Diskominfo: Perusahaan Media Tidak Lengkap Berkasnya Bakal Ditertibkan

- Jurnalis

Jumat, 20 Desember 2019 - 07:20 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kasi Kemitraan Publik Diskominfo Sampang Sudarmaji (kiri)  saat menemui Sekertaris Komisi I DPRD Sampang Aulia Rahman.

Kasi Kemitraan Publik Diskominfo Sampang Sudarmaji (kiri) saat menemui Sekertaris Komisi I DPRD Sampang Aulia Rahman.

Sampang, (regamedianews.com) – Sebanyak 80 data perusahaan yang masuk di Dinas Komunikasi dan Informatika (DisKominfo) Kabupaten Sampang, sebanyak 40% media atau perusahaannya (PT_nya) mendompleng ke PT lain.

“Dari 40 persen itu, didominasi media online. Kami akan melakukan verifikasi ulang terhadap perusahaan pers selaku mitra kerja pemberitaan dan publikasi”, kata Kasi Kemitraan Publik Diskominfo Sampang, Sudarmaji, Kamis (19/12/19).

Menyusul adanya dugaan tidak lengkapnya berkas salah satu perusahaan media yang ditemukan Komisi I DPRD Sampang, saat melakukan kunjungan kerja (kunker) ke kantor Diskominfo setempat.

Baca Juga :  Tim Opsnal Polres Sampang Ringkus Pelaku Penggelapan Motor

“Nantinya kalau ada yang tidak mengerucut pada perusahaan pers, maka akan kita tertibkan ulang. Terutama kita akan koordinasi dengan Humas Polres”, terang Sudarmaji.

Ia juga menegaskan, pemberkasan perusahaan media yang masuk ke kantornya, terakhir pada bulan April 2019 kemarin. Karena media tersebut masih baru.

“Ketika ditanya kenapa masih harus menunggu koordinasi dengan Polres?, karena kejahatan Dunia Maya (Cybercrime) ada pada jajaran Polres. Termasuk yang menangani adanya berita yang mengarah pada hoax”, tandasnya.

Baca Juga :  Tiga Koper Dibawa KPK Usai Geledah Kantor Pemkab Bangkalan

Terpisah, Sekertaris Komisi I DPRD Sampang, Aulia Rahman, usai kunker ke Diskominfo mengaku hanya koordinasi biasa, terkait data media dan kelengkapan berkas perusahaan pers yang ada di Kabupaten Sampang.

“Kita hanya koordinasi biasa, karena Diskominfo adalah mitra kerja kami. Kalau tentang data perusahaan pers memang kami tanyakan, tujuannya untuk menghindari kebocoran anggaran yang mengalir pada perusahaan yang tidak sehat. Semisal kami menemukan satu perusahaan yang kurang lengkap berkasnya”, pungkasnya. (adi/har)

Berita Terkait

Pemkab Pamekasan Gandeng Pengusaha Ringankan Beban UHC
Pimpin Disdik Sampang, Nor Alam Emban Misi Pembenahan
Pagu DD 2026 Turun, Pemdes Pamekasan Diminta Fokus Skala Prioritas
Wabup Bangkalan Tekankan Profesionalisme ASN Pendidikan
Disfungsi SDN Batuporo Timur 1, DPRD Sampang Siapkan Pansus dan Audit Investigatif
BPJS Ketenagakerjaan Sasar Tenaga Pendidik Madrasah di Sampang
SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terancam “Gulung Tikar”
IWO Pamekasan Fokus Kawal Pembangunan Madura

Berita Terkait

Jumat, 23 Januari 2026 - 13:37 WIB

Pemkab Pamekasan Gandeng Pengusaha Ringankan Beban UHC

Jumat, 23 Januari 2026 - 11:49 WIB

Pimpin Disdik Sampang, Nor Alam Emban Misi Pembenahan

Kamis, 22 Januari 2026 - 17:23 WIB

Wabup Bangkalan Tekankan Profesionalisme ASN Pendidikan

Kamis, 22 Januari 2026 - 15:03 WIB

Disfungsi SDN Batuporo Timur 1, DPRD Sampang Siapkan Pansus dan Audit Investigatif

Kamis, 22 Januari 2026 - 12:25 WIB

BPJS Ketenagakerjaan Sasar Tenaga Pendidik Madrasah di Sampang

Berita Terbaru

Caption: tengah, Kepala Kejaksaan Negeri Sampang Fadilah Helmi, (dok. Harry Rega Media).

Nasional

Terkuak! Ini Alasan Kejagung Periksa Kajari Sampang

Jumat, 23 Jan 2026 - 19:09 WIB

Caption: Kapolres Sampang AKBP Wibowo, didampingi Kasi Humas Ipda Agung Intama dan Kasat Reskrim AKP Hafid Dian Maulidi, (dok. Syafin Rega Media).

Hukum&Kriminal

Polisi Ungkap Pelaku Pembacokan di Kos Tanah Merah

Jumat, 23 Jan 2026 - 16:06 WIB

Caption: Bupati Pamekasan KH.Kholilurrahman pose bersama pengusahan dan pihak BPJS Ketenagakerjaan di Pendopo Ronggosukowati, (dok. foto istimewa).

Daerah

Pemkab Pamekasan Gandeng Pengusaha Ringankan Beban UHC

Jumat, 23 Jan 2026 - 13:37 WIB

Caption: pose dengan Bupati H.Slamet Junaidi, Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Sampang Nor Alam tunjukkan SK, (sumber foto: Prokopim Pemkab Sampang).

Daerah

Pimpin Disdik Sampang, Nor Alam Emban Misi Pembenahan

Jumat, 23 Jan 2026 - 11:49 WIB