Rektor IAIN Madura Keluarkan Keputusan Hentikan Pemilihan Dema 2018

- Jurnalis

Sabtu, 9 Juni 2018 - 15:22 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pamekasan, (regamedianews.com) – Mohammad Kosim, Rektor IAIN Madura mengeluarkan surat keputusan perhentian proses pelaksanaan Pemilihan Dewan Mahasiswa Institut.

Ada tiga poin pokok dari empat putusan yang ada dalam surat edaran tertanggal 8 Juni 2018 yang ditandatangani langsung oleh Rektor IAIN Madura tersebut.

Pertama, menghentikan pemilihan Dewan Mahasiswa Institut sambil menunggu terbitnya Statuta IAIN Madura. Kedua, Pemilihan Dewan Mahasiswa Institut akan diatur dalam keputusan Rektor. Ketiga, mengamanatkam kepada dewan kehormatan kode etik untuk memproses pelanggaran yang dilakukan pihak-pihak yang terlibat dalam kericuhan dalam proses pemilihan Dewan Mahasiswa Institut.

Baca Juga :  Meriahkan HUT Polwan dan Gerak Bhayangkari, Polres Bangkalan Gelar JJS dan Senam Bersama

Ketua Komisi Pemilihan Umum Mahasiswa (KPUM) IAIN Madura, Adlan Hisyam membenarkan adanya keputusan rektor tersebut.

“Keluarnya keputusan itu, karena dua pasangan calon Ketua dan Wakil Ketua Dewan Mahasiswa Institut yang mendaftar ke KPUM sama-sama cacat hukum,” tuturnya, Sabtu (09/06/2018) kepada Rega Media.

Baca Juga :  DPR Pinta Pemkab Pamekasan Prioritaskan Pedagang Pasar Kolpajung

Sebelumnya, sempat ada kericuhan yang dilakukan oleh Mahasiswa yang kecewa lantaran keinginannya untuk audiensi tidak dipenuhi oleh KPUM dan Panwaslu Mahasiswa.

Adapun mahasiswa yang mendaftarkan diri kepada KPUM IAIN Madura sebanyak dua pasangan. Pertama, Ach. Habibi El-kafi dan Ach Zainuddin. kedua, Lutfiadi dan Busiriyanto Putra. (bor)

Berita Terkait

Wabup Pamekasan Minta Kades “Sat-Set” Eksekusi Keluhan Warga
Pemkab Sumenep Alokasikan Rp3,1 Miliar Perbaiki 125 RTLH
Wabup Pamekasan Dorong Aspirasi Warga Dituntaskan di Tingkat Desa
PCNU Sampang Matangkan Persiapan Harlah NU Ke-103
Skandal Siswa Fiktif SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terkuak
BPJS Ketenagakerjaan Perluas Perlindungan Jamsos Tenaga Pendidik Madrasah di Bangkalan
SDN Tlagah 2 Bangkalan Ambruk, Hak Keamanan Siswa Terabaikan
Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang

Berita Terkait

Rabu, 21 Januari 2026 - 23:25 WIB

Wabup Pamekasan Minta Kades “Sat-Set” Eksekusi Keluhan Warga

Rabu, 21 Januari 2026 - 22:40 WIB

Pemkab Sumenep Alokasikan Rp3,1 Miliar Perbaiki 125 RTLH

Selasa, 20 Januari 2026 - 18:29 WIB

Wabup Pamekasan Dorong Aspirasi Warga Dituntaskan di Tingkat Desa

Selasa, 20 Januari 2026 - 16:51 WIB

PCNU Sampang Matangkan Persiapan Harlah NU Ke-103

Selasa, 20 Januari 2026 - 13:43 WIB

Skandal Siswa Fiktif SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terkuak

Berita Terbaru

Caption: realisasi program perbaikan RTLH ditandai dengan penyerahan secara simbolis Bupati Sumenep kepada warga penerima manfaat di Desa Gelugur, (sumber foto. Media Center Sumenep).

Daerah

Pemkab Sumenep Alokasikan Rp3,1 Miliar Perbaiki 125 RTLH

Rabu, 21 Jan 2026 - 22:40 WIB

Caption: Jakfar Sodiq kuasa hukum Bupati Sampang H.Slamet Junaidi, pose di depan Gedung Mahkamah Konstitusi, (dok. Harry Rega Media).

Nasional

Isu Bupati Sampang Diperiksa Kejati Dipastikan Hoaks

Rabu, 21 Jan 2026 - 19:59 WIB

Caption: anggota kepolisian hendak mengevakuasi tengkorak manusia yang ditemukan di Dusun Gayam Desa Tambaan Camplong, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Peristiwa

Polres Sampang Ungkap Ciri-Ciri Temuan Tengkorak Manusia

Rabu, 21 Jan 2026 - 17:11 WIB