Rektor IAIN Madura Keluarkan Keputusan Hentikan Pemilihan Dema 2018

- Jurnalis

Sabtu, 9 Juni 2018 - 15:22 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pamekasan, (regamedianews.com) – Mohammad Kosim, Rektor IAIN Madura mengeluarkan surat keputusan perhentian proses pelaksanaan Pemilihan Dewan Mahasiswa Institut.

Ada tiga poin pokok dari empat putusan yang ada dalam surat edaran tertanggal 8 Juni 2018 yang ditandatangani langsung oleh Rektor IAIN Madura tersebut.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pertama, menghentikan pemilihan Dewan Mahasiswa Institut sambil menunggu terbitnya Statuta IAIN Madura. Kedua, Pemilihan Dewan Mahasiswa Institut akan diatur dalam keputusan Rektor. Ketiga, mengamanatkam kepada dewan kehormatan kode etik untuk memproses pelanggaran yang dilakukan pihak-pihak yang terlibat dalam kericuhan dalam proses pemilihan Dewan Mahasiswa Institut.

Baca Juga :  162 Personel Gabungan Dikerahkan Jelang Perayaan Nataru di Gorut

Ketua Komisi Pemilihan Umum Mahasiswa (KPUM) IAIN Madura, Adlan Hisyam membenarkan adanya keputusan rektor tersebut.

“Keluarnya keputusan itu, karena dua pasangan calon Ketua dan Wakil Ketua Dewan Mahasiswa Institut yang mendaftar ke KPUM sama-sama cacat hukum,” tuturnya, Sabtu (09/06/2018) kepada Rega Media.

Baca Juga :  Tak Tersentuh Bantuan Pemerintah, Warga Robatal Sampang Bertahan Hidup di Gubuk Reot

Sebelumnya, sempat ada kericuhan yang dilakukan oleh Mahasiswa yang kecewa lantaran keinginannya untuk audiensi tidak dipenuhi oleh KPUM dan Panwaslu Mahasiswa.

Adapun mahasiswa yang mendaftarkan diri kepada KPUM IAIN Madura sebanyak dua pasangan. Pertama, Ach. Habibi El-kafi dan Ach Zainuddin. kedua, Lutfiadi dan Busiriyanto Putra. (bor)

Berita Terkait

13 Desember 2025, MUI Sampang Gelar Musda ‘Pemilihan Ketua’
Pemkab Sampang Wujudkan Lingkungan Sehat Tanpa Rokok
Kupas Tuntas Tiga Biang Keladi Residivisme
Disperindag Pamekasan Mulai Penataan Kios Pasar Kolpajung
PERMAHI UNUGO Soroti Kasus Tenaga Ahli Bupati Pohuwato Positif Narkoba
23 Mahasiswa Terpilih di Jatim Dalami Dunia Pemasyarakatan
Suguhkan Draft Perdes, Dorong Desa Miliki Regulasi Wisata Visioner
Soal Revitalisasi SMKN Model Gorontalo, Walihua Akan Surati Kemendikdasmen

Berita Terkait

Kamis, 27 November 2025 - 17:08 WIB

13 Desember 2025, MUI Sampang Gelar Musda ‘Pemilihan Ketua’

Kamis, 27 November 2025 - 13:03 WIB

Pemkab Sampang Wujudkan Lingkungan Sehat Tanpa Rokok

Rabu, 26 November 2025 - 16:40 WIB

Kupas Tuntas Tiga Biang Keladi Residivisme

Rabu, 26 November 2025 - 12:02 WIB

Disperindag Pamekasan Mulai Penataan Kios Pasar Kolpajung

Selasa, 25 November 2025 - 14:58 WIB

PERMAHI UNUGO Soroti Kasus Tenaga Ahli Bupati Pohuwato Positif Narkoba

Berita Terbaru

Caption: Sekda Sampang sampaikan arahan usai melantik Satgas KTR, (sumber foto: Diskominfo Sampang).

Daerah

Pemkab Sampang Wujudkan Lingkungan Sehat Tanpa Rokok

Kamis, 27 Nov 2025 - 13:03 WIB

Caption: dua anggota Satlantas Polres Sampang, berhasil mengamankan pelaku diduga menguasai sepeda motor hasil tindak pidana curanmor, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Polantas Sampang Ringkus Pria Bawa Kabur Motor Curian

Rabu, 26 Nov 2025 - 20:41 WIB

Caption: saat berlangsungnya penyuluhan hukum oleh Fakultas Hukum Unira kepada warga binaan Lapas Narkotika Pamekasan, (dok. foto istimewa).

Daerah

Kupas Tuntas Tiga Biang Keladi Residivisme

Rabu, 26 Nov 2025 - 16:40 WIB

Caption: tampak aktivitas penataan kios dan bersih-bersih di Pasar Kolpajung Pamekasan mulai dilakukan, (dok. regamedianews).

Daerah

Disperindag Pamekasan Mulai Penataan Kios Pasar Kolpajung

Rabu, 26 Nov 2025 - 12:02 WIB