Rumah Warga di Moktesareh Ambruk, Forpimcam dan Kades Sepakat Usulkan Ke Pemkab Sampang

- Jurnalis

Jumat, 12 April 2019 - 17:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Rumah Matru'e, warga Dusun Lenteng, Desa Moktesareh, Kecamatan Kedungdung, Kabupaten Sampang yang ambruk.

Rumah Matru'e, warga Dusun Lenteng, Desa Moktesareh, Kecamatan Kedungdung, Kabupaten Sampang yang ambruk.

Sampang, (regamedianews.com) – Rumah terbuat dari kayu milik Matru’e asal Dusun Lenteng, Desa Moktesareh, Kecamatan Kedungdung, Kabupaten Sampang, Madura, Jawa Timur ambruk rata dengan tanah.

Berdasarkan informasi yang dihimpun regamedianews.com, ambruknya rumah warga tersebut disebabkan adanya hujan deras disertai angin kencang, sekira pukul 03.00 wib, Rabu (10/04/2019) sore, di wilayah Desa Moktesareh.

“Setelah kami cek bersama Forkopimcam ternyata benar ada rumah yang terbuat dari kayu dan bambu milik Matru’e Dusun Lenteng ambruk rata dengan tanah sekitar pukul 03.00 wib, Rabu (10/04/2019) sore”, ujar Kades Moktesareh Moh. Fadol, melalui jejaring telepon.

Lebih lanjut Moh. Fadol mengatakan, saat ini rumahnya belum bisa ditempati kembali. Sementara korban tinggal di langgar miliknya besama keluarga yang lain.

Baca Juga :  Kab. Blitar Ikuti Diklatpim Tk IV Angkatan 23 Di Ikuti 40 Pejabat Eselon IV

“Untuk sementara korban masih tinggal di langgar/musholla miliknya, karena rumahnya belum bisa ditempati”, kata Fadol, Jumat (12/04/2019)

Fadol menambahkan, pihaknya bersama Forkopimcam Kedungdung sepakat melaporkan serta mengusulkan ke Bupati dan Dinas terkait, untuk mendapatkan perhatian lebih lanjut.

“Kami bersama Forkopimcam akan mengusulkan ke Bupati dan Dinas terkait, agar korban ini mendapatkan perhatian lebih lanjut”, pungkasnya. (adi/har)

Berita Terkait

BPJS Kesehatan Rekredensialing Perdana di RSIA Puri Bunda Madura
Wabup Sampang: SPPG Jangan Main-Main Dengan Menu MBG
Reshuffle, Empat Jabatan Kepala OPD Pamekasan Kosong
Perkara Pencabulan Anak di Sampang Menonjol
Operasi Zebra 2025, Polres Bangkalan Incar 8 Pelanggaran
Aksi Peduli Pendidikan: Sulap Sekolah Dengan Mural Cantik
14 Hari !, Polres Sampang Gelar Operasi Zebra 2025
Lapas Narkotika Pamekasan Geber Baksos

Berita Terkait

Selasa, 18 November 2025 - 22:08 WIB

BPJS Kesehatan Rekredensialing Perdana di RSIA Puri Bunda Madura

Selasa, 18 November 2025 - 16:20 WIB

Wabup Sampang: SPPG Jangan Main-Main Dengan Menu MBG

Selasa, 18 November 2025 - 13:59 WIB

Reshuffle, Empat Jabatan Kepala OPD Pamekasan Kosong

Selasa, 18 November 2025 - 08:59 WIB

Perkara Pencabulan Anak di Sampang Menonjol

Senin, 17 November 2025 - 18:51 WIB

Operasi Zebra 2025, Polres Bangkalan Incar 8 Pelanggaran

Berita Terbaru

Caption: Wakil Bupati Sampang KH Ahmad Mahfud, saat mengisi sambutan dalam acara launching SPPG di Desa Taddan, (dok. regamedianews).

Daerah

Wabup Sampang: SPPG Jangan Main-Main Dengan Menu MBG

Selasa, 18 Nov 2025 - 16:20 WIB

Caption: Bupati Pamekasan KH Kholilurrahman sampaikan sambutan dan arahan, usai melantik sejumlah pimpinan OPD, (dok. regamedianews).

Daerah

Reshuffle, Empat Jabatan Kepala OPD Pamekasan Kosong

Selasa, 18 Nov 2025 - 13:59 WIB

Caption: Kajari Sampang Fadilah Hilmi (baju cokelat), diwawancara awak media usai pemusnahan barang bukti pidana yang inkracht, (dok. regamedianews).

Daerah

Perkara Pencabulan Anak di Sampang Menonjol

Selasa, 18 Nov 2025 - 08:59 WIB

Caption: Kapolres Bangkalan AKBP Hendro Sukmono sematkan pita kepada anggotanya, tanda dimulainya Operasi Zebra Semeru 2025, (sumber foto: Humas Polres Bangkalan).

Daerah

Operasi Zebra 2025, Polres Bangkalan Incar 8 Pelanggaran

Senin, 17 Nov 2025 - 18:51 WIB