Pemkab Sampang Tekan Angka Pengangguran

- Jurnalis

Rabu, 21 Mei 2025 - 15:30 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: Bupati Sampang (H. Slamet Junaidi), sampaikan sambutan saat membuka pelatihan kerja berbasis komputer.

Caption: Bupati Sampang (H. Slamet Junaidi), sampaikan sambutan saat membuka pelatihan kerja berbasis komputer.

Sampang,- Tingginya angka pengangguran di Kabupaten Sampang, Jawa Timur, menjadi PR pemerintah daerah setempat.

Kendati demikian, untuk menekan angka tersebut pemerintah membuka pelatihan kerja berbasis komputer 2025.

Keterangan yang dihimpun regamedianews, angka pengangguran di kabupaten berjuluk kota bahari ini sejumlah 14.191 orang.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Bupati Sampang H Slamet Junaidi mengatakan, dengan adanya pelatihan kerja, dapat menyerap ilmu dengan baik.

Baca Juga :  Kisah Jamaah Rela Tidur di Trotoar Demi Ikuti Haul Solo 2025

“Sehingga menjadi tenaga kerja yang terampil dan tangguh,” ujarnya saat membuka pelatihan kerja, di Balai Latihan Kerja, Senin (19/5).

Meski demikian, ungkap H Slamet Junaidi, masyarakat dapat bersaing di dunia kerja maupun membuka usaha sendiri.

“Akan tetapi, untuk menekan angka pengangguran ini tidak cukup dengan pelatihan kerja,” tandasnya.

Bupati Sampang dua periode ini menegaskan, ia akan terus mengupayakan peningkatan investasi.

Baca Juga :  Jumat Berkah, Kapolres Sampang Bersedekah

Selain itu, imbuh H Slamet Junaidi, termasuk pembangunan infrastruktur penunjang dan fasilitasi kewirausahaan.

“Hal ini agar masyarakat tidak hanya menjadi pencari kerja, tetapi juga pencipta lapangan kerja,” pungkasnya.

Sekedar diketahui, pelatihan kerja tersebut meliputi servis telepon seluler, perawatan refrigerasi dan AC, servis sepeda motor injeksi dan desain grafis muda.

Berita Terkait

Operasi Zebra 2025, Polres Bangkalan Incar 8 Pelanggaran
Aksi Peduli Pendidikan: Sulap Sekolah Dengan Mural Cantik
14 Hari !, Polres Sampang Gelar Operasi Zebra 2025
Lapas Narkotika Pamekasan Geber Baksos
Kejati dan BPK Didesak Periksa Proyek SMKN Model Gorontalo
64 Napi Narkotika Pamekasan Bebas Bersyarat
LSM Walihua Soroti Proyek Refitalisasi SMKN Model Gorontalo
ESP PLTU Anggrek Bermasalah, Polusi Udara Ancam Warga

Berita Terkait

Senin, 17 November 2025 - 18:51 WIB

Operasi Zebra 2025, Polres Bangkalan Incar 8 Pelanggaran

Senin, 17 November 2025 - 14:37 WIB

Aksi Peduli Pendidikan: Sulap Sekolah Dengan Mural Cantik

Senin, 17 November 2025 - 11:42 WIB

14 Hari !, Polres Sampang Gelar Operasi Zebra 2025

Senin, 17 November 2025 - 08:46 WIB

Kejati dan BPK Didesak Periksa Proyek SMKN Model Gorontalo

Sabtu, 15 November 2025 - 23:08 WIB

64 Napi Narkotika Pamekasan Bebas Bersyarat

Berita Terbaru

Caption: Kapolres Bangkalan AKBP Hendro Sukmono sematkan pita kepada anggotanya, tanda dimulainya Operasi Zebra Semeru 2025, (sumber foto: Humas Polres Bangkalan).

Daerah

Operasi Zebra 2025, Polres Bangkalan Incar 8 Pelanggaran

Senin, 17 Nov 2025 - 18:51 WIB

Caption: pemotongan pita, tanda selesainya dan peresmian project mahasiswa Program Study Sastra Inggris UTM, (dok. foto istimewa).

Daerah

Aksi Peduli Pendidikan: Sulap Sekolah Dengan Mural Cantik

Senin, 17 Nov 2025 - 14:37 WIB

Caption: didampingi perwakilan Forkopimda, Kajari Sampang tunjukkan BB narkotika jenis sabu-sabu yang hendak dimusnahkan, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Kejari Sampang Musnahkan BB 1,4 Kg Narkotika

Senin, 17 Nov 2025 - 13:17 WIB

Caption: Waka Polres Sampang didampingi Kasat Lantas, mengecek kesiapan kendaraan usai apel pasukan Operasi Zebra Semeru 2025, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Daerah

14 Hari !, Polres Sampang Gelar Operasi Zebra 2025

Senin, 17 Nov 2025 - 11:42 WIB