KPU Kota Cimahi Kukuhkan 55 orang Relawan Demokrasi

- Jurnalis

Senin, 21 Januari 2019 - 17:16 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Suasana pengukuhan relawan demokrasi oleh KPU Kota cimahi

Suasana pengukuhan relawan demokrasi oleh KPU Kota cimahi

Cimahi, (regamedianews.com) – Komisi pemilihan Umum (KPU) kota Cimahi sudah bisa mamastikan para calon relawan Demokrasi yang dibentuk sebagai mitra, untuk diperbantukan mensukseskan  jalannya penyelenggaraan pemilihan Umum (Pemilu) pada bulan April tahun 2019 mendatang. Setelah melaksanakan pengukuhan para relawan Demokrasi Bertempat di Hotel Endah Parahiyangan jl Raya Cibeureum 14, Bandung, Senin, (21/01/19).

Ketua KPU Cimahi, Mohamad Irman, mengatakan, dari hasil test wawancara para relawan Demokrasi yang dilakukan KPU kota Cimahi pada pekan yang lalu, memutuskan sekitar 55 orang relawan Demokrasi sudah terjaring dari 73 orang yang mendaftar dan pelaksanaanya sesuai tahapan. Dan masa kerja para relawan sekitar 3 bulan kedepan terhitung acara pengukuhan hari ini.

Baca Juga :  Gelar Festival Pemuda, KNPI Cimahi: Bangun Kreatifitas Yang Memiliki Estetika dan Nilai Ekonomi

Baca juga Tingkatkan Partisipasi dan Kualitas Pemilih, KPU Bangkalan Rekrut Relawan Demokrasi

“Relawan Demokrasi adalah mitra KPU yg akan membantu mensosialisasikan kegiatan Pemilu, penyelenggaraan pemilu 2019 menargetkan tingkat partisipasi masyarakat sampai 77,5℅ (target nasional) pada tahun 2014 dikota Cimahi tingkat partisipasi sudah mencapai 75,6%  jadi tidak terlalu jauh untuk mencapai target nasional jika dilihat hasil pada Pemilu sebelumnya”, jelas Irman

Baca Juga :  Pj Bupati Bangkalan Percepat Realisasi Kawasan Industri Maritim

Lanjutnya, Sasaran sosialisai yang akan di lakukan Relawan Demokrasi dibagi menjadi beberapa basis “Basis pemilih pemula, pemilih muda, perempuan, disabilitas, komunitas, basis keluarga, keagamaan, pemilih berkebutuhan khusus, dan basis pengguna medsos atau netizen,” terangnya

Baca juga Pendaftaran Terakhir Relawan Demokrasi, KPUD Sampang Optimis Semua Segmentasi Terpenuhi

Irman berharap, dengan adanya para relawan demokrasi bisa membantu meningkatkan partisipasi masyarakat untuk datang ke TPS dan mecoblos pada April mendatang “dengan begitu target partisipasi nasional di  kota cimahi tercapai,” pungkasnya, (har/cmh).

Berita Terkait

Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers
Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik
Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data
Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”
Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam
Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo
Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah
Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG

Berita Terkait

Jumat, 16 Januari 2026 - 14:23 WIB

Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers

Kamis, 15 Januari 2026 - 16:28 WIB

Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik

Rabu, 14 Januari 2026 - 21:20 WIB

Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data

Rabu, 14 Januari 2026 - 15:37 WIB

Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”

Rabu, 14 Januari 2026 - 14:24 WIB

Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam

Berita Terbaru

Caption: Dandim 0826 Pamekasan Letkol Kav Agus Wibowo Hendratmoko menyampaikan sambutannya, saat acara coffe morning bersama insan pers, (dok. Kurdi Rega Media).

Daerah

Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers

Jumat, 16 Jan 2026 - 14:23 WIB

Caption: Kasi Humas Kepolisian Resor Sampang AKP Eko Puji Waluyo, saat diwawancara awak media di ruangan kerjanya, (dok. Harry, Rega Media).

Hukum&Kriminal

Polisi Selidiki Pencurian Kabel Trafo PJU JLS Sampang

Jumat, 16 Jan 2026 - 10:15 WIB

Caption: tiang trafo lampu penerangan jalan umum di JLS yang menjadi sasaran pelaku pencurian, (sumber foto: PLN ULP Sampang).

Peristiwa

Baru Diresmikan, Kabel Trafo PJU JLS Sampang Dicuri

Kamis, 15 Jan 2026 - 13:03 WIB