Temu Ramah Diskominfo Aceh Dengan Pemkab Aceh Selatan Berjalan Khidmat

- Jurnalis

Kamis, 13 Juli 2023 - 21:50 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: suasana temu ramah Diskominfo Aceh dengan Pemkab Aceh Selatan (dok.regamedianews)

Caption: suasana temu ramah Diskominfo Aceh dengan Pemkab Aceh Selatan (dok.regamedianews)

Aceh Selatan -,Di sela-sela acara FGD Pendampingan Smart City Kabupaten Aceh Selatan oleh Diskominfo Aceh, tim penyusun yg dipimpin oleh Kepala Bidang E-Government Diskominfo Aceh Hendri Dermawan, S.Kom berkesempatan mengikuti temu ramah dengan sekretaris daerah Cut Syazalisma, S.STP.

Temu ramah ini berlangsung di rumah dinas sekda Kamis (13/07), turut hadir asisten III, kepala dinas kominfo dan persandian, kepala DPMG, Kadis Perpustakaan dan arsip, Anggota DPRK Hadi Surya, T. Mudasir dan T. Sukandi selaku tokoh masyarakat, kabag organisasi dan kabag hukum.

Temu ramah ini diisi dengan kegiatan jamuan makan dan diskusi ringan terkait implementasi Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE) di lingkungan Pemerintah Kabupaten Aceh Selatan.

Dalam kesempatan tersebut Cut Sazalisma berharap ada kemajuan yg signifikan dalam implementasi SPBE di tahun 2024 nanti.

“Tanda Tangan Elektronik, aplikasi arsip dinamis Srikandi sudah harus terlaksana di tahun 2024, Asisten III Setdakab tugaskan beliau sebagai koordinator”, Ungkap Sekda.

Hendri Dermawan Selaku Kepala Bidang E-government Diskominfo Aceh, berbagi pengalaman bagaimana pemprov Aceh dalam melakukan implementasi SPBE.

Menurutnya Semuanya itu dimulai dari komitmen bersama, pimpinan, regulasi, tim koordinasi, rencana kerja dan target capaian (outcome)

Baca Juga :  Lantik Sejumlah Pejabat, Bupati Aceh Selatan Berikan Warning

“Tim Koordinasi SPBE yg terdiri dari lintas sektor SKPK harus sering duduk bersama merumuskan rencana kerja, memonitoring dan mengevaluasi indikator SPBE”,jelasnya

Hendri Dermawan juga menegaskan bahwa implementasi SPBE itu adalah kerja kolaborasi bukan tanggung jawab Diskominfo semata.

Sementara itu kadiskominfo Aceh Selatan Munharsam,SE, MSi, menyatakan siap mewujudkan harapan sekda ini, namun Diskominfo juga butuh dukungan dari SKPK yg bergabung dalam Tim koordinasi SPBE.

“Guna mewujudkan program ini, Diskominfo butuh dukungan perencanaan serta penganggaran secara konfrehensif terkait hal tersebut”, pungkasnya.

Berita Terkait

BPJS Ketenagakerjaan Raih Dua Reward Prestisius Asian Local Currency Bond Award 2025
Syaikhona Kholil Dinobatkan Sebagai Pahlawan Nasional
Kepala BGN Haruskan Dapur MBG Gunakan Air Galon
Timbulkan Kegaduhan, KPI Hentikan Sementara Program XPose Uncensored Trans7
Videonya Dijadikan Model Penayangan Yang Dinilai Merugikan Pesantren, Ini Tanggapan Gus Ali Mustakim
Heboh Tayangan Dinilai Bernarasi Negatif Terhadap Kiai dan Pesantren Memantik Reaksi Berbagai Kalangan
Santri Gotong Royong Bantu Pembangunan Pesantren Bukanlah Eksploitasi
Kisah Jamaah Rela Tidur di Trotoar Demi Ikuti Haul Solo 2025

Berita Terkait

Jumat, 21 November 2025 - 09:29 WIB

BPJS Ketenagakerjaan Raih Dua Reward Prestisius Asian Local Currency Bond Award 2025

Senin, 10 November 2025 - 10:38 WIB

Syaikhona Kholil Dinobatkan Sebagai Pahlawan Nasional

Rabu, 22 Oktober 2025 - 21:18 WIB

Kepala BGN Haruskan Dapur MBG Gunakan Air Galon

Rabu, 15 Oktober 2025 - 07:11 WIB

Timbulkan Kegaduhan, KPI Hentikan Sementara Program XPose Uncensored Trans7

Selasa, 14 Oktober 2025 - 09:43 WIB

Videonya Dijadikan Model Penayangan Yang Dinilai Merugikan Pesantren, Ini Tanggapan Gus Ali Mustakim

Berita Terbaru

Caption: petugas yang tergabung dalam Operasi Zebra Semeru 2025, mengecek kelengkapan dokumen dan kelayakan kendaraan, (dok. Polantas Sampang).

Daerah

Operasi Zebra di Sampang, Sisir Kendaraan Tak Layak Jalan

Senin, 24 Nov 2025 - 12:03 WIB

Caption: Satgas BAANAR PC GP Ansor Sumenep pose bersama pihak Diskominfo Sumenep, (dok. foto istimewa).

Daerah

Berkolaborasi Cegah Narkoba dan Judol di Sumenep

Minggu, 23 Nov 2025 - 23:45 WIB

Caption: technical meeting pelaksanaan kompetisi drumband tingkat SD/MI se-Kabupaten Pamekasan, (dok. regamedianews).

Daerah

Desa Gagah Dorong Pelestarian Budaya Drumband

Minggu, 23 Nov 2025 - 22:48 WIB

Caption: press conference, Polres Pohuwato ungkap kasus pertambangan emas ilegal dan tunjukkan barang bukti, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Dua Tersangka PETI di Gorontalo Positif Nyabu

Minggu, 23 Nov 2025 - 12:20 WIB

Caption: anggota Polsekta Sampang ditemui korban, saat mendatangi lokasi kejadian pencurian sepeda motor, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Sampang Rawan Pencurian Sepeda Motor

Sabtu, 22 Nov 2025 - 20:41 WIB