Anggaran Terbatas, Bappeda Bangkalan Akan Prioritas Pembangunan Skala Penting

- Jurnalis

Selasa, 12 Maret 2019 - 22:07 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kepala Bappeda Bangkalan Fahri usai hadiri pelaksanaan forum perangkat daerah di Gedung Merdeka Bangkalan

Kepala Bappeda Bangkalan Fahri usai hadiri pelaksanaan forum perangkat daerah di Gedung Merdeka Bangkalan

Bangkalan, (regamedianews.com) – Untuk mensingkronkan hasil Musrembang Kecamatan dengan Organisasi Perangkat Daerah (OPD) Kabupaten Bangkalan, Badan Perencanaan dan Pembangunan Daerah (Bappeda) Bangkalan melaksanakan Forum Perangkat Daerah dalam rangka Pembahasan Rancangan Awal Rencana Kerja Perangkat Daerah Tahun 2020, yang berlangsung di Gedung Merdeka, Selasa (12/03/2019).

Menurut Kepala Bappeda Kab. Bangkalan Fahri mengatakan, kegiatan ini untuk mensingkronkan usulan para camat se-Kabupaten Bangkalan yang melaksanakan musrembang kecamatan kemarin. Pihaknya sudah menggelar perencanaan digelar dari Musrembang Desa lalu dilaksanakan Musrembang Kecamatan dan di pertemukan dengan OPD Kabupaten.

Baca Juga :  Mahfud MD Akan Usulkan Guru Ngaji Dapat Gaji Tetap

“Musrembang Kecamatan ini camat menerima usulan usulan dari desa. Usulan-usulan itu saya pertemukan dengan programnya perangkat daerah untuk mensinergikan”, ujarnya.

Fahri juga menambahkan, kalau camat mengusulkan pembangunan puskesmas di daerahnya, maka disinkronkan dengan perangkat daerah, karena dikhawatirkan OPD terkait sudah merencanakan program tersebut.

“Kalau sekiranya tidak ada, maka harus di adakan karena itu memang kebutuhan masyarakat. Jadi, hasil Musrembang Kecamatan kita lebih utamakan, namun perangkat daerah di Kabupaten Bangkalan hanya mengakomudir saja. Kegiatannya di kecamatan dan yang tahu persis kebutuhan daerah itu pak camat”, terangnya.

Baca Juga :  Ciptakan Kamtibmas Serta Sukseskan Pemilu 2019 Aman dan Damai, Polres Sampang Silaturahmi Ke Pon-Pes Al Ihsan Jrangoan

Pelaksanaan Forum Perangkat Daerah dilaksanakan selama tiga hari yang di bagi dalam tiga sesi, pertama dibidang peraswil yang meliputi salah satunya PUPR, Dishub, yang membahas usulan camat tentang pembangunan infrastruktur dan lainnya.

Kedua lingkup sosial budaya yang meliputi kesehatan, pendidikan, dan pemberdayaan masyarakat. Ketiga bidang ekonomi meliputi pertanian, pertenakan, perikanan, perindustrian dan perdangangan.

“Namun untuk pelaksanaannya di sesuaikan dengan anggaran yang tersedia. Anggarannya terbatas, makanya diadakan kegiatan ini agar memprioritaskan yang paling penting”, pungkasnya. (sfn/tfk)

Berita Terkait

Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga
Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun
Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi
Sambut 2026, Polantas Sampang Larang Konvoi dan Knalpot Brong
Empat Puskesmas di Pamekasan Temukan Suspek Chikungunya
Pemkab Pamekasan Matangkan Penyambutan Valen D’Academy 7
Buntut Kasus RS Nindhita, DPRD Sampang Didemo
MUI Sampang Imbau Masyarakat: Tahun Baru Tanpa Euforia

Berita Terkait

Kamis, 1 Januari 2026 - 10:13 WIB

Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga

Rabu, 31 Desember 2025 - 19:01 WIB

Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun

Rabu, 31 Desember 2025 - 12:11 WIB

Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi

Rabu, 31 Desember 2025 - 10:01 WIB

Sambut 2026, Polantas Sampang Larang Konvoi dan Knalpot Brong

Selasa, 30 Desember 2025 - 10:39 WIB

Empat Puskesmas di Pamekasan Temukan Suspek Chikungunya

Berita Terbaru

Caption: Kasi Humas Kepolisian Resor Sampang AKP Eko Puji Waluyo, saat diwawancara awak media di ruangan kerjanya, (dok. Harry, Rega Media).

Hukum&Kriminal

Bogem Nelayan Pamekasan, Pria di Sampang Diamankan Polisi

Kamis, 1 Jan 2026 - 21:49 WIB

Caption: dua pelaku curanmor inisial AA dan ZA tengah diperiksa penyidik Satreskrim, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Dua Bandit Motor Asal Camplong Berhasil Diringkus

Kamis, 1 Jan 2026 - 08:08 WIB