Ramadhan, Harga Bawang di Pasar Sampang Melonjak

- Jurnalis

Kamis, 9 Mei 2019 - 12:30 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi pedagang bawang di pasar.

Ilustrasi pedagang bawang di pasar.

Sampang, (regamedianews.com) – Saat bulan puasa ramadhan 2019, beberapa harga komoditas di Pasar Srimangunan Sampang mengalami lonjakan, diantaranya harga bawang putih dan merah.

Pantauan regamedianews.com, kenaikan harga bawang putih di pasar tradisional Sampang melonjak drastis, hingga kenaikan mencapai 100 persen di awal puasa ramadhan ini, Kamis (09/06).

“Harga bawang putih yang sebelumnya di ketahui Rp. 30.000, kini sudah mencapai Rp. 60.000 rupiah per kilo gramnya. Sementara harga bawang merah juga ikut naik dari Rp. 28.000 menjadi Rp. 35.000 per kilo gramnya”, kata Kasi Informasi Perdagangan, Disperindag Kabupaten Sampang, Busar Wibisono.

Menurutnya, tingginya harga bawang putih di daerahnya diakibatkan faktor ketersediaan menipis, sementara permintaan di awal ramadhan meningkat.

Baca Juga :  Hilal Tak Terlihat, PBNU Pastikan 1 Syawal Pada Hari Rabu

“Harga bawang putih nantinya di prediksi mengalami penurunan jika bawang putih impor dari India dan Vietnam sudah tiba di sejumlah daerah utamanya di kabupaten Sampang, karena impor bawang putih dilakukan untuk menstabilkan harga di pasaran”, terangnya. (hsn/har)

Berita Terkait

Disidak !, Proyek BK Desa Apaan Digaris Aman
Operasi Patuh di Bangkalan Jaring 604 Pelanggar
26 Napi Surabaya Dimutasi Ke Pulau Madura
Ditjenpas Jatim Gelar Kemah Satya Dharma Bhakti
Bupati Sampang Beri Motivasi HIMASA UTM
Pengurus HIMASA UTM Periode 2025-2026 Resmi Dilantik
Tegas !, HTI Tertibkan Mobil Operasional Yang Overload
Konten Ala Bupati Thariq Tuai Kritikan, Jubir: Itu Hak Konstitusional

Berita Terkait

Selasa, 22 Juli 2025 - 19:53 WIB

Disidak !, Proyek BK Desa Apaan Digaris Aman

Selasa, 22 Juli 2025 - 14:19 WIB

Operasi Patuh di Bangkalan Jaring 604 Pelanggar

Selasa, 22 Juli 2025 - 12:54 WIB

26 Napi Surabaya Dimutasi Ke Pulau Madura

Senin, 21 Juli 2025 - 14:44 WIB

Bupati Sampang Beri Motivasi HIMASA UTM

Senin, 21 Juli 2025 - 13:38 WIB

Pengurus HIMASA UTM Periode 2025-2026 Resmi Dilantik

Berita Terbaru

Caption: Komisi I DPRD Sampang saat sidak ke lokasi proyek BK Desa Apaan berupa pembangunan drainase, (dok. regamedianews).

Daerah

Disidak !, Proyek BK Desa Apaan Digaris Aman

Selasa, 22 Jul 2025 - 19:53 WIB

Caption: Kasat Lantas Polres Bangkalan AKP I Gusti Bagus Krisna Fuady, saat diwawancara ihwal hasil Operasi Patuh Semeru 2025, (dok. regamedianews).

Daerah

Operasi Patuh di Bangkalan Jaring 604 Pelanggar

Selasa, 22 Jul 2025 - 14:19 WIB

Caption: Kalapas Narkotika Pamekasan didampingi anggota TNI, awasi langsung penerimaan 26 narapidana pindahan Rutan Kelas I Surabaya.

Daerah

26 Napi Surabaya Dimutasi Ke Pulau Madura

Selasa, 22 Jul 2025 - 12:54 WIB

Caption: Kapolres Bangkalan AKBP Hendro Sukmono, interogasi langsung terhadap inisial AR tersangka tabrak lari, (sumber foto. Humas Polres Bangkalan).

Hukum&Kriminal

Pelaku Tabrak Lari di Tol Suramadu Tertangkap

Selasa, 22 Jul 2025 - 09:03 WIB

Caption: Didiyanto dan Achmad Bahri, kuasa hukum terdakwa Syamsiyah saat diwawancara awak media usai sidang eksepsi di Pengadilan Negeri Sampang, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Kasus ‘Syamsiyah’ Terlalu Dipaksakan Ke Pidana

Senin, 21 Jul 2025 - 20:39 WIB