Januari – Februari 2018, Penderita DBD Di Sumenep Capai 47 Orang

- Jurnalis

Selasa, 27 Februari 2018 - 09:23 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sumenep, (regamedianews.com) – Data Dinas Kesehatan (Dinkes) Sumenep, mencatat jumlah penderita demam berdarah dengue (DBD) di Kabupaten Sumenep ini sebanyak 47 orang. Mayoritas pasien berasal dari Kecamatan Kota setempat.

Kepala Dinas Kesehatan Kab. Sumenep,Fatoni mengungkapkan, penderita DBD itu berasal dari berbagai kecamatan. Untuk saat ini semua daerah rawan DBD. Cuma yang tertinggi di kota. Setelah itu, di Kecamatan Dasuk, Bluto, Ambunten, dan Pasongsongan.

“Data itu diterima Dinkes Sumenep dari Puskesmas dan rumah sakit, baik swasta maupun negeri. Jumlah tersebut terhitung sejak Januari 2018 hingga hari ini,” terangnya, Selasa (27/02/2018).

Menurutnya, dibanding tahun sebelumnya pada periode yang sama, Januari-Februari, jumlah penderita tahun ini menurun drastis. Tahun lalu jumlahnya mencapai sekitar 300 orang. Bahkan di 2016 lalu, jumlahnya sampai menyentuh angka 700-an.

Baca Juga :  Iptu Nur Fajri Jabat Kasat Reskrim Polres Sampang

“Biasanya, memang jumlah penderita DBD itu paling banyak adalah di bulan dua ini. Tapi sekarang sudah menurun drastis dibanding tahun sebelumnya,” imbuhnya. (sap)

Berita Terkait

Pemkab Pamekasan Perkuat Peran Posyandu Tekan Angka Stunting
Pamekasan Ekspor Produk Tembakau Rp2,7 Miliar
Nelayan Arosbaya Protes, Kapal Troll Ancam Nyawa dan Ekosistem Laut
13 Desember 2025, MUI Sampang Gelar Musda ‘Pemilihan Ketua’
Pemkab Sampang Wujudkan Lingkungan Sehat Tanpa Rokok
Kupas Tuntas Tiga Biang Keladi Residivisme
Disperindag Pamekasan Mulai Penataan Kios Pasar Kolpajung
PERMAHI UNUGO Soroti Kasus Tenaga Ahli Bupati Pohuwato Positif Narkoba

Berita Terkait

Jumat, 28 November 2025 - 13:12 WIB

Pemkab Pamekasan Perkuat Peran Posyandu Tekan Angka Stunting

Jumat, 28 November 2025 - 08:38 WIB

Pamekasan Ekspor Produk Tembakau Rp2,7 Miliar

Kamis, 27 November 2025 - 22:07 WIB

Nelayan Arosbaya Protes, Kapal Troll Ancam Nyawa dan Ekosistem Laut

Kamis, 27 November 2025 - 17:08 WIB

13 Desember 2025, MUI Sampang Gelar Musda ‘Pemilihan Ketua’

Kamis, 27 November 2025 - 13:03 WIB

Pemkab Sampang Wujudkan Lingkungan Sehat Tanpa Rokok

Berita Terbaru

Caption: Bupati Pamekasan Kholilurrahman sampaikan sambutan, saat pelepasan ekspor produk tembakau unggulan Madura, (dok. Kurdi, Rega Media).

Daerah

Pamekasan Ekspor Produk Tembakau Rp2,7 Miliar

Jumat, 28 Nov 2025 - 08:38 WIB

Caption: Sekda Sampang sampaikan arahan usai melantik Satgas KTR, (sumber foto: Diskominfo Sampang).

Daerah

Pemkab Sampang Wujudkan Lingkungan Sehat Tanpa Rokok

Kamis, 27 Nov 2025 - 13:03 WIB