KPUD Sampang Kukuhkan 55 Relawan Demokrasi

- Jurnalis

Kamis, 24 Januari 2019 - 10:04 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua KPUD Sampang (Syamsul Muarif) saat mengukuhkan 55 relawan demokrasi di aula Hotel Bahagia.

Ketua KPUD Sampang (Syamsul Muarif) saat mengukuhkan 55 relawan demokrasi di aula Hotel Bahagia.

Sampang, (regamedianews.com) – Sebagaimana proses rekrutmen relawan demokrasi yang dilakukan oleh Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) Sampang pada tanggal 11-17 Januari 2019, telah terpilih 55 relawan yang tersebar dalam 11 segmentasi.

Kamis, (24/1/2019) KPUD setempat mengukuhkan 55 relawan demokrasi pemilu 2019 sekaligus bimbingan teknis yang dilakukan di Aula Hotel Bahagia, Sampang.

Baca juga Pendaftaran Terakhir Relawan Demokrasi, KPUD Sampang Optimis Semua Segmentasi Terpenuhi

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Turut hadir seluruh Komisioner KPUD Sampang yakni Ketua KPU Syamsul Muarif, Divisi Sosialisasi, Pendidikan Pemilih dan Pengembangan SDM Miftahur Rozak, Divisi Perencanaan dan Data Addy Imansyah, Divisi Hukum dan Pengawasan Syamsul Arifin, Divisi Logistik dan Keuangan.

Baca Juga :  Ops Bina Kusuma, Polres Sampang Incar Pelaku Kejahatan

Ketua KPUD Sampang Syamsul Muarif menyampaikan, tujuan dibentuknya relawan demokrasi yaitu untuk menuntaskan persoalan-persoalan dari pemilu itu sendiri, seperti halnya partisipasi masyarakat terhadap pemilu.

“Yang mana target partisipasi masyarakat secara nasional yaitu 77,5 %, akan tetapi KPU Sampang yakin akan melampaui target tersebut. Maka dari itu perlu dilakukan sosialisasi secara masif kepada masyarakat untuk menginformasikan pelaksanaan pemilu tahun 2019,” tuturnya.

Baca Juga :  Dua Jemaah Haji Asal Bangkalan Meninggal Dunia di Mekkah

Pria yang akrab disapa Syamsul tersebut berharap pada relawan demokrasi yaitu dapat menyasar seluruh segmen, sehingga dapat menyadarkan pemilih secara kolektif.

Baca juga KPUD Sampang: 6 Ribu Kotak Suara Alumunium Akan Segera Dilelang

“Selain itu juga, untuk ikut serta mensukseskan pemilu 2019 dan penuh tanggung jawab, dalam mensukseskan pemilu 2019 yang harus kita songsong bersama,” pungkasnya.

Perlu diketahui relawan demokrasi secara serentak dibentuk di seluruh kabupaten/kota di Indonesia. (hsn/har)

Berita Terkait

Soal Revitalisasi SMKN Model Gorontalo, Walihua Akan Surati Kemendikdasmen
Operasi Zebra di Sampang, Sisir Kendaraan Tak Layak Jalan
Berkolaborasi Cegah Narkoba dan Judol di Sumenep
Desa Gagah Dorong Pelestarian Budaya Drumband
Mahasiswa UTM Sosialisasi Anti Bullying di SMPN 1 Kamal
Mahasiswa UTM Sosialisasi ‘Stop Bullying’ Wujudkan Sekolah Aman
ESP PLTU Anggrek Bermasalah, Pemda Didesak Turun Tangan
Bupati Sampang Tekan OPD Tingkatkan Kinerja

Berita Terkait

Senin, 24 November 2025 - 16:26 WIB

Soal Revitalisasi SMKN Model Gorontalo, Walihua Akan Surati Kemendikdasmen

Senin, 24 November 2025 - 12:03 WIB

Operasi Zebra di Sampang, Sisir Kendaraan Tak Layak Jalan

Minggu, 23 November 2025 - 23:45 WIB

Berkolaborasi Cegah Narkoba dan Judol di Sumenep

Minggu, 23 November 2025 - 22:48 WIB

Desa Gagah Dorong Pelestarian Budaya Drumband

Sabtu, 22 November 2025 - 18:18 WIB

Mahasiswa UTM Sosialisasi Anti Bullying di SMPN 1 Kamal

Berita Terbaru

Caption: petugas yang tergabung dalam Operasi Zebra Semeru 2025, mengecek kelengkapan dokumen dan kelayakan kendaraan, (dok. Polantas Sampang).

Daerah

Operasi Zebra di Sampang, Sisir Kendaraan Tak Layak Jalan

Senin, 24 Nov 2025 - 12:03 WIB

Caption: Satgas BAANAR PC GP Ansor Sumenep pose bersama pihak Diskominfo Sumenep, (dok. foto istimewa).

Daerah

Berkolaborasi Cegah Narkoba dan Judol di Sumenep

Minggu, 23 Nov 2025 - 23:45 WIB

Caption: technical meeting pelaksanaan kompetisi drumband tingkat SD/MI se-Kabupaten Pamekasan, (dok. regamedianews).

Daerah

Desa Gagah Dorong Pelestarian Budaya Drumband

Minggu, 23 Nov 2025 - 22:48 WIB

Caption: press conference, Polres Pohuwato ungkap kasus pertambangan emas ilegal dan tunjukkan barang bukti, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Dua Tersangka PETI di Gorontalo Positif Nyabu

Minggu, 23 Nov 2025 - 12:20 WIB