Waka Polres Pamekasan Imbau Kades Tak Salah Gunakan Dana Desa

- Jurnalis

Jumat, 27 Oktober 2017 - 08:48 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ilustrasi

ilustrasi

ilustrasi

Pamekasan, (regamedianews.com) – Kepolisian Resort (Polres) Pamekasan, Madura, saat ini tengah serius melakukan pengawasan dan pengawalan terhadap penggunaan dana desa (DD).

Waka Polres Pamekasan, Kompol Harnoto mengatakan, Ia menghimbau kepada seluruh kepala desa agar tidak bermain-main dengan adanya dana desa. Penggunaan dana desa itu, harus memberikan dampak kesejehteraan pada masyarakat.

Baca Juga :  Cari Solusi Kemacetan di Jl. Raya Pasar Kedungdung, Camat dan Kades Survei Jalan Alternatif

“Dalam hali ini sudah berdasarkan himbauan bapak Kapolri, dan kemarin kita sudah melakukan sosialiasi terkait pengawalan dana desa,” ujarnya, Jum’at (27/10/2017).

Lebih lanjut Harnoto menjelaskan, bahwa Polres Pamekasan melibat Babhinkamtibmas, Kapolsek dan kecamatan untuk turut serta mengawal penggunaan dana desa.

“Jangan sampai main-main dengan hukum, apalagi sampai ada kongkalikong untuk memanfaatkan dana desa demi kepentingan pribadi,” tegasnya.

Baca Juga :  Ngatiyana: Terkendala Anggaran, Pramuka Kwartir Kota Cimahi Jangan Berhenti

Harnoto menambahkan, persoalan dana desa menjadi titik rawan untuk akhir-akhir ini mengingat maraknya para pejabat yang terjerat kasus hukum akibat persoalan penyelewengan dana desa.

“Kalau main-main dengan penggunaan dana desa tahu sendirilah akibatnya,” imbuhnya. (man)

Berita Terkait

Musrenbang Banyuates, Ra Mahfudz Beberkan 4 Prioritas Sampang 2027
Lecehkan Atlet, KBI Bangkalan Desak Ketua Pengprov Jatim Dicopot
Blak-Blakan! Kades Waru Barat ‘Semprot’ PDAM Depan Bupati Pamekasan
Resmi Dilaunching, SPPG Torjunan Komitmen Sajikan Menu Higienis
MUI Sampang Larang Haflatul Imtihan Diisi Hiburan Langgar Syariat
Teridentifikasi, Teka-Teki Kerangka Manusia di Sampang Terungkap
Ra Mahfudz Proyeksikan Torjun Jadi Jantung Pemerintahan Sampang
Forkot Pamekasan Endus Aroma ‘Titipan’ Proyek di APBD 2025

Berita Terkait

Kamis, 29 Januari 2026 - 13:08 WIB

Musrenbang Banyuates, Ra Mahfudz Beberkan 4 Prioritas Sampang 2027

Rabu, 28 Januari 2026 - 22:39 WIB

Lecehkan Atlet, KBI Bangkalan Desak Ketua Pengprov Jatim Dicopot

Rabu, 28 Januari 2026 - 20:49 WIB

Blak-Blakan! Kades Waru Barat ‘Semprot’ PDAM Depan Bupati Pamekasan

Rabu, 28 Januari 2026 - 15:17 WIB

MUI Sampang Larang Haflatul Imtihan Diisi Hiburan Langgar Syariat

Rabu, 28 Januari 2026 - 11:15 WIB

Teridentifikasi, Teka-Teki Kerangka Manusia di Sampang Terungkap

Berita Terbaru

Caption: anggota Polsek Karang Penang bersama warga berada di lokasi ditemukannya jenazah nenek di waduk Desa Tlambah, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Peristiwa

Sempat Hilang, Seorang Nenek di Sampang Ditemukan Tewas

Kamis, 29 Jan 2026 - 09:19 WIB