Operasi Pekat 2018, Polres Bangkalan Berhasil Ungkap 23 Kasus

- Jurnalis

Senin, 4 Juni 2018 - 07:25 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bangkalan, (regamedianew.com) – Dari hasil operasi pekat, Kepolisian Resort (Polres) Bangkalan berhasil mengungkap 23 kasus kriminal. Giat operasi pekat tersebut dilakukan sejak 21 Mei sampai 01 Juni 2018. Adapun yang menjadi target operasi yakni perbuatan premanisme, pornografi, narkoba, judi, minuman keras, dan pencurian motor (ranmor).

Dalam pers releasenya Kapolres Bangkalan, AKBP Boby Paludin Tambunan mengungkapkan, selama operasi pekat pihaknya diberikan 8 target kasus, berkat kinerja optimalnya hingga berhasil mengungkap sebanyak 23 kasus dengan 33 tersangka.

“Diantaranya 2 dilakukan tindankan tegas dan terukur, sehingga di tembak di tempat, keduanya meninggal. Dengan semangat dedikasi dan kinerja keras anggota dapat melampaui target,” tandasnya, Senin (04/06).

Boby menambahkan, kasus yang paling menonjol selama operasi pekat, diantaranya kasus narkoba, senjata tajam dan minuman keras. Dari 33 tersangka ada 26 pelaku yang amankan dilakukan pembinaan, seperti mereka yang melakukan juru parkir liar dan ngamen. Para pelaku diamankan untuk mengantisipasi agar tidak meresahkan masyarakat.

Baca Juga :  Akibat Fitnah Berujung Penganiayaan, Berakhir di Sel Tahanan

“Mudah-mudahan dengan adanya operasi pekat menjelang lebaran ini bisa membuat kondisi lebih aman, steril. Sehingga masyarakat dapat melaksanakan lebaran di kampungnya masing-masing dengan perasaan tenang dan nyaman,” pungkasnya. (sbd)

Berita Terkait

Soal Pengrusakan Alun-Alun Sampang, Bupati Pasrahkan Ke Polres
Napi Rutan Sumenep Yang Kabur Akhirnya Tertangkap
Polres Sampang Diminta Tangkap Perusak Fasum Saat Demo Anarkis
Polisi Akan Proses Pelaku Pengrusakan Fasilitas Alun-Alun Sampang
Pelaku Pembacokan Petugas SPBU Camplong Menyerahkan Diri
Dua Jambret Bangkalan Ditangkap
Polisi: Proses Hukum Bang Alief Sesuai Mekanisme
Kasus Pembacokan Petugas SPBU di Sampang Buram

Berita Terkait

Sabtu, 1 November 2025 - 08:44 WIB

Soal Pengrusakan Alun-Alun Sampang, Bupati Pasrahkan Ke Polres

Jumat, 31 Oktober 2025 - 12:02 WIB

Napi Rutan Sumenep Yang Kabur Akhirnya Tertangkap

Rabu, 29 Oktober 2025 - 21:15 WIB

Polisi Akan Proses Pelaku Pengrusakan Fasilitas Alun-Alun Sampang

Rabu, 29 Oktober 2025 - 17:34 WIB

Pelaku Pembacokan Petugas SPBU Camplong Menyerahkan Diri

Selasa, 28 Oktober 2025 - 09:19 WIB

Dua Jambret Bangkalan Ditangkap

Berita Terbaru

Caption: Bupati Bangkalan Lukman Hakim, meninjau dan menyapa langsung pedagang di kawasan Bancaran, (dok. regamedianews).

Daerah

Kawasan Bancaran Bakal Disulap Jadi Rest Area

Sabtu, 1 Nov 2025 - 12:04 WIB

Caption: Bupati - Wabup Sampang duduk berdampingan dengan Ketua PCNU Sampang serta kiai dan ulama', saat acara malam puncak peringatan Hari Santri Nasional 2025, (dok. regamedianews).

Daerah

Malam Puncak HSN, Bupati Ajak Santri Menjaga Sampang

Sabtu, 1 Nov 2025 - 07:33 WIB

Caption: Kasat Reskrim AKP Hafid Dian Maulidi, didampingi Kasi Humas Polres Bangkalan Ipda Agung Intama, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Napi Rutan Sumenep Yang Kabur Akhirnya Tertangkap

Jumat, 31 Okt 2025 - 12:02 WIB

Caption: Kalapas Narkotika Pamekasan Kusnan, memberikan sertifikat pelatihan kepada warga binaan, (dok. foto istimewa).

Daerah

Napi Narkotika Pamekasan Dibekali Keterampilan

Kamis, 30 Okt 2025 - 21:37 WIB