Pemkab Bangkalan Gelar Rakor Penyelenggaran Angkutan Persiapan Mudik Tahun 2019

- Jurnalis

Senin, 27 Mei 2019 - 20:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Suasana rakor Dishub Bangkalan bersama stekholder terkait

Suasana rakor Dishub Bangkalan bersama stekholder terkait

Bangkalan, (regamedianews.com) – Pemerintah Kabupaten Bangkalan melalui Dinas Perhubungan Bangkalan melaksanakan Rapat Kordinasi (Rakor) persiapan menyambut angkutan lebaran di wilayah Kabupaten Bangkalan yang berlangsung di aula kantor Dinas Perhubungan setempat, Senin (27/05/2019).

Dalam rapat koordinasi penyelenggaraan angkutan lebaran di wilayah Bangkalan tersebut di ikuti oleh dinas dan instansi terkait lainnya, seperti Polres Bangkalan, BPWS dan PT ASDP Pelabuhan Kamal.

Baca juga Arus Mudik Balik Lebaran Idul Adha, Petugas Perketat Keamanan di Pelabuhan Pare – Pare

“Kami melaksanakan rakor untuk persiapan angkutan lebaran 2019, kita sudah mencapai tahap persiapan rakor karna kita juga telah melaksanakan gelar pasukan, kita juga melakukan sinergitas dengan pihak stekholder terkait untuk mensukseskan angkutan lebaran tahun ini”, kata Guntur Setiadi Kabid Lalulintas dan Angkutan Darat Dishub Bangkalan usai gelar rapat kordinasi kepada regamendianewas.com.

Baca Juga :  Kapolda Jatim Kunker Ke Polres Bangkalan

Guntur menambahkan, persiapan yang kita lakukan ini sudah menyiapkan beberapa post yakni ada pos pelayanan dan ada pos pengamanan.

“Kami juga menyiapkan dibeberapa titik res area yang kita siapkan, guna mengantisipasi terjadinya kelelahan terhadap pemudik yang menggunakan kendaraan. Sedangkan titik-titik pos pengamanan ini kita tempatkan dibeberapa terminal seperti terminal Kamal, Bancaran dan terminal kota Bangkalan. Untuk pos pelayanan kita bersinergi adakan pos pelayanan bersama yang kita tempatkan di res area Suramadu”, terangnya.

Baca Juga :  Sikap Suporter Persesa Sampang, Trunojoyo Mania, Patut Diapresiasi

Sedangkan menurut KBO Satlantas Polres Bangkalan Ibda Mansyur mengatakan, Black Spot tetap kita lokasikan di area sepanjang jalan Suramadu dan itu menjadi atensi kami.

Baca juga H+2 Idul Adha, Arus Mudik di Gowa Berjalan Normal

“Kami juga telah berupaya memberikan rambu-rambu di sepanjang jalan Suramadu, karena untuk sementara kita fokuskan pada satu titik ini”, pungkasnya. (sfn/tfk)

Berita Terkait

Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang
Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers
Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik
Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data
Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”
Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam
Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo
Hikmah Isra’ Mi’raj di Masjid As-Syuhada: Menata Hati Melalui Shalat dan Akhlaq

Berita Terkait

Sabtu, 17 Januari 2026 - 11:32 WIB

Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang

Jumat, 16 Januari 2026 - 14:23 WIB

Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers

Rabu, 14 Januari 2026 - 21:20 WIB

Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data

Rabu, 14 Januari 2026 - 15:37 WIB

Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”

Rabu, 14 Januari 2026 - 14:24 WIB

Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam

Berita Terbaru

Caption: ilustrasi, (sumber foto. Tribratanews Polri).

Hukum&Kriminal

Polres Sumenep Bongkar Sindikat Judi Online Slot Gacor

Sabtu, 17 Jan 2026 - 14:21 WIB

Caption: Dandim 0826 Pamekasan Letkol Kav Agus Wibowo Hendratmoko menyampaikan sambutannya, saat acara coffe morning bersama insan pers, (dok. Kurdi Rega Media).

Daerah

Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers

Jumat, 16 Jan 2026 - 14:23 WIB

Caption: Kasi Humas Kepolisian Resor Sampang AKP Eko Puji Waluyo, saat diwawancara awak media di ruangan kerjanya, (dok. Harry, Rega Media).

Hukum&Kriminal

Polisi Selidiki Pencurian Kabel Trafo PJU JLS Sampang

Jumat, 16 Jan 2026 - 10:15 WIB