Gara-Gara Rem Blong, Truk Fuso Sruduk Pengendara Motor

- Jurnalis

Minggu, 23 Desember 2018 - 20:27 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kondisi truk fuso usai menabrak pengendara motor dan menambarak warung serta pagar rumah milik warga sekitar TKP.

Kondisi truk fuso usai menabrak pengendara motor dan menambarak warung serta pagar rumah milik warga sekitar TKP.

Sampang, (regamedianews.com) – Dalam berkendara sebaiknya memeriksa kendaraannya, untuk mengantisipasi terjadinya sesuatu hal tidak diinginkan. Seperti kejadian pada Minggu (23/12/2018) siang, lantaran rem blong, truk fuso sruduk pengendara motor yang ada didepannya.

Berdasarkan informasi yang dihimpun regamedianews.com, kecelakaan tersebut terjadi sekitar pukul 12.30 wib, tepatnya di Pertigaan Jl. Raya Dusun Burlanjeng, Desa Rapa Laok, Kecamatan Omben, Kabupaten Sampang, Madura.

Baca juga Razia Cammander Wish, Polres Bangkalan Amankan 15 Motor

“Benar, tadi telah terjadi kecelakaan, antara Truk Fuso bernopol N-8538-UF dengan sepeda motor merk V-Xion bernopol B-3604-PTM. Laka tersebut terjadi karena rem dari truk itu blong,” kata Bripka Badrun, salah satu angggota Polsek Omben, Minggu (23/12).

Baca Juga :  Puluhan Pipa Air Dialiran Sungai Cijanggel Hampir Tersapu Hujan Deras

Lebih lanjut Badrun menjelaskan, kronologis kejadiannya bermula saat truk fuso melaju dari arah timur ke barat, mengalami rem blong, kemudian sopir panik sampai TKP menabrak motor yang ada didepannya dan warung kopi serta pagar rumah milik warga sekitar TKP.

Baca Juga :  Warga Bangkalan Temukan Bayi Berlumuran Darah Dihalaman Rumahnya

Baca juga Patroli Skala Besar, Polres Bangkalan Amankan 22 Motor

“Diketahui, korban pengendara motor bernama Samsun asal warga Dusun Tekap, Desa Pandan, Kecamatan Omben, Sampang. Akibat kecelakaan itu korban mengalami luka berat dan langsung dilarikan ke Puskesmas setempat. Sementara untuk sopir truk masih diamankan,” terangnya. (adi/har)

Berita Terkait

Baru Diresmikan, Kabel Trafo PJU JLS Sampang Dicuri
Geger! Sumur Bor di Bangkalan Semburkan Minyak Mentah
Dua Truk Adu Banteng di Jalan Raya Camplong Sampang
Kakek di Sampang Ditemukan Meninggal di Dalam Masjid
Nelayan Sampang Meninggal Saat Melaut
Puting Beliung Sapu Wilayah Tlagah Sampang
Dapur Warga Sumenep Hancur Tertimpa Pohon
Puluhan Rumah Warga Sampang Rusak Diamuk Badai

Berita Terkait

Kamis, 15 Januari 2026 - 13:03 WIB

Baru Diresmikan, Kabel Trafo PJU JLS Sampang Dicuri

Jumat, 9 Januari 2026 - 10:05 WIB

Geger! Sumur Bor di Bangkalan Semburkan Minyak Mentah

Sabtu, 3 Januari 2026 - 12:11 WIB

Dua Truk Adu Banteng di Jalan Raya Camplong Sampang

Jumat, 2 Januari 2026 - 11:17 WIB

Kakek di Sampang Ditemukan Meninggal di Dalam Masjid

Selasa, 30 Desember 2025 - 14:46 WIB

Nelayan Sampang Meninggal Saat Melaut

Berita Terbaru

Caption: Kasi Humas Kepolisian Resor Sampang AKP Eko Puji Waluyo, saat diwawancara awak media di ruangan kerjanya, (dok. Harry, Rega Media).

Hukum&Kriminal

Polisi Selidiki Pencurian Kabel Trafo PJU JLS Sampang

Jumat, 16 Jan 2026 - 10:15 WIB

Caption: tiang trafo lampu penerangan jalan umum di JLS yang menjadi sasaran pelaku pencurian, (sumber foto: PLN ULP Sampang).

Peristiwa

Baru Diresmikan, Kabel Trafo PJU JLS Sampang Dicuri

Kamis, 15 Jan 2026 - 13:03 WIB

Caption: Kapolres Pamekasan AKBP Hendra Eko Triyulianto berjabat tangan dengan Kasat Reskrim AKP Doni Setiawan, usai memberikan piagam penghargaan, (dok. Kurdi Rega Media).

Hukum&Kriminal

Sukses Tangkap Jambret Maut, Reskrim Pamekasan Diganjar Reward

Rabu, 14 Jan 2026 - 18:40 WIB