Berduka, Satu Anggota DPRD Sumenep Meninggal Dunia

- Jurnalis

Senin, 2 Juli 2018 - 13:07 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sumenep, (regamedianews.com) – Dwita Andriani salah satu anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Sumenep dari Fraksi Partai Amanat Nasional (PAN), kini harus meninggalkan tugas dan jabatan yang di embannya. Pasalnya, perempuan yang terkenal dengan sosok anggunnya telah menghembuskan nafas terakhirnya, Senin (02/07/2018).

Informasi yang dihimpun regamedianews.com, Dwita Andriani yang merupakan sosok Politisi keterwakilan Perempuan selama dua periode ini menghembuskan nafas terakhirnya di usia 52 tahun, sekira pukul 15.30 Wib di Graha Amerta Surabaya.

Kabar meninggalnya Politisi PAN Sumenep ini, adanya informasi dari kakak kandung Dwita Andriani yakni Yusuf Ismail melalui beberap grup Whatsapp, Senin (2/7/2018).

“Innalillahi wainnailaihi rojiun… Tlh meninggal dunia, DWITA ANDRIYANI (52 thn) Anggota DPRD Sumenep (PAN) di Graha Amerta Sby, pukul 15.30 wib, mohon maaf atas segala salah & khilaf.nya, mohon doa.nya, semoga khusnul khotimah…”.

Dwita Andriani yang kini duduk di Komisi III DPRD Sumenep, memang dikenal seorang wanita tangguh dan pintar. Selain itu, wanita yang memilik paras cantik tersebut kerap kali menyuarakan aspirasi rakyat dan selalu gigih dalam memperjuangkan nasib rakyat.

Baca Juga :  H-3 Lebaran, Diprediksi Suramadu Akan Padat Pemudik

Selamat Jalan Ibu Dwita Andriani, semoga amal ibadahmu diterima Allah SWT dan mendapatkan tempat yang layak disisinya. Selain itu, segala perjuanganmu selama duduk di kursi Legislatif akan selalu dikenang dan ditiru oleh warga Sumenep. (*)

Berita Terkait

Hari Bhakti Kemenimipas, Momentum Lapas Memperkuat Transformasi
Pemkab Bangkalan Matangkan Pinjam Pakai Terminal Tipe A
Tahun 2025, Jumlah Janda di Sampang Melonjak
Luapan Sungai Panyiburan Rendam 3 Desa di Sampang
Jalan Raya Jrengik Sampang Terendam Banjir
Klaim JHT Gratis, BPJS Ketenagakerjaan Ingatkan Peserta Waspadai Calo
Polantas Sampang Geber Sosialisasi Operasi Zebra 2025
BPJS Kesehatan Rekredensialing Perdana di RSIA Puri Bunda Madura

Berita Terkait

Rabu, 19 November 2025 - 20:08 WIB

Hari Bhakti Kemenimipas, Momentum Lapas Memperkuat Transformasi

Rabu, 19 November 2025 - 18:48 WIB

Pemkab Bangkalan Matangkan Pinjam Pakai Terminal Tipe A

Rabu, 19 November 2025 - 16:44 WIB

Tahun 2025, Jumlah Janda di Sampang Melonjak

Rabu, 19 November 2025 - 13:20 WIB

Luapan Sungai Panyiburan Rendam 3 Desa di Sampang

Rabu, 19 November 2025 - 09:28 WIB

Klaim JHT Gratis, BPJS Ketenagakerjaan Ingatkan Peserta Waspadai Calo

Berita Terbaru

Caption: Kajari Pamekasan menghancurkan barang bukti perkara pidana umum berupa belasan handphone, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Kejari Pamekasan Musnahkan 41 BB Pidana Umum

Rabu, 19 Nov 2025 - 22:22 WIB

Caption: Wakil Bupati Bangkalan Fauzan Ja'far, (dok. regamedianews).

Daerah

Pemkab Bangkalan Matangkan Pinjam Pakai Terminal Tipe A

Rabu, 19 Nov 2025 - 18:48 WIB

Caption: ilustrasi Gemini AI, sepasang suami istri saat menjalani sidang perceraian di Pengdilan Agama, (dok. regamedianews).

Daerah

Tahun 2025, Jumlah Janda di Sampang Melonjak

Rabu, 19 Nov 2025 - 16:44 WIB

Cation: tampak personel TNI meninjau kondisi banjir yang melanda wilayah Kecamatan Jrengik, Kabupaten Sampang, (sumber foto: BPBD Sampang).

Peristiwa

Luapan Sungai Panyiburan Rendam 3 Desa di Sampang

Rabu, 19 Nov 2025 - 13:20 WIB