Sigap Tangani Permasalahan Saat Pemilu, 6 Personel Polres Sampang Mendapat Penghargaan

- Jurnalis

Senin, 22 April 2019 - 16:47 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sampang,(regamedianews.com) – Enam personel Kepolisian Polres Sampang mendapatkan penghargaan dari Kapolda Jawa Timur karena dinilai bertindak dengan cepat menindak pelaku saat pelaksanaan Pemilu kemarin.

Ke enam polisi tersebut antara lain 3 dari personel kepolisian yang bertugas di Kecamatan Robatal, yakni Iptu Sunarno (Kapolsek Robatal) dan anggotanya David Martin serta Anis Fradistyawan PS. Kanit V Sat intelkam Polres Sampang

Ketiganya mendapatkan perhargaan karena dinilai cukup sigap berhasil membekuk pelaku pelarian kotak Suara dari Tempat Pemungutan Suara (TPS) 13 Desa Bapelle, Kecamatan Robatal yang terjadi pada saat pelaksanaan pemungutan suara, Rabu (17/04/2019) lalu.

Kemudian 3 personel kepolisian lainnya yakni Kompol Saiful Anam, Agung Prasetyo dan Heri Dwi Nugroho, ketiganya berhasil menangkap pelaku penembakan dikawasan Tapaan, Banyuates Sampang yang terjadi juga pada saat hari pemungutan suara

Baca Juga :  Antisipasi Covid-19, JCW Sampang Bagikan Ratusan Masker

Kapolsek Robatal Iptu Sunarno membenarkan dirinya beserta anggota dipanggil ke Polda Jawa Timur, untuk mendapatkan penghargaan tersebut.

“Iya, kita dipanggil untuk mendapatkan penghargaan”, ujarnya.

Penyerahan penghargaan tersebut dilakukan langsung oleh Kapolda Jawa Timur di Gedung Mahameru Jl. Ahmad Yani Surabaya pada Senin (22/4) pagi. (adi/har)

Berita Terkait

Woro-Woro !, Ada Pasar Murah di Kecamatan Omben
PLN UP3 Madura Perkuat Kolaborasi Dengan FRPB
Syafiudin Asmoro: Syaikhona Kholil Inspirasi Bagi Generasi Muda
Polisi Tetapkan 2 DPO Pembunuhan Pria Sokobanah
Dandim Sampang Pimpin Upacara Hari Pahlawan, Ini Pesannya !
Pelaku Pembunuhan di Arek Lancor Ditangkap
Viral, Pedagang Duel Dengan Jukir Pasar Sampang
Berlari Bersama Rakyat Menuju Bangkalan Hebat

Berita Terkait

Selasa, 11 November 2025 - 15:33 WIB

Woro-Woro !, Ada Pasar Murah di Kecamatan Omben

Selasa, 11 November 2025 - 09:09 WIB

PLN UP3 Madura Perkuat Kolaborasi Dengan FRPB

Senin, 10 November 2025 - 19:05 WIB

Syafiudin Asmoro: Syaikhona Kholil Inspirasi Bagi Generasi Muda

Senin, 10 November 2025 - 17:48 WIB

Polisi Tetapkan 2 DPO Pembunuhan Pria Sokobanah

Senin, 10 November 2025 - 13:16 WIB

Dandim Sampang Pimpin Upacara Hari Pahlawan, Ini Pesannya !

Berita Terbaru

Caption: Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa, tampak di pamflet Pasar Murah dalam rangka memperingati Hari Jadi Provinsi Jawa Timur ke-80, (dok. regamedianews).

Daerah

Woro-Woro !, Ada Pasar Murah di Kecamatan Omben

Selasa, 11 Nov 2025 - 15:33 WIB

Caption: PLN UP3 Madura menyerahkan bantuan scoop stretcher kepada FRPB Pamekasan, (dok. regamedianews).

Daerah

PLN UP3 Madura Perkuat Kolaborasi Dengan FRPB

Selasa, 11 Nov 2025 - 09:09 WIB

Caption: Kapolres Pamekasan AKBP Hendra Eko Triyulianto, didampingi Kasat Reskrim AKP Doni Setiawan, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Polisi Tetapkan 2 DPO Pembunuhan Pria Sokobanah

Senin, 10 Nov 2025 - 17:48 WIB