Sambut Tahun Baru 2019, Kelurahan Karang Mekar Cimahi Adakan Agenda Tasyakkur Binni’mat

- Jurnalis

Senin, 31 Desember 2018 - 23:54 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lurah Karang Mekar (Muhammad Nur Efendi) memberikan makanan secara simbolis kepada perwakilan seluruh Ketua RW dalam acara tasyakkur binni'mat.

Lurah Karang Mekar (Muhammad Nur Efendi) memberikan makanan secara simbolis kepada perwakilan seluruh Ketua RW dalam acara tasyakkur binni'mat.

Cimahi, (regamedianews.com) – Menciptakan kehangatan dalam suatu ikatan kebersamaan, keselarasan sebagai perwujudan persaudaraan warga dengan pemerintahannya. Momentum menyambut pergantian tahun baru 2019, Kelurahan Karang Mekar, Kota Cimahi menggelar tasyakkur binni’mat.

Kegiatan tasyakkuran tersebut, bertempat di aula kelurahan setempat, Senin (31/12/2018). Kegiatan yang di awali dengan sholat isya’ berjamaah, sebagai bentuk rasa syukur akan datangnya tahun baru 2019′ yang diteruskan mukadimah oleh bapak lurah’

Dalam kata sambutannya Lurah Karang Mekar, Muhammad Nur Efendi menyampaikan, pihaknya melakukan penyambutan tahun baru 2019 dengan acara tasyakur binni’mat, sebagai perwujudan rasa syukur kepada Alloh SWT.

Baca Juga :  Breaking News: Tiga Bocah Di Banyuates Sampang Ditemukan Tewas Tenggelam

Baca juga Ra Latif: Tahun Baru 2019 Momentum Membangun Kembali Moral Baik

“Kami mengundang para Ketua RW, serta unsur terkait dilingkungan sekitar. Selama menjabat, selama itu pula berbagai bentuk kerja sama telah terjalin, patutlah kiranya di momentum kali ini, kita ucapkan syukur atas segala keberhasilan untuk memajukan Karang Mekar,” tuturnya.

Sementara perwakilan dari seluruh Ketua RW, diwakili dari Ketua RW 14 kelurahan, Mayor Agus menuturkan, kebersamaan ini menjadi sangat penting sebagai wahana diskusi satu sama lain.

Baca Juga :  Pernyataan Bupati Gorut Ditarik, Sholat Idul Fitri Berjamaah Di Lapangan Batal

Baca juga Sambut Tahun Baru Islam, Masyarakat Desa Parseh Gelar Festival Lampu Lampion

“Kami selaku warga yang mewakili para Ketua RW mengucapkan banyak terimakasih, atas apresiasi pemerintah, khususnya Kelurahan Karang mekar, telah melaksaksanakan pembangunan di wilayah RW sekitar Kelurahan Karang Mekar,” tandasnya.

Tampak warga tengah menikmati berbagai macam menu hidangan yang telah disiapkan.

Sekedar diketahui, acara tersebut diselingi ramah tamah warga dengan makan bersama, berbagai macam menu makanan yang dihidangkan, doorprize serta acara hiburan sebagai pelepas penat. (agil)

Berita Terkait

Wabup Sumenep: Program 2026 Harus Nyata, Bukan Habiskan Anggaran!
Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok
DPRD Pamekasan Soroti Sentra Batik Kalampar “Mangkrak”
Wabup Sumenep Tekankan ASN Tinggalkan Pola Kerja Lama
Kasus Pajak RSMZ, Ketua GAIB Ultimatum Kejari Sampang
PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth
Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan
PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar

Berita Terkait

Rabu, 7 Januari 2026 - 18:33 WIB

Wabup Sumenep: Program 2026 Harus Nyata, Bukan Habiskan Anggaran!

Selasa, 6 Januari 2026 - 14:04 WIB

Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok

Selasa, 6 Januari 2026 - 08:52 WIB

DPRD Pamekasan Soroti Sentra Batik Kalampar “Mangkrak”

Senin, 5 Januari 2026 - 18:38 WIB

Wabup Sumenep Tekankan ASN Tinggalkan Pola Kerja Lama

Senin, 5 Januari 2026 - 12:39 WIB

Kasus Pajak RSMZ, Ketua GAIB Ultimatum Kejari Sampang

Berita Terbaru

Caption: Mako Kepolisian Resor Sampang, Jl.Jamaluddin No.02, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Cek Disini…! Daftar Motor Hasil Ungkap Polres Sampang

Rabu, 7 Jan 2026 - 19:27 WIB

Caption: Juhari diwawancara awak media, usai dilantik sebagai anggota DPRD Sampang Fraksi Partai NasDem, (dok. Harry Rega Media).

Politik

Menang di MA, Juhari Sah Duduki Kursi DPRD Sampang

Rabu, 7 Jan 2026 - 16:28 WIB

Caption: dua spesialis pencurian sepeda motor inisial S dan AS, digelandang penyidik Satreskrim Polres Sampang, (dok. foto istimewa).

Hukum&Kriminal

Satu Persatu Bandit Motor Sampang Diringkus

Rabu, 7 Jan 2026 - 08:08 WIB

Caption: tidak perlu antre ke rumah sakit, masyarakat Sampang bisa menggunakan aplikasi Mobile JKN untuk daftar berobat (dok. Harry Rega Media).

Kesehatan

Berobat Ke RSUD Sampang Kini Bisa Daftar Online

Selasa, 6 Jan 2026 - 17:32 WIB