Gara-Gara Pergoki Suami Lagi Bersama WIL, Istri Dibogem Pakai Batu Bata

- Jurnalis

Kamis, 18 Juli 2019 - 00:05 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Korban kekerasan (HL) saat hendak memasuki Unit PPA Polres Sampang usai di visum.

Korban kekerasan (HL) saat hendak memasuki Unit PPA Polres Sampang usai di visum.

Sampang, (regamedianews.com) – Kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) terkadang menjadi hal biasa bagi para keluarga yang kurang harmonis. Tapi kalau terjadi kekerasan yang melebihi batas, tentu akan berujung pada isak tangis.

Seperti yang dialami HL (29 th) seorang ibu rumah tangga asal warga Permata Selong, Sampang, Madura, yang harus dilarikan ke RSUD setempat untuk dilakukan visum akibat hadiah bogeman oleh suaminya sendiri, Rabu (17/7/2019).

Berdasarkan pengakuan HL saat ditemui awak media di unit Perlindungan Perempuan dan Anak (PPA) Polres Sampang, mengaku di hajar suaminya MF (34 th) dengan batu bata lantaran MF kepergok didalam kamar dengan wanita lain.

Baca juga Kasus Penggadaian Istri, Pelaku dan Target Sama-Sama Mengaku Suami

“Awalnya saya tidak tau kalau ada wanita lain didalam kamar, ketika hendak masuk saya memergoki suami saya tengah berduan dengan wanita lain dikamar”, ujar HL saat melaporkan kasus kekerasan yang menimpa dirinya, Rabu (17/07).

Saat itu juga cekcok mulutpun terjadi, dan kekerasan hingga pemukulan terhadap HL oleh MF tidak terhindarkan, hingga batu batapun melayang dan menjadi saksi dugaan perselingkuhan MF dan WIL (Wanita Idaman Lain, red).

Baca Juga :  Rekonstruksi Kasus Dugaan Pencabulan di Bangkalan Dilakukan Dua Versi

Baca juga Profiel Dwi Retno Sang Penipu Tuhan, Ternyata Mucikari

Akibat kekerasan tersebut, korban HL mengalami luka robek dibibir dan luka dikepala bagian belakang hingga berlumuran darah. Hingga berita ini diterbitkan, masih belum ada keterangan resmi dari pihak kepolisian setempat atas dugaan KDRT tersebut. (adi/har)

Berita Terkait

Kasus Pengeroyokan di SPBU Camplong Lamban, Kuasa Hukum Korban: Polisi Jangan Takut !
Kejari Sampang Musnahkan BB 1,4 Kg Narkotika
Pengedar Sabu di Tanjung Bumi Bangkalan Ditangkap
Konten Kreator ‘Kuhu’ Dilaporkan Ke Polda Gorontalo
Lagi !, Polres Pamekasan Tangkap 5 Pelaku Pengeroyokan
Polres Sampang Ungkap Kasus Pembobolan Balai Desa
Warga Barisan Sampang Ditangkap Polisi
Polisi Tetapkan 2 DPO Pembunuhan Pria Sokobanah

Berita Terkait

Senin, 17 November 2025 - 17:26 WIB

Kasus Pengeroyokan di SPBU Camplong Lamban, Kuasa Hukum Korban: Polisi Jangan Takut !

Senin, 17 November 2025 - 13:17 WIB

Kejari Sampang Musnahkan BB 1,4 Kg Narkotika

Sabtu, 15 November 2025 - 16:52 WIB

Pengedar Sabu di Tanjung Bumi Bangkalan Ditangkap

Jumat, 14 November 2025 - 09:05 WIB

Konten Kreator ‘Kuhu’ Dilaporkan Ke Polda Gorontalo

Kamis, 13 November 2025 - 23:14 WIB

Lagi !, Polres Pamekasan Tangkap 5 Pelaku Pengeroyokan

Berita Terbaru

Caption: Wakil Bupati Bangkalan Fauzan Ja'far, (dok. regamedianews).

Daerah

Pemkab Bangkalan Matangkan Pinjam Pakai Terminal Tipe A

Rabu, 19 Nov 2025 - 18:48 WIB

Caption: ilustrasi Gemini AI, sepasang suami istri saat menjalani sidang perceraian di Pengdilan Agama, (dok. regamedianews).

Daerah

Tahun 2025, Jumlah Janda di Sampang Melonjak

Rabu, 19 Nov 2025 - 16:44 WIB

Cation: tampak personel TNI meninjau kondisi banjir yang melanda wilayah Kecamatan Jrengik, Kabupaten Sampang, (sumber foto: BPBD Sampang).

Peristiwa

Luapan Sungai Panyiburan Rendam 3 Desa di Sampang

Rabu, 19 Nov 2025 - 13:20 WIB

Caption: Plh Kasi Humas Polres Sampang AKP Eko Puji Waluyo, saat melaporkan kondisi banjir dan arus lalulintas di jalan raya Jrengik, (dok. regamedianews).

Peristiwa

Jalan Raya Jrengik Sampang Terendam Banjir

Rabu, 19 Nov 2025 - 11:40 WIB