Regamedianews Ajukan Kerja Sama Dengan BPJS Kesehatan Pamekasan

- Jurnalis

Jumat, 15 Februari 2019 - 17:46 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Staff Komunikasi Bublik BPJS Kesehatan Pamekasan (Tegar Wira Pambudi) dan Kepala Biro Regamedianews Pamekasan (Subaidi, SH).

Staff Komunikasi Bublik BPJS Kesehatan Pamekasan (Tegar Wira Pambudi) dan Kepala Biro Regamedianews Pamekasan (Subaidi, SH).

Pamekasan, (regamedianews.com) – Untuk memberikan sarana pemberitaan bagi instansi, regamedianews.com ajukan kerjasama pemberitaan dengan Badan Penjamin Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan Kabupaten Pamekasan, Jum’at (15/02/2019).

Instansi yang beralamat di Jl. Raya Panglegur Pamekasan disambut oleh Tegar Wira Pambudi yang menjabat sebagai staff komunikasi publik. Ia mengaku senang dengan adanya pengajuan kerjasama regamedianews.com.

Menurutnya, kedatangan Kepala Biro dan Reporter Rega Media Pamekasan merupakan kesempatan baginya BPJS Kesehatan untuk bekerjasama terkait pemberitaan dan iklan.

Baca Juga :  Polisi Ringkus 6 Warga Bangkalan Saat Pesta Narkoba

“Memang kami ingin bekerjasama dengan Media Online, untuk pemberitaan. Media yang kami cari adalah media yang terdaftar di Dewan Pers. Alhamdulillh regamedianews.com merupakan media online yang terdaftar di Dewan Pers,” ucapnya.

Untuk selanjutnya, pihaknya akan komunikasikan dengan Pimpinan terkait kerjasama tersebut. “Tentu nanti kami akan berkomunikasi kembali untuk kelanjutan kerjasamanya”, tandasnya.

Baca Juga :  Satbinmas Polres Sampang Imbau Warga Waspada DBD

Sementara Kabiro Regamedianews Pamekasan Subaidi menyampaikan, kerjasama ini bukanlah yang pertama. Sebelumnya sudah bekerjasama dengan beberapa instansi di Kabupaten Pamekasan.

“Kami berharap kerjasama dengan BPJS Kesehatan ini semoga diterima dan membawa hubungan baik, antara Regamedianews dan BPJS Kesehatan kedepan”, ungkapnya. (rkz/sbd)

Berita Terkait

Wabup Bangkalan Tekankan Profesionalisme ASN Pendidikan
Disfungsi SDN Batuporo Timur 1, DPRD Sampang Siapkan Pansus dan Audit Investigatif
BPJS Ketenagakerjaan Sasar Tenaga Pendidik Madrasah di Sampang
SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terancam “Gulung Tikar”
IWO Pamekasan Fokus Kawal Pembangunan Madura
Wabup Pamekasan Minta Kades “Sat-Set” Eksekusi Keluhan Warga
Pemkab Sumenep Alokasikan Rp3,1 Miliar Perbaiki 125 RTLH
Wabup Pamekasan Dorong Aspirasi Warga Dituntaskan di Tingkat Desa

Berita Terkait

Kamis, 22 Januari 2026 - 17:23 WIB

Wabup Bangkalan Tekankan Profesionalisme ASN Pendidikan

Kamis, 22 Januari 2026 - 15:03 WIB

Disfungsi SDN Batuporo Timur 1, DPRD Sampang Siapkan Pansus dan Audit Investigatif

Kamis, 22 Januari 2026 - 12:25 WIB

BPJS Ketenagakerjaan Sasar Tenaga Pendidik Madrasah di Sampang

Kamis, 22 Januari 2026 - 08:34 WIB

IWO Pamekasan Fokus Kawal Pembangunan Madura

Rabu, 21 Januari 2026 - 23:25 WIB

Wabup Pamekasan Minta Kades “Sat-Set” Eksekusi Keluhan Warga

Berita Terbaru

Caption: Kapolres Sumenep AKBP Anang Hardiyanto didampingi Kasat Resnarkoba dalam press conference, (dok. foto istimewa).

Hukum&Kriminal

Polres Sumenep Gagalkan Peredaran 1 Ons Sabu

Kamis, 22 Jan 2026 - 21:08 WIB

Caption: tengah, Wakil Bupati Bangkalan Moh Fauzan Ja'far, hadir dalam kegiatan pemberian arahan kepada ASN Pendidikan, (sumber foto. laman resmi Pemkab Bangkalan).

Daerah

Wabup Bangkalan Tekankan Profesionalisme ASN Pendidikan

Kamis, 22 Jan 2026 - 17:23 WIB