Meriahkan HUT Ke-39, Yayasan Kemala Bhayangkari Gelar Olah Raga Bersama

- Jurnalis

Sabtu, 26 Januari 2019 - 11:14 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bhayangkari Bangkalan Pose bersama usai olahraga bersama

Bhayangkari Bangkalan Pose bersama usai olahraga bersama

Bangkalan, (regamedianews.com) – Polres Bangkalan Madura, dalam rangka HUT Yayasan Kemala Bhayangkari (YKB) yang ke 39 tahun 2019, pengurus Yayasan Kemala Bhayangkari melaksanakan kegiatan olahraga bersama bersama dengan anggota Polres setempat, Sabtu (26/01/2019).

Kegiatan tersebut diselenggarakan di halaman Mapolres Bangkalan, turut hadir Kapolres Bangkalan, AKBP Boby Pa’ludin Tambunan, Ketua Bhayangkari Bangkalan, Ny. Andria Boby Tambunan, dan beserta jajaran pejabat Polres setempat.

Baca juga Bhayangkari Bangkalan; Polwan Harus Tangguh Kompak dan Sholehah

Ketua Yayasan Kemala Bhayangkari (YKB), Kabupaten Bangkalan Ny. Andria Boby Tambunan mengatakan, dalam rangka memperingati HUT Yayasan Kemala Bhayangkari ke 39, Bhayangkari bersama polri menggelar olahraga bersama.

Baca Juga :  Kades Bangkalan Ultimatum Pemerintah Pusat

“Serangkaian acara memang pelaksanaannya sebelum bulan maret, semua kegiatan KYB harus selesai seperti kegiatan olahraga bersama hari ini,” ujarnya.

Selanjutnya, kata Andria, kita akan mengadakan baksos pada tanggal 16 februari 2019 mendatang, bersama para ibu Kemala, rencananya akan dilaksanakan di Gedung Serba Guna.

“Semua kegiatan ini merupakan bentuk rasa syukur kami Yayasana Kemala Bhayangkari bisa berdiri sampai sekarang ini. Kemala ini merupakan wadah perkumpulan istri-istri polisi makanya tadi sama bapak polisi mengadakan kegiatan olahraga bersama,” terangnya.

Baca Juga :  Meriahkan HKN Ke 58, Puskesmas Robatal Sampang Ikut Jalan Sehat

Pihaknya juga berharap, semoga acara-acara kedepannya berjalan dengan lancar seperti hari ini.

Baca juga Meriahkan HUT Polwan dan Gerak Bhayangkari, Polres Bangkalan Gelar JJS dan Senam Bersama

“Kami berharap semoga dengan bertambahnya usia Yayasan Kemala Bhayangkari bisa berkembang mengikuti zaman dan TK Bhayangkari yang berdiri dibawahnya, bisa berkembang dengan baik dan bisa menarik minat orang tua, untuk menyekolahkan anaknya di TK kami,” pungkasnya. (sfn/tfk)

Berita Terkait

Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah
Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG
Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan
Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis
PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang
RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap
Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi
Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang

Berita Terkait

Selasa, 13 Januari 2026 - 12:49 WIB

Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah

Sabtu, 10 Januari 2026 - 17:13 WIB

Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Jumat, 9 Januari 2026 - 20:33 WIB

Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis

Jumat, 9 Januari 2026 - 17:24 WIB

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Januari 2026 - 13:34 WIB

RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap

Berita Terbaru

Caption: tengah, Ketua DPD Partai NasDem Sampang Surya Noviantoro, berdampingan dengan Ketua DPRD Sampang Rudi Kurniawan, disela acara pendidikan politik, (dok. foto istimewa).

Politik

Ikhtiar DPD Partai NasDem Sampang Cetak Kader Berintegritas

Selasa, 13 Jan 2026 - 15:05 WIB

Caption: BPBD Sampang tampak didampingi anggota DPRD dan Kades saat menyerahkan bantuan logistik kepada lansia di Desa Nyeloh, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah

Selasa, 13 Jan 2026 - 12:49 WIB

Caption: Polres Pamekasan tunjukkan barang bukti kasus penjambretan yang menyebabkan satu korban meninggal dunia, (dok. Kurdi Rega Media).

Hukum&Kriminal

Diringkus! Jambret Maut di Pamekasan Terancam 15 Tahun Penjara

Senin, 12 Jan 2026 - 21:04 WIB

Caption: ilustrasi hujan disertai angin dan petir menerpa wilayah kabupaten, (dok. Harry Rega Media).

Pariwisata

Peringatan Dini BMKG: Sampang Masuk Wilayah Rawan Angin Kencang

Senin, 12 Jan 2026 - 16:54 WIB

Caption: ilustrasi pelaku kriminal ditangkap, Pj Kades Tlagah beberkan surat pengunduran diri inisial UA dari jabatannya sebagai perangkat desa, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Pj Kades Tlagah Bantah Jambret Maut di Pamekasan Jabat Kasun

Minggu, 11 Jan 2026 - 21:49 WIB