pasar Sampang Merosot

“Selama acara PKK di Kabupaten Sampang, disini ini terbaik, desain teropnya bagus,” imbuhnya.

Bahkan, tak hanya itu, perempuan murah senyum itupun sempat menjawab celetukan warga yang berkata sempat bilang nomor satu.

“Iya nomor satu, dekorasinya,” tutupnya sambil tersenyum.

Berita Terkait

TNI Gotong Royong Bantu Warga Pamekasan
Dukung Ketahanan Energi Jawa Timur, PETRONAS Indonesia Perkuat Kemitraan Strategis Dengan BUMD
Kasus Oknum Karyawan Bank Jatim Sampang Bergulir
Kafilah Pamekasan Raih Juara MTQ Jatim 2025
PLN Madura Hadirkan Energi Kepedulian Bagi Pelajar
Bupati Sampang Ajak Masyarakat Lawan Narkoba
Bupati Pamekasan Pastikan Menu MBG Layak Konsumsi
HUT TNI Ke-80, Letkol Herik Ungkap Pesan Perpisahan

Berita Terkait

Rabu, 8 Oktober 2025 - 17:08 WIB

TNI Gotong Royong Bantu Warga Pamekasan

Rabu, 8 Oktober 2025 - 15:01 WIB

Dukung Ketahanan Energi Jawa Timur, PETRONAS Indonesia Perkuat Kemitraan Strategis Dengan BUMD

Rabu, 8 Oktober 2025 - 13:43 WIB

Kasus Oknum Karyawan Bank Jatim Sampang Bergulir

Rabu, 8 Oktober 2025 - 11:15 WIB

Kafilah Pamekasan Raih Juara MTQ Jatim 2025

Selasa, 7 Oktober 2025 - 14:10 WIB

Bupati Sampang Ajak Masyarakat Lawan Narkoba

Berita Terbaru

Caption: Direktur Muslimah Humanis Indonesia, Dr. Hj. Mutmainah, (dok. foto istimewa).

Hukum&Kriminal

MHI Soroti Kinerja Polisi Bangkalan

Rabu, 8 Okt 2025 - 18:57 WIB

Caption: Babinsa Desa Kaduara Barat, gotong royong bersama warga membangun kamar mandi, (dok. regamedianews).

Daerah

TNI Gotong Royong Bantu Warga Pamekasan

Rabu, 8 Okt 2025 - 17:08 WIB

Caption: Kantor Bank Jatim Cabang Kabupaten Sampang, Jl. KH. Wakhid Hasyim, (dok. regamedianews).

Daerah

Kasus Oknum Karyawan Bank Jatim Sampang Bergulir

Rabu, 8 Okt 2025 - 13:43 WIB

Caption: Bupati Pamekasan KH Kholilurrahman, menyerahkan reward kepada 6 peserta juara MTQ tingkat Provinsi Jawa Timur, (dok. regamedianews).

Daerah

Kafilah Pamekasan Raih Juara MTQ Jatim 2025

Rabu, 8 Okt 2025 - 11:15 WIB