Tahun 2018, Dinkes Sampang Akan Lakukan Survei Keluarga Sehat

- Jurnalis

Selasa, 16 Januari 2018 - 07:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sampang, (regamedianews.com) – Tahun 2018 Dinas Kesehatan Kabupaten Sampang akan melakukan survei keluarga sehat yang sesuai dengan 12 indikator kebijakan Kementerian Kesehatan dengan mengunjungi rumah masyarakat.

Sekretaris Dinas Kesehatan Kab. Sampang, Asrul Sani mengatakan, 12 inidikator survei keluarga sehat itu di antaranya kesehatan ibu dan anak, penggunaan alat kontrasepsi KB, pemberian ASI ekslusif, penderita TBC, Hipertensi hingga sarana air bersih dan jamban.

Baca Juga :  PHE WMO Raih Proper Emas, Inovasi Siram Berbakat dan Teknologi Ulir Filter

“Tahun ini kami akan melakukan survei rata – rata satu desa. Di targetkan pada 2019 kami sudah menyurvei di semua desa di Kabupaten Sampang,” tandasnya, Selasa (16/01/2018).

Asrul Sani menambahkan, apabila nantinya ditemukan warga yang terkena TBC maupun hipertensi langsung dilakukan pengobatan dengan pantauan puskesmas setempat.

Baca Juga :  Dua Kecamatan di Aceh Selatan Dilanda Banjir

“Jika nanti saat dilakukan penyurveian keluarga sehat ditemukan warga yang terkena penyakit TBC atau penyakit lainnya, nanti kami akan perintahkan pengobatan langsung melalui puskesmas sekitar,” pungkasnya. (zis/bus/har)

Berita Terkait

Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik
Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data
Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”
Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam
Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo
Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah
Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG
Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Berita Terkait

Kamis, 15 Januari 2026 - 16:28 WIB

Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik

Rabu, 14 Januari 2026 - 21:20 WIB

Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data

Rabu, 14 Januari 2026 - 14:24 WIB

Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam

Rabu, 14 Januari 2026 - 13:03 WIB

Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo

Selasa, 13 Januari 2026 - 12:49 WIB

Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah

Berita Terbaru

Caption: Kasi Humas Kepolisian Resor Sampang AKP Eko Puji Waluyo, saat diwawancara awak media di ruangan kerjanya, (dok. Harry, Rega Media).

Hukum&Kriminal

Polisi Selidiki Pencurian Kabel Trafo PJU JLS Sampang

Jumat, 16 Jan 2026 - 10:15 WIB

Caption: tiang trafo lampu penerangan jalan umum di JLS yang menjadi sasaran pelaku pencurian, (sumber foto: PLN ULP Sampang).

Peristiwa

Baru Diresmikan, Kabel Trafo PJU JLS Sampang Dicuri

Kamis, 15 Jan 2026 - 13:03 WIB

Caption: Kapolres Pamekasan AKBP Hendra Eko Triyulianto berjabat tangan dengan Kasat Reskrim AKP Doni Setiawan, usai memberikan piagam penghargaan, (dok. Kurdi Rega Media).

Hukum&Kriminal

Sukses Tangkap Jambret Maut, Reskrim Pamekasan Diganjar Reward

Rabu, 14 Jan 2026 - 18:40 WIB