Pilkada Sampang, Ketum PAN Minta Kadernya Menangkan Paslon Hisbullah

- Jurnalis

Rabu, 18 April 2018 - 07:31 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sampang, (regamedianews.com) – Kedatangan Ketua Umum Partai Amanat Nasional (PAN), Zulkifli Hasan ke Kabupaten Sampang meminta pengurus dan kadernya bekerja secara maksimal dalam memenangkan Pasangan Calon Bupati dan Calpnwabup nomor urut tiga, H. Hisan dengan KH. Abdullah Mansyur (Hisbullah) di Pilkada Sampang, Tanggal 27 Juni 2018.

Menurut Zulkifli Hasan dalam sambutannya mengatakan, bahwa seluruh Kader PAN baik ditingkat Provinsi dan Kabupaten untuk mendukung penuh pasangan Hisbullah menjadi Bupati dan Wakil Bupati Sampang periode 2018-2023.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Saya datang ke Sampang agar seluruh Kader bekerja keras dalam memenangkan Pasangan Hisbullah,” tuturnya, (17/04/2018).

Zulkifli juga berpesan, Jika apabila nanti Hisbullah memenangkan Pilkada di Sampang ia meminta untuk memimpin birokrasi yang selalu mendekati dan bersama rakyat.

Baca Juga :  KPU Sampang Minta APH Segera Ungkap Pelaku Penembakan Anggota PPS Tamberu Timur

“Kalau jadi Bupati, memerangi persoalan jangan main kekerasan. Gunakan kebijakan dengan tanda tanganmu,” pintanya.

Lebih lanjut Zulkifli Hasan mengatakan, bahwa pihaknya mengaku sudah mendatangi petambak garam, petani kacang hijau dan nelayan agar paslon yang diusungnya itu menang di Pilkada 2018. Karena menurutnya juga kebijakan-kebijakannya dapat mengangkat kesejahteraan rakyat.

Ditempat yang Calon Bupati Sampang, H. Hisan mengatakan, bahwa pihaknya mengaku sangat berterimakasih ke Ketum PAN, Zulkifli Hasan orang yang pertama kali memberikan rekomendasi partainya kepada pasangan Hisbullah sebelum partai yang lain mengeluarkan rekomnya untuk semua paslon.

“Kami berterimakasih kepada Ketum PAN sera seluruh jajaran pengurus PAN mulai tingkat Provinsi dan Kabupaten yang telah ikut mendukung Hisbullah secara All Out. Bahkan Seluruh Kader PAN di Sampang diperintahkan langsung untuk bekerja dan memenangkan pasangan Hisbullah. Sekali kami ucapkan banyak terimakasih kepada PAN,” tuturnya.

Baca Juga :  Pemuda Berperan Sebagai Subjek Kunci Pembangunan

Lebih lanjut Hisan mengatakan, pihaknya akan memperioritaskan semua program yang meliputi beberapa aspek persoalan yang ada di Kabupaten Sampang, baik sektor Pariwisata, Pertanian, Kesahatan, Pendidikan, Kesejahteraan dan Infrastruktur.

“Yang jelas semua aspek yang ada di Sampang, kami akan perioritaskan. Karena apapun bentuk programnya, dan akan terlaksana dengan baik itu tergantung di dibirokrasi. Sehingga pertama-tama kami akan benahi birokrasi di Sampang. Sebab birokrasi itu merupakan pelayan bagi masyarakat, dan harus memberikan pelayanan prima kepada masyarakat,” ujar Calon Bupati Sampang No urut 3. (adi/har)

Berita Terkait

Aksi Peduli Pendidikan: Sulap Sekolah Dengan Mural Cantik
14 Hari !, Polres Sampang Gelar Operasi Zebra 2025
Lapas Narkotika Pamekasan Geber Baksos
Kejati dan BPK Didesak Periksa Proyek SMKN Model Gorontalo
64 Napi Narkotika Pamekasan Bebas Bersyarat
LSM Walihua Soroti Proyek Refitalisasi SMKN Model Gorontalo
DPW NasDem Jatim Perkuat Basis Partai di Daerah
ESP PLTU Anggrek Bermasalah, Polusi Udara Ancam Warga

Berita Terkait

Senin, 17 November 2025 - 14:37 WIB

Aksi Peduli Pendidikan: Sulap Sekolah Dengan Mural Cantik

Senin, 17 November 2025 - 11:42 WIB

14 Hari !, Polres Sampang Gelar Operasi Zebra 2025

Senin, 17 November 2025 - 09:44 WIB

Lapas Narkotika Pamekasan Geber Baksos

Senin, 17 November 2025 - 08:46 WIB

Kejati dan BPK Didesak Periksa Proyek SMKN Model Gorontalo

Sabtu, 15 November 2025 - 23:08 WIB

64 Napi Narkotika Pamekasan Bebas Bersyarat

Berita Terbaru

Caption: pemotongan pita, tanda selesainya dan peresmian project mahasiswa Program Study Sastra Inggris UTM, (dok. foto istimewa).

Daerah

Aksi Peduli Pendidikan: Sulap Sekolah Dengan Mural Cantik

Senin, 17 Nov 2025 - 14:37 WIB

Caption: didampingi perwakilan Forkopimda, Kajari Sampang tunjukkan BB narkotika jenis sabu-sabu yang hendak dimusnahkan, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Kejari Sampang Musnahkan BB 1,4 Kg Narkotika

Senin, 17 Nov 2025 - 13:17 WIB

Caption: Waka Polres Sampang didampingi Kasat Lantas, mengecek kesiapan kendaraan usai apel pasukan Operasi Zebra Semeru 2025, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Daerah

14 Hari !, Polres Sampang Gelar Operasi Zebra 2025

Senin, 17 Nov 2025 - 11:42 WIB

Caption: pegawai Lapas Narkotika Pamekasan, saat menyerahkan bantuan paket sembako kepada warga, (dok. foto istimewa).

Daerah

Lapas Narkotika Pamekasan Geber Baksos

Senin, 17 Nov 2025 - 09:44 WIB

Caption: tampak fisik bangunan proyek refitalisasi di SMK Negeri Model Gorontalo, (dok. regamedianews).

Daerah

Kejati dan BPK Didesak Periksa Proyek SMKN Model Gorontalo

Senin, 17 Nov 2025 - 08:46 WIB