Dari 187, Sebanyak 100 Desa Di Pamekasan Tak Miliki Perpusdes

- Jurnalis

Kamis, 22 Maret 2018 - 07:25 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pamekasan, (regamedianews.com) – Dari 187 desa atau kelurahan yang ada di Kabupaten Pamekasan, 100 desa sampai saat ini masih belum memiliki Perpustakaan Desa (Perpusdes). Hal itu menjadi atensi Dinas Perpustakaan setempat untuk mendirikan perpusdes sebagai pengembangan Sumber Daya Manusia (SDM) di tingkat desa.

Kepala Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Pamekasan, Budi Ashari memaparkan, pihaknya akan memberikan bantuan 100 buku pada 12 desa di tahun 2018. Sementara pada tahun 2019 akan diajukan 16 desa untuk mendapatkan bantuan buku tersebut dari pemerintah Provinsi Jawa Timur.

Baca Juga :  Bupati Pati Beri Bantuan Korban Banjir

“Dari jumlah yang menjadi atensi itu, yakni seratus desa menjadi sasaran kami ke depan untuk penyediaan Perpusdes,” tandasnya, Kamis (22/03/2018).

Budi menambahkan, bagi desa yang telah memiliki perpustakaan, pihaknya tidak bisa memberikan tambahan bantuan buku. Tetapi, desa hanya diperbolehkan meminjam buku kepada Pemerintah Kabupaten (Pemkab) sebagai tambahan konsumsi masyarakat.

Baca Juga :  Bolos Paripurna, Terancam Terima Sanksi di PAW

“Untuk dana pengadaan buku, perpustakaan hanya memiliki anggaran Rp 150 juta sampai Rp 200 juta. Makanya kami hanya memberikan pinjaman kepada desa yang membutuhkan, asalkan dikembalikan,” imbuhnya. (man)

Berita Terkait

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG
Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan
Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis
PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang
RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap
Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi
Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang
Prestasi Menurun, Pengurus Baru KONI Pamekasan Dihadapkan Tantangan Berat

Berita Terkait

Minggu, 11 Januari 2026 - 12:02 WIB

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG

Sabtu, 10 Januari 2026 - 17:13 WIB

Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Jumat, 9 Januari 2026 - 20:33 WIB

Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis

Jumat, 9 Januari 2026 - 17:24 WIB

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Januari 2026 - 08:09 WIB

Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi

Berita Terbaru

Caption: ilustrasi pelaku kriminal ditangkap, Pj Kades Tlagah beberkan surat pengunduran diri inisial UA dari jabatannya sebagai perangkat desa, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Pj Kades Tlagah Bantah Jambret Maut di Pamekasan Jabat Kasun

Minggu, 11 Jan 2026 - 21:49 WIB

Caption: Dandim Sumenep Letkol Arm Bendi Wibisono, menyampaikan arahannya saat grand launching SPPG di Kecamatan Rubaru, (sumber foto. Sumenep.go.id).

Daerah

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG

Minggu, 11 Jan 2026 - 12:02 WIB

Caption: sebelum pengukuhan, panitia membacakan SK pengurus ranting dan anak ranting Muslimat NU Kecamatan Kedungdung, (dok. foto istimewa).

Daerah

Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Sabtu, 10 Jan 2026 - 17:13 WIB

Caption: Manajer PLN UP3 Madura Fahmi Fahresi, diwawancara usai peresmian PJU baru di JLS Sampang, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Jan 2026 - 17:24 WIB