Pemkot Cimahi Siapkan Pelayanan Puskeswan Keliling

- Jurnalis

Jumat, 28 September 2018 - 20:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Cimahi, (regamedianews.com) – Penyakit Rabies atau anjing gila yang disebabkan gigitan atau jilatan hewan pada luka, menjadi perhatian untuk meminimalisir tersebarnya hewan yang masih terjangkit. Oleh sebab itu, Pemerintah Kota Cimahi mengadakan pelayanan vaksin rabies.

“Kota Cimahi masih terbilang bebas dari rabies, hal itu sudah sejak lama dari tahun 1994 dan kita harus mampu menjaga”, ujar Walikota Cimahi Ajay M Priatna saat selesai membuka acara hari ‘Rabies sedunia dan launching Siempus’ di Puskeswan kota Cimahi (eks pejagalan) Jl. Sukimun, Jum’at 28 September 2018.

Ajay juga mengatakan, untuk mencegah semakin banyaknya hewan yang terjangkit, para pegawai/team yang tergabung harus lebih mengupayakan dengan sistem pelayanan makin baik, baik pelayan di puskeswan maupun pelayanan kendaraan keliling.

Baca Juga :  Rumah Pengedar Pil Koplo Di Grebek

Baca juga Pemkot Cimahi Sosialisasikan Tentang Perda Kepada Masyarakat

Meskipun ketersediaan tenaga medis yang sampai saat ini berjumblah 10 pegawai, dan 5 dokter hewan sudah bisa melayani 40 ekor hewan dalam sehari untuk diperiksa kesehatannya.

Plt Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan kota Cimahi Huzen Rahmadi mengatakan, fasiltas yang ada di Puskeswan Cimahi masih ada yang tahap pembangunan dan perbaikan, namun fasilitas serta Sumber Daya Manusia (SDM) di Puskeswan merupakan salah satu yang terbaik di Jawa Barat.

Baca Juga :  Usai Mogok Kerja, 21 Petugas Retribusi Pasar Srimangunan Sampang Kembali Aktif

Baca juga Pemkot Cimahi Gelar Kreasi Seni Antar Pusdik Militer dan Intansi TNI-AD

“Kami sudah mempunyai kendaraan keliling untuk melayani, untuk lebih menjangkau bagi yang tidak sempat ke tempat pelayanan yang ada di Puskeswan. Puskeswan kota Cimahi sudah bisa melayani pelayanan pengobatan, operasi kecil dan besar. Kami akan terus meningkatkan pelayanan yang terbaik, fasilitas rawat inap yang masih dalam tahap pembangunan, maupun pelayanan lain yang akan terus kita kembangkan,” pungkasnya. (agil)

Berita Terkait

Wabup Sumenep: Program 2026 Harus Nyata, Bukan Habiskan Anggaran!
Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok
DPRD Pamekasan Soroti Sentra Batik Kalampar “Mangkrak”
Wabup Sumenep Tekankan ASN Tinggalkan Pola Kerja Lama
Kasus Pajak RSMZ, Ketua GAIB Ultimatum Kejari Sampang
PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth
Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan
PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar

Berita Terkait

Rabu, 7 Januari 2026 - 18:33 WIB

Wabup Sumenep: Program 2026 Harus Nyata, Bukan Habiskan Anggaran!

Selasa, 6 Januari 2026 - 14:04 WIB

Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok

Selasa, 6 Januari 2026 - 08:52 WIB

DPRD Pamekasan Soroti Sentra Batik Kalampar “Mangkrak”

Senin, 5 Januari 2026 - 18:38 WIB

Wabup Sumenep Tekankan ASN Tinggalkan Pola Kerja Lama

Senin, 5 Januari 2026 - 12:39 WIB

Kasus Pajak RSMZ, Ketua GAIB Ultimatum Kejari Sampang

Berita Terbaru

Caption: Mako Kepolisian Resor Sampang, Jl.Jamaluddin No.02, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Cek Disini…! Daftar Motor Hasil Ungkap Polres Sampang

Rabu, 7 Jan 2026 - 19:27 WIB

Caption: Juhari diwawancara awak media, usai dilantik sebagai anggota DPRD Sampang Fraksi Partai NasDem, (dok. Harry Rega Media).

Politik

Menang di MA, Juhari Sah Duduki Kursi DPRD Sampang

Rabu, 7 Jan 2026 - 16:28 WIB

Caption: dua spesialis pencurian sepeda motor inisial S dan AS, digelandang penyidik Satreskrim Polres Sampang, (dok. foto istimewa).

Hukum&Kriminal

Satu Persatu Bandit Motor Sampang Diringkus

Rabu, 7 Jan 2026 - 08:08 WIB

Caption: tidak perlu antre ke rumah sakit, masyarakat Sampang bisa menggunakan aplikasi Mobile JKN untuk daftar berobat (dok. Harry Rega Media).

Kesehatan

Berobat Ke RSUD Sampang Kini Bisa Daftar Online

Selasa, 6 Jan 2026 - 17:32 WIB