Terkait Pembakaran Mapolsek Tambelangan, 3 Orang Kembali Diamankan Polisi

- Jurnalis

Selasa, 28 Mei 2019 - 12:32 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolda Jatim (Irjen Pol Luki Hermawan) saat diwawancara awak media.

Kapolda Jatim (Irjen Pol Luki Hermawan) saat diwawancara awak media.

Surabaya, (regamedianews.com) – Pengembangan terhadap peristiwa pembakaran Mapolsek Tambelangan, Sampang, Madura, terus dilakukan oleh Kepolisian Daerah Jawa Timur.

Sebelumnya lima orang tersangka ditetapkan sebagai tersangka, kali ini Polisi kembali mengamankan tiga orang lagi.

Baca juga Pasca Pembakaran, Pelayanan Polsek Tambelangan Dialihkan ke Kantor Kecamatan

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Hal itu disampaikan oleh Kapolda Jatim Irjen Pol Luki Hermawan, Selasa (28/5/2019), sesaat setelah melakukan apel gelar pasukan Operasi Ketupat Semeru di Markas Kepolisian Daerah Jawa Timur.

Baca Juga :  Diduga Main Mata Soal Pembebasan Lahan, BPWS Dilaporkan Ke Polisi

Menurut Luki, ketiganya diamankan saat subuh tadi, namun hingga berita ini ditulis, ketiganya masih dalam pemeriksaan belum bisa diungkapkan secara mendetail.

Luki berjanji pengungkapan ketiganya akan disampaikan pada konfrensi pers dalam waktu yang tidak akan lama.

Baca juga Ini Identitas Tersangka Pembakaran Polsek Tambelangan Yang Ditahan Polda Jatim

“Sampai subuh tadi yang tertangkap ada tiga orang, sudah dulu ya, pokoknya sudah ada tiga orang”, ucapnya singkat saat diwawancara awak media.

Baca Juga :  Polsek Benowo Surabaya Ciduk Kurir Narkoba

Untuk sekedar diketahui, polisi terus memburu pelaku pembakaran yang mengakibatkan Mapolsek Tambelangan rata dengan tanah pada Rabu (22/5/19) malam, sebelumnya 5 orang telah ditetapkan sebagai tersangka. (dan/hib)

Berita Terkait

Kasus Pengeroyokan di SPBU Camplong Lamban, Kuasa Hukum Korban: Polisi Jangan Takut !
Kejari Sampang Musnahkan BB 1,4 Kg Narkotika
Pengedar Sabu di Tanjung Bumi Bangkalan Ditangkap
Konten Kreator ‘Kuhu’ Dilaporkan Ke Polda Gorontalo
Lagi !, Polres Pamekasan Tangkap 5 Pelaku Pengeroyokan
Polres Sampang Ungkap Kasus Pembobolan Balai Desa
Warga Barisan Sampang Ditangkap Polisi
Polisi Tetapkan 2 DPO Pembunuhan Pria Sokobanah

Berita Terkait

Senin, 17 November 2025 - 17:26 WIB

Kasus Pengeroyokan di SPBU Camplong Lamban, Kuasa Hukum Korban: Polisi Jangan Takut !

Senin, 17 November 2025 - 13:17 WIB

Kejari Sampang Musnahkan BB 1,4 Kg Narkotika

Sabtu, 15 November 2025 - 16:52 WIB

Pengedar Sabu di Tanjung Bumi Bangkalan Ditangkap

Jumat, 14 November 2025 - 09:05 WIB

Konten Kreator ‘Kuhu’ Dilaporkan Ke Polda Gorontalo

Kamis, 13 November 2025 - 23:14 WIB

Lagi !, Polres Pamekasan Tangkap 5 Pelaku Pengeroyokan

Berita Terbaru

Caption: Plh Kasi Humas Polres Sampang AKP Eko Puji Waluyo, saat melaporkan kondisi banjir dan arus lalulintas di jalan raya Jrengik, (dok. regamedianews).

Peristiwa

Jalan Raya Jrengik Sampang Terendam Banjir

Rabu, 19 Nov 2025 - 11:40 WIB

Caption: Polantas gandeng Duta Lantas Polres Sampang, membagikan brosur sosialisasi Operasi Zebra Semeru 2025 kepada pengendara, (sumber foto: Polantas Sampang).

Daerah

Polantas Sampang Geber Sosialisasi Operasi Zebra 2025

Rabu, 19 Nov 2025 - 08:08 WIB

Caption: Wakil Bupati Sampang KH Ahmad Mahfud, saat mengisi sambutan dalam acara launching SPPG di Desa Taddan, (dok. regamedianews).

Daerah

Wabup Sampang: SPPG Jangan Main-Main Dengan Menu MBG

Selasa, 18 Nov 2025 - 16:20 WIB