Gelar Sosialisasi Pemilu 2019, PPK Robatal Sasar Petani

- Jurnalis

Jumat, 22 Maret 2019 - 23:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Suasana saat berlangsungnya kegiatan sosialisasi Pemilu 2019, di Desa Gunung Rancak, Kecamatan Robatal, Sampang.

Suasana saat berlangsungnya kegiatan sosialisasi Pemilu 2019, di Desa Gunung Rancak, Kecamatan Robatal, Sampang.

Sampang, (regamedianews.com)-, Dalam rangka menyambut pelaksanaan Pemilihan Umum (Pemilu) yang akan digelar pada 17 April 2019 mendatang, Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) melalui Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) Kecamatan Robatal benar-benar memaksimalkan sosialisasi kepada pemilih.

Sebagaimana yang dilakukan pada Jumat (22/03) kemarin, PPK Kecamatan Robatal menyasar pemilih dari kalangan petani, di Desa Gunung Rancak, Kecamatan Robatal, Kabupaten Sampang.

Mohammad Fauzan, Divisi Sumber Daya Manusia dan Partisipasi Masyarakat PPK Robatal mengatakan, kegiatan tersebut adalah untuk mensosialisasikan pelaksanaan Pemilihan Umum (Pemilu) kepada masyarakat, agar masyarakat tau seperti apa Pemilu yang akan dilaksanakan nantinya.

Baca Juga :  Di Bangkalan Jokowi Amin Unggul, Ketua DPC Gerindra: Kita Menerima Hasilnya

“Kita sasar segmen petani meskipun terbatas, agar mereka bisa faham terhadap pelaksanaan pemilu, seperti contoh apa surat suaranya”, paparnya.

Acar tersebut berlangsung sekitar 3 jam, dihadiri oleh seluruh PPK Kecamatan Robatal dan undangan.

Baca Juga :  Tinjau Lokasi Kebakaran, Ra Latif Duga Penyebab Korsleting Listrik

Bahkan saat Mohammad Zaini, anggota PPK Kecamatan Robatal mengisi acara tersebut, beberapa undanganpun dengan antusias bertanya tentang prosesi pelaksanaan.

Sementara Musahwi (50) seorang undangan mengaku sangat merasakan adanya sosialisasi tersebut. Menurutnya, dirinya bisa lebih mengerti terhadap pelaksanaan Pemilu yang akan digelar.

“Sangat berguna mas, saya bisa tau kalau surat suara ada lima dan berwar-warni”, tuturnya. (mud/har)

Berita Terkait

Ikhtiar DPD Partai NasDem Sampang Cetak Kader Berintegritas
Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah
Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG
Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan
Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis
PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang
RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap
Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi

Berita Terkait

Selasa, 13 Januari 2026 - 15:05 WIB

Ikhtiar DPD Partai NasDem Sampang Cetak Kader Berintegritas

Selasa, 13 Januari 2026 - 12:49 WIB

Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah

Sabtu, 10 Januari 2026 - 17:13 WIB

Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Jumat, 9 Januari 2026 - 20:33 WIB

Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis

Jumat, 9 Januari 2026 - 17:24 WIB

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Berita Terbaru

Caption: tengah, Ketua DPD Partai NasDem Sampang Surya Noviantoro, berdampingan dengan Ketua DPRD Sampang Rudi Kurniawan, disela acara pendidikan politik, (dok. foto istimewa).

Politik

Ikhtiar DPD Partai NasDem Sampang Cetak Kader Berintegritas

Selasa, 13 Jan 2026 - 15:05 WIB

Caption: BPBD Sampang tampak didampingi anggota DPRD dan Kades saat menyerahkan bantuan logistik kepada lansia di Desa Nyeloh, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah

Selasa, 13 Jan 2026 - 12:49 WIB

Caption: Polres Pamekasan tunjukkan barang bukti kasus penjambretan yang menyebabkan satu korban meninggal dunia, (dok. Kurdi Rega Media).

Hukum&Kriminal

Diringkus! Jambret Maut di Pamekasan Terancam 15 Tahun Penjara

Senin, 12 Jan 2026 - 21:04 WIB

Caption: ilustrasi hujan disertai angin dan petir menerpa wilayah kabupaten, (dok. Harry Rega Media).

Pariwisata

Peringatan Dini BMKG: Sampang Masuk Wilayah Rawan Angin Kencang

Senin, 12 Jan 2026 - 16:54 WIB

Caption: ilustrasi pelaku kriminal ditangkap, Pj Kades Tlagah beberkan surat pengunduran diri inisial UA dari jabatannya sebagai perangkat desa, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Pj Kades Tlagah Bantah Jambret Maut di Pamekasan Jabat Kasun

Minggu, 11 Jan 2026 - 21:49 WIB