Polisi Bekuk Pelaku Pembunuhan Sadis Di Bangkalan, Berikut Identitasnya

- Jurnalis

Kamis, 24 Oktober 2019 - 21:08 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sahri (pelaku), diduga yang melakukan pembunuhan sadis kepada Rahmad, saat diamankan aparat Kepolisian Resort (Polres) Bangkalan.

Sahri (pelaku), diduga yang melakukan pembunuhan sadis kepada Rahmad, saat diamankan aparat Kepolisian Resort (Polres) Bangkalan.

Bangkalan, (regamedinaews.com) – Pelaku kasus pembunuhan sadis terhadap Rohmad (20 th), warga Dusun Dumargah, Desa Kokop, Kecamatan Kokop, Kabupaten Bangkalan, Madura, sudah diamankan aparat kepolisian.

Pelaku bernama Sahri (35 th) warga Dusun Dumargeh, Desa Kokop, Kecamatan Kokop. Tersangka mengakui melakukan pembunuhan terhadap Rahmad sekitar pukul 14:00 Wib, di Jalan Bumi Anyar, Bangkalan.

“Saaya membunuh Rahmad dengan mengarahkan celurit sebanyak 4 kali di kepala dan perutnya”, pengakuan Sahri melalui video yang diunggah Kasubag Humas Polres Bangkalan di group Mitra Polres Bangkalan, sekitar pukul 20:04 Wib, Kamis (24/10/2019).

Baca Juga :  Nyaris Ricuh, Kantor P2KD Ketapang Timur Dikepung Warga

Namun sayangnya, aparat kepolisian melalui Kasubag Humas Polres Bangkalan, Iptu Suyitno belum bisa memberikan keterangan secara detail terkait motif pelaku melakukan pembunuhan sadis tersebut.

Lebih lanjut Suyitno mengungkapkan, pelaku masih dalam proses pemeriksaan dan pendalaman oleh penyidik.

“Pelaku di tangkap gabungan Satreskrim yang di pimpin Kasat Reskrim dengan Polsek Tanjung Bumi yang di pimpin Kapolsek Tanjung Bumi”, kata Suyitno.

Baca Juga :  Antisipasi Serangan Berdarah di Mapolsek Wonokromo Surabaya, Polres Lumajang Perketat Penjagaan

Sebelumnya, diberitakan telah terjadi pembunuhan sadis yang mengakibatkan korban meninggal di TKP di pinggir jalan Desa Bumi Anyar, Kecamatan Tanjung Bumi, sekitar pukul 14:00 Wib,  Kamis (24/10/2019).

“Korban mengalami luka di leher hampir putus, luka pada dada sebelah kiri dan jantung keluar, serta luka pada punggung belakang dan luka pada pipi kiri yang diduga akbat benda tajam”, pungkasnya.(sfn/tfk)

Berita Terkait

Sukses Tangkap Jambret Maut, Reskrim Pamekasan Diganjar Reward
Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”
Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam
Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo
Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah
Diringkus! Jambret Maut di Pamekasan Terancam 15 Tahun Penjara
Pj Kades Tlagah Bantah Jambret Maut di Pamekasan Jabat Kasun
Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 18:40 WIB

Sukses Tangkap Jambret Maut, Reskrim Pamekasan Diganjar Reward

Rabu, 14 Januari 2026 - 15:37 WIB

Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”

Rabu, 14 Januari 2026 - 14:24 WIB

Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam

Rabu, 14 Januari 2026 - 13:03 WIB

Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo

Selasa, 13 Januari 2026 - 12:49 WIB

Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah

Berita Terbaru

Caption: Kapolres Pamekasan AKBP Hendra Eko Triyulianto berjabat tangan dengan Kasat Reskrim AKP Doni Setiawan, usai memberikan piagam penghargaan, (dok. Kurdi Rega Media).

Hukum&Kriminal

Sukses Tangkap Jambret Maut, Reskrim Pamekasan Diganjar Reward

Rabu, 14 Jan 2026 - 18:40 WIB

Caption: ilustrasi, (dok. Syafin Rega Media).

Daerah

Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam

Rabu, 14 Jan 2026 - 14:24 WIB