KPU Sasar Komunitas Motor Lakukan Sosialisasi Pemilu

- Jurnalis

Minggu, 17 Februari 2019 - 07:59 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Relawan Demokrasi saat sosialisasi kepada komunitas motor

Relawan Demokrasi saat sosialisasi kepada komunitas motor

Sampang, (regamedianews.com) – Seperti yang telah diketahui bersama bahwa 17 april 2019 adalah hari dimana Indonesia akan melaksanakan Pemilihan Umum (pemilu), yakni memilih DPRD Kabupaten/Kota, DPRD Provinsi, DPR RI, DPD RI, dan Presiden dan Wakil Presiden.

Sabtu, (15/2/2019) relawan demokrasi Komisi Pemilihan Umum (KPU) lakukan sosialisasi pemilu terhadap komunitas motor di Taman Wijaya Kusuma, Sampang.

Dalam sosialisasi tersebut dihadiri sekitar 30 orang yang terdiri dari beberapa perwakilan komunitas yang diundang oleh relawan demokrasi.

Farisi, relawan demokrasi basis komunitas memberikan materi kepada peserta terkait dengan kepemiluan.

Ia mengatakan, bahwasanya pemilu 2019 ini berbeda dengan pemilu sebelumnya, karena pada pemilu 2019 adalah pemilu serentak, nantinya akan mencoblos 5 surat suara.

“Kepada sahabat-sahabat setelah sosialisasi, dapat memberikan informasi kepada masing-masing terkait dengan pemilu 2019″, ujarnya.

Sementara Fandi peserta sosialisasi mengapresiasi atas sosialisasi yang dilakukan oleh KPU. Pihaknya mengaku senang dapat informasi secara gamblang setelah diadakannya sosialisasi.

Baca Juga :  Silaturahmi Ke Pesantren, Eks Bupati Sampang Serap Aspirasi Alumni

Namun, ia memberikan masukan kepada KPU terkait surat suara, untuk disosialisasikan secara masih kepada pemilih, karena banyak pemilih yang belum mengetahui 5 surat suara tersebut”,

“Saya sangat senang dengan sosialisasi ini, tapi keluarga saya tidak tahu kalau tidak diberi contoh seperti apa surat suara yang nantinya akan dicoblos”, ungkapnya. (hsn/har)

Berita Terkait

Mahasiswa UTM Sosialisasi Anti Bullying di SMPN 1 Kamal
Mahasiswa UTM Sosialisasi ‘Stop Bullying’ Wujudkan Sekolah Aman
ESP PLTU Anggrek Bermasalah, Pemda Didesak Turun Tangan
Bupati Sampang Tekan OPD Tingkatkan Kinerja
PHE WMO Bangun Ekosistem Laut Produktif di Tlangoh
Hari Bhakti Kemenimipas, Momentum Lapas Memperkuat Transformasi
Pemkab Bangkalan Matangkan Pinjam Pakai Terminal Tipe A
Tahun 2025, Jumlah Janda di Sampang Melonjak

Berita Terkait

Sabtu, 22 November 2025 - 18:18 WIB

Mahasiswa UTM Sosialisasi Anti Bullying di SMPN 1 Kamal

Sabtu, 22 November 2025 - 08:58 WIB

Mahasiswa UTM Sosialisasi ‘Stop Bullying’ Wujudkan Sekolah Aman

Jumat, 21 November 2025 - 16:14 WIB

ESP PLTU Anggrek Bermasalah, Pemda Didesak Turun Tangan

Jumat, 21 November 2025 - 12:29 WIB

Bupati Sampang Tekan OPD Tingkatkan Kinerja

Kamis, 20 November 2025 - 12:19 WIB

PHE WMO Bangun Ekosistem Laut Produktif di Tlangoh

Berita Terbaru

Caption: anggota Polsekta Sampang ditemui korban, saat mendatangi lokasi kejadian pencurian sepeda motor, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Sampang Rawan Pencurian Sepeda Motor

Sabtu, 22 Nov 2025 - 20:41 WIB

Caption: mahasiswa UTM bekali siswa-siswi SMPN 1 Kamal Bangkalan tentang pemahaman anti bullying, (dok. regamedianews).

Daerah

Mahasiswa UTM Sosialisasi Anti Bullying di SMPN 1 Kamal

Sabtu, 22 Nov 2025 - 18:18 WIB

Caption: Bupati Pamekasan Kholilurrahman membuka Kejurprov Jatim road race 2025, (dok. regamedianews).

Olahraga

Bupati Pamekasan Buka Kejurprov Road Race 2025

Sabtu, 22 Nov 2025 - 12:12 WIB

Caption: sebelum ditangkap dan dibawa ke Mako Polres Sampang, tersangka inisial S sempat bersembunyi dibawah kolong ranjang, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Mau Ditangkap, Maling di Sampang ‘Ngumpet’ Dibawah Ranjang

Jumat, 21 Nov 2025 - 19:39 WIB