Pilkada Semakin Dekat, KPU Sampang Mulai Lakukan Pelipatan Surat Suara

- Jurnalis

Minggu, 20 Mei 2018 - 02:44 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sampang, (regamedianews.com) – Menjelang Pemilihan Kepala Daerah serentak pada tanggal 27 Juni 2018 mendatang Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Sampang terus melakukan persiapan diantaranya melakukan pelipatan surat suara Paslon Pemililihan Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Timur dan Pemilihan bupati dan wakil Bupati Sampang.

Dari pantauan regamedianews.com pelipatan surat suara itu dilakukan di Gor Indoor Sampang, Madura, Jawa Timur dengan melibatkan para ibu-ibu di sekitar Sampang.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurut Faidi Komisioner Divisi Logistik KPU Sampang mengatakan, bahwa saat ini pihaknya terus melakukan persiapan diantaranya hari ini melakukan pelipatan surat suara pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Timur serta pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati  Sampang periode 2018 – 2023.

Baca Juga :  Elektabilitas PPP Anjlok, Kepemimpinan Suharso Disoroti

“Hari ini melakukan pelitapan surat suara pasangan calon Gubernur dan wakil Gubernur Jawa Timur serta pasangan calon Bupati dan wakil Bupati Sampang”; jelasnya Minggu (20/5) kepada regamedianews.com

Lebih lanjut Faidi mengungkapkan bahwa, jumlah pelipatan surat suara tersebut sesua sesuai dengan Daftar Pemilih Tetap (DPT) Kabupaten Sampang 803.499 di  tambah 2,½ % dan cadangan Pemungutan Suara Ulang (PSU) sebanyak 2000.

Baca Juga :  Garuda Deklarasikan Dukungan, Dua Ulama Muda Sampang Puji Kepemimpinan H.Slamet Junaidi

Faidi menegaskan bahwa dalam pelipatan surat suara saat ini pihaknya tidak melibatkan paslon atau timnya dan hanya melibatkan pekerja biasa. Ia juga menargetkan batas pelipatan surat suara itu selesai dalam satu minggu.

Faidi menambahkan bahwa saat ini surat suara masih dalam keadaan baik, belum ditemukan surat suara yang rusak ataupun bolong. (adi)

Berita Terkait

Suhu Politik Mulai Memanas, DPRD Bahas Pemakzulan Bupati Pamekasan
DPC PPP Bangkalan Beberkan Tiga Sikap Politiknya
Nama Bupati Lukman Mencuat di Konfercab PDI-P Bangkalan
SK Pengurus Partai NasDem Sampang Diperpanjang
Warga Gorut Diduga Dipaksa Akui Money Politic Cabup 02
Pilkades Serentak di Sumenep Ditunda Hingga 2027 dan 2029
Istimewa, Sertijab Bupati Sampang Dihadiri Kepala Staf Kepresidenan
Lukman-Fauzan Komitmen Tuntaskan Janji Politiknya

Berita Terkait

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 10:49 WIB

Suhu Politik Mulai Memanas, DPRD Bahas Pemakzulan Bupati Pamekasan

Selasa, 9 September 2025 - 13:05 WIB

DPC PPP Bangkalan Beberkan Tiga Sikap Politiknya

Minggu, 31 Agustus 2025 - 13:03 WIB

Nama Bupati Lukman Mencuat di Konfercab PDI-P Bangkalan

Kamis, 12 Juni 2025 - 11:04 WIB

SK Pengurus Partai NasDem Sampang Diperpanjang

Senin, 28 April 2025 - 06:30 WIB

Warga Gorut Diduga Dipaksa Akui Money Politic Cabup 02

Berita Terbaru

Caption: tampak fisik bangunan proyek refitalisasi di SMK Negeri Model Gorontalo, (dok. regamedianews).

Daerah

Pengerjaan Refitalisasi SMKN Model Gorontalo Lamban

Jumat, 14 Nov 2025 - 19:53 WIB

Caption: Kepala BPKPD Kabupaten Pamekasan Sahrul Munir, diwawancara awak media usai rapat evaluasi PAD dan ETPD, (dok. regamedianews).

Daerah

Akhir Tahun 2025, PAD Pamekasan Tembus 81,76%

Jumat, 14 Nov 2025 - 17:05 WIB

Caption: penandatanganan, usai Bupati Sampang melantik puluhan pejabat di Pendopo Trunojoyo, (sumber foto: Diskominfo Sampang).

Daerah

65 Pejabat Pemkab Sampang Dirotasi, Berikut Namanya !

Jumat, 14 Nov 2025 - 13:43 WIB

Caption: Kepala Dinas Koperasi Usaha Mikro Kecil Menengah dan Ketenagakerjaan Kabupaten Pamekasan, Muttaqin, (dok. regamedianews).

Daerah

KMP Pamekasan 100% Sudah Berbadan Hukum

Jumat, 14 Nov 2025 - 11:18 WIB