H-2, Logistik PSU Pilkada Sampang Mulai Didistribusikan

- Jurnalis

Kamis, 25 Oktober 2018 - 14:11 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tiga pucuk pimpinan di Sampang, buka secara simbolis pemberangkatan pendistribusian logistik PSU Pilkada Sampang.

Tiga pucuk pimpinan di Sampang, buka secara simbolis pemberangkatan pendistribusian logistik PSU Pilkada Sampang.

Sampang, (regamedianews.com) – Menjelang H-2 pelaksanaan Pemungutan Suara Ulang (PSU) Pilkada Sampang yang akan dilaksanakan pada Sabtu (27/10/2018) mendatang, KPUD setempat mulai mendistribusikan logistik ke 14 Kecamatan yang ada di Kabupaten Sampang, Kamis (25/10).

Komisioner KPUD Sampang Divisi Keuangan, Umum dan Logistik, Paidi Jauhari mengatakan, logistik tersebut akan di distribusikan ke 1.450 TPS, terdiri dari kotak suara dan bilik kotak suara. Sementara untuk bilik kotak suara ada 2.900, karena setiap TPS ada dua bilik.

Baca Juga :  Percepat Pencegahan Stunting, Dinkes Sampang Gelar Pelatihan Intervensi Perubahan Perilaku

Baca juga Kapolres Sampang Imbau Masyarakat Jaga Kelancaran PSU

“Kotak suaranya sejumlah 1.450, didalam kotak suara tersebut sudah ada perlengkapan logistik, terdiri dari surat suara, segel, formulir dan lain-lain,” terangnya.

Lebih lanjut Paidi mengatakan, dalam pendistribusian kali ini, pihaknya melibatkan banyak pihak keamanan. Pengawalannya dilakukan mulai dari tingkat Kabupaten hinggan nanti sampai ke setiap TPS.

Baca juga 7000 Personel Dikerahkan Untuk Pengamanan PSU Pilkada Sampang

“Kami sebagai penyelenggara, pengawalan dengan melibatkan pihak kepolisian ini sangat penting dan membantu, sehingga praktek dilapangan terkait isu-isu negatif, tentang penyelenggaraan dapat di minimalisir dan bisa di eleminir,” tandasnya.

Baca Juga :  Polri Keluarkan Telegram Penyemprotan Desinfektan Serentak Di Indonesia

Sekedar diketahui, pemberangkatan pendistribusian logistik PSU Pilkada Sampang dibuka secara simbolis dan disaksikan langsung oleh Kapolres Sampang AKBP Budhi Wardiman, Dandim 0828 Sampang Letkol CZI Ary Syahrial dan Pj Bupati Sampang Jonathan Judianto. (adi/har)

Berita Terkait

Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan
PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar
Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga
Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun
Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi
Sambut 2026, Polantas Sampang Larang Konvoi dan Knalpot Brong
Empat Puskesmas di Pamekasan Temukan Suspek Chikungunya
Pemkab Pamekasan Matangkan Penyambutan Valen D’Academy 7

Berita Terkait

Jumat, 2 Januari 2026 - 18:48 WIB

Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan

Jumat, 2 Januari 2026 - 09:03 WIB

PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar

Rabu, 31 Desember 2025 - 19:01 WIB

Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun

Rabu, 31 Desember 2025 - 12:11 WIB

Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi

Rabu, 31 Desember 2025 - 10:01 WIB

Sambut 2026, Polantas Sampang Larang Konvoi dan Knalpot Brong

Berita Terbaru

Caption: anggota Polsek Kedungdung saat mengevakuasi almarhum Muhar ke rumah duka, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Peristiwa

Kakek di Sampang Ditemukan Meninggal di Dalam Masjid

Jumat, 2 Jan 2026 - 11:17 WIB

Caption: Ketua Pengurus Cabang Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia Kabupaten Bangkalan, Abd Kholik, (dok. Syafin, Rega Media).

Daerah

PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar

Jumat, 2 Jan 2026 - 09:03 WIB

Caption: Kasi Humas Kepolisian Resor Sampang AKP Eko Puji Waluyo, saat diwawancara awak media di ruangan kerjanya, (dok. Harry, Rega Media).

Hukum&Kriminal

Bogem Nelayan Pamekasan, Pria di Sampang Diamankan Polisi

Kamis, 1 Jan 2026 - 21:49 WIB