Ini Jumlah Pemohon Akta Kematian di Pamekasan

- Jurnalis

Rabu, 14 November 2018 - 20:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ilustrasi akta kematian

ilustrasi akta kematian

Pamekasan, (regamedianews.com) – Mulai bulan Januari hingga November tahun 2018, baru ada 89 pemohon yang mengurus akta kematian anggota keluarganya.

Hal ini dikatakan Kepala Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Disdukcapil) Pamekasan, Herman Kusnadi.

Menurutnya, Kondisi itu diketahui dari jumlah pemohon akta kematian bagi anggota keluarganya yang meninggal dunia masih jauh dari angka sebenarnya.

Baca Juga :  Tangani Kekeringan, BPBD Sampang Ajukan Bantuan Ke Pemprov Jatim

“Jumlah itu diketahui dari jumlah orang yang mengurus akta kematian keluarganya,” ujar Herman, Rabu (14/11).

Ia juga mengatakan, bahwa Kesadaran tertib dokumen kependudukan di Pamekasan masih tergolong rendah. Jumlah kematian di Pamekasan di tahun ini sekitar 310 orang, namun keluarga yang mengurus akta kematian hanya ada 89 pemohon.

Baca Juga :  BNN Kota Cimahi Gandeng Danramil 0911/Cimut Sosialisasikan P4GN

“Padahal, akta kematian menjadi salah satu dokumen yang dibutuhkan dalam pengurusan warisan yang meninggal dunia, utamanya dalam pengalihan harta warisan kepada para ahli waris,” pungkasnya

Herman juga harap masyarakat sadar untuk mengurus akta kematian anggota keluarganya yang sudah meninggal. (bor/ff)

Berita Terkait

Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan
PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar
Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga
Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun
Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi
Sambut 2026, Polantas Sampang Larang Konvoi dan Knalpot Brong
Empat Puskesmas di Pamekasan Temukan Suspek Chikungunya
Pemkab Pamekasan Matangkan Penyambutan Valen D’Academy 7

Berita Terkait

Jumat, 2 Januari 2026 - 18:48 WIB

Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan

Jumat, 2 Januari 2026 - 09:03 WIB

PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar

Rabu, 31 Desember 2025 - 19:01 WIB

Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun

Rabu, 31 Desember 2025 - 12:11 WIB

Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi

Rabu, 31 Desember 2025 - 10:01 WIB

Sambut 2026, Polantas Sampang Larang Konvoi dan Knalpot Brong

Berita Terbaru

Caption: anggota Polsek Kedungdung saat mengevakuasi almarhum Muhar ke rumah duka, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Peristiwa

Kakek di Sampang Ditemukan Meninggal di Dalam Masjid

Jumat, 2 Jan 2026 - 11:17 WIB

Caption: Ketua Pengurus Cabang Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia Kabupaten Bangkalan, Abd Kholik, (dok. Syafin, Rega Media).

Daerah

PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar

Jumat, 2 Jan 2026 - 09:03 WIB

Caption: Kasi Humas Kepolisian Resor Sampang AKP Eko Puji Waluyo, saat diwawancara awak media di ruangan kerjanya, (dok. Harry, Rega Media).

Hukum&Kriminal

Bogem Nelayan Pamekasan, Pria di Sampang Diamankan Polisi

Kamis, 1 Jan 2026 - 21:49 WIB