Kadinkes Sumenep Pastikan Didaerahnya Bebas Penyakit Difteri

- Jurnalis

Selasa, 12 Desember 2017 - 07:18 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sumenep, (regamedisnews.com) – Pada tahun 2017 di Kabupaten Sumenep ini tidak bebas dari penyakit difteri. Pasalnya, 4 orang termasuk suspek penyakit difteri. Hal ini dikatakan Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) setempat, dr. Fatoni.

“Ada empat orang termasuk suspek penyakit difteri. Setelah dicek, dari empat orang itu, satu orang positif terjangkit penyakit defteri, tiga orang lainnya tidak,” ujar Kepala Dinkes Sumenep, dr Fatoni, Selasa (12/12/2017).

Menurutnya, untuk penyakit difteri ini, meski hanya satu pasien yang dinyatakan positif, tapi tetap masuk kategori Kejadian Luar Biasa (KLB). Sehingga pemerintah daerah telah melakukan langkah-langkah, termasuk sosialisasi dan imunisasi untuk mencegah virus tersebut.

“Untuk di Madura, hanya Pamekasan yang bebas difteri, sedangkan tiga kabupaten lainnya seperti Bangkalan, Sampang dan Sumenep dinyatakan tidak bebas difteri karena ditemukan warga terkena penyakit tersebut,” ucapnya.

Untuk pasien difteri tersebut merupakan warga Kecamatan Kalianget. Namun, pasien tersebut berhasil diselamatkan. Penyakit tersebut memang gampang menular di daerah jalur transportasi dan mobilitas tinggi. Salah satu indikasinya, pasien tersebut mengalami panas tinggi dan pernafasan akut.

Baca Juga :  Kejari Sampang Kembalikan Uang 1,978 Milyar Hasil Korupsi DD ke Kas Negara

“Penyembuhannya segera langsung dibawa ke Puskesmas, di sana obat sudah tersedia dengan lengkap. Jangan sampai lambat membawa pasien tersebut jika sudah ada indikasi-indikasi panas tinggi dan terganggunya pernafasan,” tandasnya. (sap)

Berita Terkait

Ops Patuh, Polres Bangkalan Incar Pelat Nomor Palsu
Catat !, Operasi Patuh di Sampang Dimulai
Rutan Sampang Siapkan Program Keagamaan
Senam Sehat Bersama PIPAS Jawa Timur
100 Pecandu Narkoba Ikut Program Rehabilitasi
Kuatkan Kredibilitas Jurnalis, Songsong Pamekasan Maju
Perguruan Tinggi Respon Terobosan G2-10, Bupati Thariq Diundang Kuliah Umum di UBM
RPJMD Sampang 2025-2029 Disepakati

Berita Terkait

Senin, 14 Juli 2025 - 16:06 WIB

Ops Patuh, Polres Bangkalan Incar Pelat Nomor Palsu

Senin, 14 Juli 2025 - 11:39 WIB

Catat !, Operasi Patuh di Sampang Dimulai

Minggu, 13 Juli 2025 - 19:17 WIB

Rutan Sampang Siapkan Program Keagamaan

Sabtu, 12 Juli 2025 - 22:18 WIB

Senam Sehat Bersama PIPAS Jawa Timur

Sabtu, 12 Juli 2025 - 20:02 WIB

100 Pecandu Narkoba Ikut Program Rehabilitasi

Berita Terbaru

Caption: penerima bantuan becak listrik dari Presiden RI Prabowo, hendak keluar dari halaman Kantor Pemkab Sampang, (dok. regamedianews).

Nasional

Warga Sampang Dapat Becak Listrik Dari Prabowo

Senin, 14 Jul 2025 - 20:47 WIB

Caption: Kapolres Bangkalan AKBP Hendro Sukmono, pasang pita tanda dimulainya Operasi Patuh Semeru 2025, (sumber foto: Humas Polres Bangkalan).

Daerah

Ops Patuh, Polres Bangkalan Incar Pelat Nomor Palsu

Senin, 14 Jul 2025 - 16:06 WIB

Caption: Kapolres Sampang AKBP Hartono pasang pita kepada personel TNI, saat apel Operasi Patuh Semeru 2025, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Daerah

Catat !, Operasi Patuh di Sampang Dimulai

Senin, 14 Jul 2025 - 11:39 WIB

Caption: hasil rekaman cctv, tampak mobil pickup perlahan menepi ke kiri di jembatan Suramadu sebelum menabrak pesepeda.

Peristiwa

Polisi Buru Pelaku Tabrak Lari di Suramadu

Minggu, 13 Jul 2025 - 21:58 WIB

Caption: Kepala Rutan Sampang (Kamesworo) pose bersama Kepala Kankemenag Sampang (H. Fandi), saat kunjungan silaturahmi.

Daerah

Rutan Sampang Siapkan Program Keagamaan

Minggu, 13 Jul 2025 - 19:17 WIB