Walikota Cimahi: Semoga Pemilu 2019 Aman

- Jurnalis

Kamis, 18 April 2019 - 15:49 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Walikota Cimahi (Ajay M Priatna) saat menggunakan hak pilihnya di TPS 106, RW 11, Kelurahan Cigugur Tengah, Jalan Karya Bakti Kota Cimahi.

Walikota Cimahi (Ajay M Priatna) saat menggunakan hak pilihnya di TPS 106, RW 11, Kelurahan Cigugur Tengah, Jalan Karya Bakti Kota Cimahi.

Cimahi, (regamedianews.com) – Semoga pesta demokrasi kali ini berjalan aman dan sesuai harapan, hal tersebut diungkapkan Walikota Cimahi Ajay M. Priatna usai menggunakan hak pilihnya.

“Kami menyakini karena berkat niat semua partisipasi masyarakat sangat tinggi, khususnya dikota Cimahi dan di Indonesia pesta demokrasi akan berjalan aman dan sesuai harapan kita semua”, kata Ajay usai nyoblos di TPS 106, RW 11, Kelurahan Cigugur Tengah, Jalan Karya Bakti Kota Cimahi, Rabu (17/4/2019) kemarin.

Baca Juga :  Tak Merasa Transaksi, Saldo Rekening Guru Penerima Tunjangan Fungsional di Sampang Raib

Pantauan regamedianews.com, Ajay dan keluarga kompak memakai baju warna putih, tiba di TPS Ajay berbincang dengan warga setempat.

Seperti warga lainnya, Ajay beserta keluarga mengantri dan sekaligus menyaksikan proses petugas KPPS 106 menyiapkan surat suara.

Baca Juga :  8 Pemain Persesa Sampang Tersingkir

Setelah menggunakan hak pilihnya,Ajay mencelupkan jarinya di tinta yang di sediakan panitia serta berbincang sama warga dan fhoto – fhoto bersama.

Seusai menggunakan hak pilihnya, Ajay beserta keluarga berkeliling memantau pelaksanaan pemilu di berbagai TPS di Kota Cimahi. (agil)

Berita Terkait

Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik
Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data
Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”
Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam
Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo
Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah
Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG
Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Berita Terkait

Kamis, 15 Januari 2026 - 16:28 WIB

Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik

Rabu, 14 Januari 2026 - 21:20 WIB

Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data

Rabu, 14 Januari 2026 - 15:37 WIB

Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”

Rabu, 14 Januari 2026 - 13:03 WIB

Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo

Selasa, 13 Januari 2026 - 12:49 WIB

Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah

Berita Terbaru

Caption: tiang trafo lampu penerangan jalan umum di JLS yang menjadi sasaran pelaku pencurian, (sumber foto: PLN ULP Sampang).

Peristiwa

Baru Diresmikan, Kabel Trafo PJU JLS Sampang Dicuri

Kamis, 15 Jan 2026 - 13:03 WIB

Caption: Kapolres Pamekasan AKBP Hendra Eko Triyulianto berjabat tangan dengan Kasat Reskrim AKP Doni Setiawan, usai memberikan piagam penghargaan, (dok. Kurdi Rega Media).

Hukum&Kriminal

Sukses Tangkap Jambret Maut, Reskrim Pamekasan Diganjar Reward

Rabu, 14 Jan 2026 - 18:40 WIB