Jelang Pilkada Sampang, 140 Calon PPK Ikuti Tes Wawancara

- Jurnalis

Jumat, 3 November 2017 - 13:58 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sampang, (regamedianews.com) – Sebanyak 140 orang calon Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) se kabupaten Sampang, menjalani tes wawancara yang dilaksankan oleh KPU kabupaten Sampang di kantor KPU setempat.

Ketua KPU Sampang Samsul Ma’arif menyebutkan, dari 140 calon PPK nantinya akan ditetapkan 70 orang sebagai PPK di 14 Kecamatan yang ada di Sampang.

Baca Juga :  Politisi PKB Ditunjuk Pimpinan Sementara DPRD Bangkalan

“Tujuan tes wawancara ini untuk mengetahui dan mendalami kompetensi dari calon PPK itu sendiri dari berbagai aspek komitmen, pengetahuan,pengalaman dan motivasi untuk menjadi panitia pemilihan di tingkat kecamatan,” jelasnya, Jum’at (03/11/2017)

Samsul menambahkan, nantinya PPK yang beranggotakan 5 orang disetiap kecamatan harus memiliki komitmen untuk mensukseskan pemilihan kepala daerah (pilkada) yang berkualitas dan bekerja secara profesional sesuai ketentuan dan perundang-undangan.

Baca Juga :  Teladani Nilai Patriotisme dan Kepahlawanan

“Mereka nanti harus berkomitmen dalam mensukseskan jalannya pilkada 2018 mendatang dan yang pasti harus bekerja secara profesional serta ikuti ketentuan undang-undang yang ada,” pungkasnya. (har)

Berita Terkait

Wabup Pamekasan Dorong Aspirasi Warga Dituntaskan di Tingkat Desa
PCNU Sampang Matangkan Persiapan Harlah NU Ke-103
Skandal Siswa Fiktif SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terkuak
BPJS Ketenagakerjaan Perluas Perlindungan Jamsos Tenaga Pendidik Madrasah di Bangkalan
SDN Tlagah 2 Bangkalan Ambruk, Hak Keamanan Siswa Terabaikan
Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang
Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers
Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 18:29 WIB

Wabup Pamekasan Dorong Aspirasi Warga Dituntaskan di Tingkat Desa

Selasa, 20 Januari 2026 - 16:51 WIB

PCNU Sampang Matangkan Persiapan Harlah NU Ke-103

Selasa, 20 Januari 2026 - 13:43 WIB

Skandal Siswa Fiktif SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terkuak

Senin, 19 Januari 2026 - 11:57 WIB

SDN Tlagah 2 Bangkalan Ambruk, Hak Keamanan Siswa Terabaikan

Sabtu, 17 Januari 2026 - 11:32 WIB

Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang

Berita Terbaru

Caption: kedatangan Ketua Ormas Gaib Perjuangan Habib Yusuf ke Kantor Kejari Sampang, ditemui Kasi Intelijen dan Kasi Pidsus, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Hampir 5 Bulan, Kasus Pajak RSMZ Sampang Nihil Tersangka

Selasa, 20 Jan 2026 - 20:04 WIB

Caption: saat berlangsungnya rakor PCNU Sampang ihwal serangkaian kegiatan persiapan puncak peringatan Harlah NU ke-103, (sumber foto: NU Sampang).

Daerah

PCNU Sampang Matangkan Persiapan Harlah NU Ke-103

Selasa, 20 Jan 2026 - 16:51 WIB

Caption: potongan video amatir, tampak oknum guru SDN Batuporo Timur 1 tengah santai mendengarkan musik dangdut, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

Skandal Siswa Fiktif SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terkuak

Selasa, 20 Jan 2026 - 13:43 WIB