Usai Sidang Paripurna DPRD, Ini Kata Cabup-Cawabup Sampang Terpilih

- Jurnalis

Senin, 10 Desember 2018 - 12:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pose bersama Cabup-Cawabup Sampang terpilih (H. Slamet Junaidi - H. Abdullah Hidayat) didamping Sekdakab  dan Wakil Ketua DPRD Kab. Sampang.

Pose bersama Cabup-Cawabup Sampang terpilih (H. Slamet Junaidi - H. Abdullah Hidayat) didamping Sekdakab dan Wakil Ketua DPRD Kab. Sampang.

Sampang, (regamedianews.com) – Sidang paripurna pengumuman usulan pengesahan dan pengangkatan calon Bupati dan Wakil Bupati Sampang terpilih masa jabatan 2018-2023, di Ruang Graha Paripurna DPRD Kabupaten Sampang, berlangsung khidmat, Senin (10/12/2018).

Wakil Ketua DPRD Sampang H. Fauzan Adzima mengatakan, pihaknya telah menggelar rapat paripurna, tentang pengumuman usulan dan penetapan Cabup-Cawabup Sampang terpilih masa jabatan 2018-2023.

Baca juga Hari Ini, DPRD Sampang Gelar Sidang Paripurna Pengusulan dan Pengangkatan Cabup-Cawabup Terpilih

“Iya, kami telah menggelar sidang paripurna, terkait pengumuman usulan pengesahan dan pengangkatan H. Slamet Junaidi dan H. Abdullah Hidayat sebagai Cabup-Cawabup Sampang terpilih,” tuturnya, Senin (10/12).

Baca Juga :  Cara Polsek Wonotirto Perkuat Silaturahmi Dengan Masyarakat

Lebih lanjut Fauzan mengatakan, selanjutnya hasil rapat paripurna tersebut akan diserahkan ke Pemerintah Provinsi Jawa Timur. “Hasilnya nanti akan kami serahkan ke Pemprov Jatim,” ujarnya.

Sementara H. Slamet Junaidi didampingi H. Abdullah Hidayat mengatakan, dirinya sangat bersyukur atas ditetapkan dan disahkan melalui sidang paripurna DPRD Kabupaten Sampang, sebagai Cabup-Cawabup Sampang terpilih.

Baca Juga :  Pegadaian Syariah Sampang Tawarkan Produk Arrum Haji

“Kami ucapkan rasa syukur ke hadirat Allah SWT, yang telah di apresiasi oleh DPRD Sampang,” ucapnya.

Ia juga mengatakan, terkait pelantikan ia menyerahkan sepenuhnya sesuai jadwal yang ditentukan oleh Pemerintah Provinsi Jawa Timur.

Baca juga Ketua DPRD Kota Cimahi Lantik Dua Anggota PAW

“Untuk pelantikannya kami serahkan sepenuhnya kepada Pemprov Jatim. Namun, kami berharap mudah-mudahan secepatnya dilantik,” pungkasnya. (adi/har)

Berita Terkait

Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang
Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers
Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik
Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data
Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”
Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam
Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo
Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah

Berita Terkait

Sabtu, 17 Januari 2026 - 11:32 WIB

Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang

Jumat, 16 Januari 2026 - 14:23 WIB

Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers

Rabu, 14 Januari 2026 - 21:20 WIB

Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data

Rabu, 14 Januari 2026 - 15:37 WIB

Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”

Rabu, 14 Januari 2026 - 14:24 WIB

Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam

Berita Terbaru

Caption: ilustrasi, (sumber foto. Tribratanews Polri).

Hukum&Kriminal

Polres Sumenep Bongkar Sindikat Judi Online Slot Gacor

Sabtu, 17 Jan 2026 - 14:21 WIB

Caption: Dandim 0826 Pamekasan Letkol Kav Agus Wibowo Hendratmoko menyampaikan sambutannya, saat acara coffe morning bersama insan pers, (dok. Kurdi Rega Media).

Daerah

Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers

Jumat, 16 Jan 2026 - 14:23 WIB

Caption: Kasi Humas Kepolisian Resor Sampang AKP Eko Puji Waluyo, saat diwawancara awak media di ruangan kerjanya, (dok. Harry, Rega Media).

Hukum&Kriminal

Polisi Selidiki Pencurian Kabel Trafo PJU JLS Sampang

Jumat, 16 Jan 2026 - 10:15 WIB