KPUD Sampang Kukuhkan 55 Relawan Demokrasi

- Jurnalis

Kamis, 24 Januari 2019 - 10:04 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua KPUD Sampang (Syamsul Muarif) saat mengukuhkan 55 relawan demokrasi di aula Hotel Bahagia.

Ketua KPUD Sampang (Syamsul Muarif) saat mengukuhkan 55 relawan demokrasi di aula Hotel Bahagia.

Sampang, (regamedianews.com) – Sebagaimana proses rekrutmen relawan demokrasi yang dilakukan oleh Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) Sampang pada tanggal 11-17 Januari 2019, telah terpilih 55 relawan yang tersebar dalam 11 segmentasi.

Kamis, (24/1/2019) KPUD setempat mengukuhkan 55 relawan demokrasi pemilu 2019 sekaligus bimbingan teknis yang dilakukan di Aula Hotel Bahagia, Sampang.

Baca juga Pendaftaran Terakhir Relawan Demokrasi, KPUD Sampang Optimis Semua Segmentasi Terpenuhi

Turut hadir seluruh Komisioner KPUD Sampang yakni Ketua KPU Syamsul Muarif, Divisi Sosialisasi, Pendidikan Pemilih dan Pengembangan SDM Miftahur Rozak, Divisi Perencanaan dan Data Addy Imansyah, Divisi Hukum dan Pengawasan Syamsul Arifin, Divisi Logistik dan Keuangan.

Baca Juga :  DPR Imbau Masyarakat Hindari Whatsap Yang Berbau Konten Pornografi

Ketua KPUD Sampang Syamsul Muarif menyampaikan, tujuan dibentuknya relawan demokrasi yaitu untuk menuntaskan persoalan-persoalan dari pemilu itu sendiri, seperti halnya partisipasi masyarakat terhadap pemilu.

“Yang mana target partisipasi masyarakat secara nasional yaitu 77,5 %, akan tetapi KPU Sampang yakin akan melampaui target tersebut. Maka dari itu perlu dilakukan sosialisasi secara masif kepada masyarakat untuk menginformasikan pelaksanaan pemilu tahun 2019,” tuturnya.

Baca Juga :  Momen HSN, Bupati Bangkalan Hingga Pelajar Pakai Sarung dan Peci

Pria yang akrab disapa Syamsul tersebut berharap pada relawan demokrasi yaitu dapat menyasar seluruh segmen, sehingga dapat menyadarkan pemilih secara kolektif.

Baca juga KPUD Sampang: 6 Ribu Kotak Suara Alumunium Akan Segera Dilelang

“Selain itu juga, untuk ikut serta mensukseskan pemilu 2019 dan penuh tanggung jawab, dalam mensukseskan pemilu 2019 yang harus kita songsong bersama,” pungkasnya.

Perlu diketahui relawan demokrasi secara serentak dibentuk di seluruh kabupaten/kota di Indonesia. (hsn/har)

Berita Terkait

Wabup Sumenep: Program 2026 Harus Nyata, Bukan Habiskan Anggaran!
Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok
DPRD Pamekasan Soroti Sentra Batik Kalampar “Mangkrak”
Wabup Sumenep Tekankan ASN Tinggalkan Pola Kerja Lama
Kasus Pajak RSMZ, Ketua GAIB Ultimatum Kejari Sampang
PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth
Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan
PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar

Berita Terkait

Rabu, 7 Januari 2026 - 18:33 WIB

Wabup Sumenep: Program 2026 Harus Nyata, Bukan Habiskan Anggaran!

Selasa, 6 Januari 2026 - 14:04 WIB

Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok

Selasa, 6 Januari 2026 - 08:52 WIB

DPRD Pamekasan Soroti Sentra Batik Kalampar “Mangkrak”

Senin, 5 Januari 2026 - 18:38 WIB

Wabup Sumenep Tekankan ASN Tinggalkan Pola Kerja Lama

Senin, 5 Januari 2026 - 12:39 WIB

Kasus Pajak RSMZ, Ketua GAIB Ultimatum Kejari Sampang

Berita Terbaru

Caption: Mako Kepolisian Resor Sampang, Jl.Jamaluddin No.02, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Cek Disini…! Daftar Motor Hasil Ungkap Polres Sampang

Rabu, 7 Jan 2026 - 19:27 WIB

Caption: Juhari diwawancara awak media, usai dilantik sebagai anggota DPRD Sampang Fraksi Partai NasDem, (dok. Harry Rega Media).

Politik

Menang di MA, Juhari Sah Duduki Kursi DPRD Sampang

Rabu, 7 Jan 2026 - 16:28 WIB

Caption: dua spesialis pencurian sepeda motor inisial S dan AS, digelandang penyidik Satreskrim Polres Sampang, (dok. foto istimewa).

Hukum&Kriminal

Satu Persatu Bandit Motor Sampang Diringkus

Rabu, 7 Jan 2026 - 08:08 WIB

Caption: tidak perlu antre ke rumah sakit, masyarakat Sampang bisa menggunakan aplikasi Mobile JKN untuk daftar berobat (dok. Harry Rega Media).

Kesehatan

Berobat Ke RSUD Sampang Kini Bisa Daftar Online

Selasa, 6 Jan 2026 - 17:32 WIB