Pertahun, Dinsos Pamekasan Siapkan Anggaran Untuk Anak Yatim

- Jurnalis

Selasa, 28 Agustus 2018 - 08:50 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kabid Rehabilitasi Sosial Dinsos Pamekasan, Fatmawati, memberikan santunan kepada salah satu anak yatim di Kecamatan Palengaan.

Kabid Rehabilitasi Sosial Dinsos Pamekasan, Fatmawati, memberikan santunan kepada salah satu anak yatim di Kecamatan Palengaan.

Pamekasan, (regamedianews.com) – Bentuk kepeduliyan Dinas Sosial Kabupaten Pamekasan adakan pembinaan kesejahteraan anak yatim sekaligus menyerahkan bantuan berupa uang sejumlah Rp. 200.000,- per-anak yatim di Kecamatan Palengaan Kabupaten Pamekasan, Senin (27/08/2018) kemarin, sekira pukul, 11.30 wib.

Turut Hadir dalam penyerahan tersebut diantaranya, Kabid Rehabilitasi Sosial Dinsos Pamekasan, Fatmawati, beserta staff. Fatmawati mengatakan, pihaknya menganggarkan setiap tahunnya untuk memberikan bantuan guna mensejahterakan anak yatim dibeberapa kecamatan.

Baca juga PMII Rayon Ekonomi UIM Pamekasan Santuni Anak Yatim

“Salah satunya di kecamatan palengaan. Maka dari itu kami di Dinsos menganggarkan untuk anak yatim tiap tahun. Santunan anggaran tahun 2017 sebanyak 3.000 anak yatim se Kabupaten Pamekasan dengan jumlah nominal Rp. 100.000,- tiap anak yatim,” terangnya.

Baca Juga :  Tahun 2023, Sampang Diprediksi Kemarau Lebih Lama

Untuk anggaran 2018, lanjut Fatmawati, pihaknya menganggarkan 1.500 Anak yatim dengan nominal Rp. 23.000.000,-. se Kecamatan di Pamekasan. terkecuali Kecamatan Kota/Pamekasan. Sedangkan untuk Kecamatan Palengaan ada 115 anak yatim dan nominalnya Rp. 200.000.

Baca juga Sambut Rijalul Ansor Safari Ramadhan, PAC Ansor Santuni Anak Yatim

Baca Juga :  Mahasiswa Baru UTM Dibekali Peduli Lingkungan Hingga Deklarasi Bebas Sampah Plastik

“Pada pengambilan penyerahan bantuan anak yatim di Kecamatan Palengaan ada sekitar 50 Anak yang belum mengambil, dengan beberapa udzur, seperti sakit, bepergian dan masih dilingkungan sekolah,” ucapnya.

Maka dari itu disarankan kepada anak yatim yang belum mengambil dana bantuan tersebut segera diambil di Kantor Dinas Sosial Kabupaten Pamekasan dengan membawa persyaratan.

“Yang belum ambil, silahkan datang langsung ke kantor Dinsos pada jam kerja dengan membawa Foto copy KK, Undangan dan tidak boleh diwakilkan,” imbuhnya. (ff/har)

Berita Terkait

Arah Baru MUI Sampang: Jadi Pelayan Umat dan Benteng Sosial
Belasan Perwira Polres Sumenep Dimutasi
Pemkab Pamekasan Gandeng Pengusaha Ringankan Beban UHC
Pimpin Disdik Sampang, Nor Alam Emban Misi Pembenahan
Pagu DD 2026 Turun, Pemdes Pamekasan Diminta Fokus Skala Prioritas
Wabup Bangkalan Tekankan Profesionalisme ASN Pendidikan
Disfungsi SDN Batuporo Timur 1, DPRD Sampang Siapkan Pansus dan Audit Investigatif
BPJS Ketenagakerjaan Sasar Tenaga Pendidik Madrasah di Sampang

Berita Terkait

Minggu, 25 Januari 2026 - 18:30 WIB

Arah Baru MUI Sampang: Jadi Pelayan Umat dan Benteng Sosial

Jumat, 23 Januari 2026 - 22:22 WIB

Belasan Perwira Polres Sumenep Dimutasi

Jumat, 23 Januari 2026 - 13:37 WIB

Pemkab Pamekasan Gandeng Pengusaha Ringankan Beban UHC

Jumat, 23 Januari 2026 - 11:49 WIB

Pimpin Disdik Sampang, Nor Alam Emban Misi Pembenahan

Jumat, 23 Januari 2026 - 09:12 WIB

Pagu DD 2026 Turun, Pemdes Pamekasan Diminta Fokus Skala Prioritas

Berita Terbaru

Caption: Ketua MUI Sampang KH.Itqan Bushiri menyampaikan sambutannya dalam agenda ta'aruf dan konsolidasi pengurus, (dok. foto istimewa).

Daerah

Arah Baru MUI Sampang: Jadi Pelayan Umat dan Benteng Sosial

Minggu, 25 Jan 2026 - 18:30 WIB

Caption: Fitrih Anisah mantan Ketua Umum Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Kabupaten Sampang, (dok. foto istimewa).

Opini

Membaca Kasus Kajari Sampang Tanpa Romantisme Kekuasaan

Sabtu, 24 Jan 2026 - 23:18 WIB

Caption: ilustrasi pemeriksaan medis resmi dari tim inafis dan tim dokter forensik terhadap kerangka manusia, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Polisi Beberkan Hasil Identifikasi Kerangka Mr.X di Sampang

Sabtu, 24 Jan 2026 - 12:12 WIB

Caption: Kapolres Sumenep AKBP Anang Hardianto bersama Ketua Bhayangkari berjabat tangan dengan sejumlah perwira yang dimutasi usai gelar sertijab, (sumber foto: Media Center Sumenep).

Daerah

Belasan Perwira Polres Sumenep Dimutasi

Jumat, 23 Jan 2026 - 22:22 WIB

Caption: Konsulat Jenderal Australia Mr.Glen Askew berikan cinderamata kepada Bupati Sampang H.Slamet Junaidi, (dok. foto istimewa).

Nasional

Konjen Australia Jajaki Potensi Unggulan Kota Bahari

Jumat, 23 Jan 2026 - 20:40 WIB