Di Pamekasan, Ada 13 Desa Laksanakan Pilkades Serentak

- Jurnalis

Rabu, 11 Oktober 2017 - 13:13 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pamekasan, (regamedianews.com) – Sebanyak 13 desa di 6 kecamatan di Kabupaten Pamekasan menggelar Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) serentak, Rabu (11/10/2017). Dari 13 desa tersebut terdapat 38 Calon Kepala Desa (Cakades).

Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (DPMD) Kabupaten Pamekasan, Achmad Faisol mengatakan, total keseluruhan yang mengikuti Pilkades serentak kali ini ada 13 desa dari 6 kecamatan, sedangkan calon kadesnya sebanyak 38 orang.

“Saya berharap masing-masing cakades bersaing secara sehat, sehingga Pilkades serentak tahuh ini berlangsung aman dan kondusif,” ujarnya, Rabu (11/10).

Faisol menyebutkan, ke-13 desa tersebut diantaranya yaitu, Desa Jarin dan Pademawu Barat, Kecamatan Pademawu. Tiga desa terdapat di Kecamatan Proppo yaitu, Desa Billaan, Pangbatok, dan Toket.

“Kecamatan Palengaan juga menyumbangkan tiga desa yakni, Desa Palengaan Laok, Kacok, dan Banyupelle,” lanjutnya.

Baca Juga :  Sambut Dirgahayu TNI ke-73, Dandim 0829 Bangkalan Gelar Balap Kuda

Desa Bulangan Haji, dan Ambender di Kecamatan Pegantenan. Kemudian Desa Tagengser Daja, Kecamatan Pasean. Terakhir di Kecamatan Batumarmar yaitu Desa Bujur Tengah, dan Bangserreh.

“Atas nama pribadi dan Isntansi meminta kepada seluruh warga yang menyelenggarakan Pilkades serentak agar tidak melakukan keributan sebelum dan sesudah Pilkades nantinya,” ucapnya. (*)

Berita Terkait

Pamekasan Ekspor Produk Tembakau Rp2,7 Miliar
Nelayan Arosbaya Protes, Kapal Troll Ancam Nyawa dan Ekosistem Laut
13 Desember 2025, MUI Sampang Gelar Musda ‘Pemilihan Ketua’
Pemkab Sampang Wujudkan Lingkungan Sehat Tanpa Rokok
Kupas Tuntas Tiga Biang Keladi Residivisme
Disperindag Pamekasan Mulai Penataan Kios Pasar Kolpajung
PERMAHI UNUGO Soroti Kasus Tenaga Ahli Bupati Pohuwato Positif Narkoba
23 Mahasiswa Terpilih di Jatim Dalami Dunia Pemasyarakatan

Berita Terkait

Jumat, 28 November 2025 - 08:38 WIB

Pamekasan Ekspor Produk Tembakau Rp2,7 Miliar

Kamis, 27 November 2025 - 22:07 WIB

Nelayan Arosbaya Protes, Kapal Troll Ancam Nyawa dan Ekosistem Laut

Kamis, 27 November 2025 - 17:08 WIB

13 Desember 2025, MUI Sampang Gelar Musda ‘Pemilihan Ketua’

Kamis, 27 November 2025 - 13:03 WIB

Pemkab Sampang Wujudkan Lingkungan Sehat Tanpa Rokok

Rabu, 26 November 2025 - 12:02 WIB

Disperindag Pamekasan Mulai Penataan Kios Pasar Kolpajung

Berita Terbaru

Caption: Bupati Pamekasan Kholilurrahman sampaikan sambutan, saat pelepasan ekspor produk tembakau unggulan Madura, (dok. Kurdi, Rega Media).

Daerah

Pamekasan Ekspor Produk Tembakau Rp2,7 Miliar

Jumat, 28 Nov 2025 - 08:38 WIB

Caption: Sekda Sampang sampaikan arahan usai melantik Satgas KTR, (sumber foto: Diskominfo Sampang).

Daerah

Pemkab Sampang Wujudkan Lingkungan Sehat Tanpa Rokok

Kamis, 27 Nov 2025 - 13:03 WIB

Caption: dua anggota Satlantas Polres Sampang, berhasil mengamankan pelaku diduga menguasai sepeda motor hasil tindak pidana curanmor, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Polantas Sampang Ringkus Pria Bawa Kabur Motor Curian

Rabu, 26 Nov 2025 - 20:41 WIB