Sempat Tak Percaya Karena Murah, Akhirnya Tamu Ini Kagum Layanan Travel Madura

- Jurnalis

Senin, 30 Desember 2019 - 18:19 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mohammad Reza saat berpose bersama Hasan Tour Guide Thailand.

Mohammad Reza saat berpose bersama Hasan Tour Guide Thailand.

Surabaya, (regamedianews.com) – Travel Madura salah satu biro perjalanan wisata di Sampang, Jawa Timur, sukses menggelar tour grup periode 20 sampai 25 Desember 2019.

Tour dengan destinasi 3 negara Asia tenggara yang meliputi Kuala Lumpur, Singapura dan Thailand itu diikuti oleh peserta dari berbagai daerah di Indonesia, diantarnya Madura, Probolinggo, Palembang, Balikpapan dan Sulawesi, Surabaya serta Jakarta.

Mohammad Fauzan Owner Travel Madura menuturkan, tingkat kepercayaan para costumer mulai meningkat seiring dengan layanan yang diberikan oleh satu-satunya travel di Madura yang melayani secara langsung dan mandiri perjalanan wisata itu.

Baca Juga :  Kapolsek Mulyorejo Angkat Bicara Soal Berita Miring Kanit Lantas

“Alhamdulillah sudah mulai ada peningkatan kepercayaan, dan permintaan mulai dari seluruh Indonesia mungkin mereka melihat layanan dari kita”, ujarnya, Senin (30/12/19).

Fauzan menambahkan, pihaknya akan menambah jadwal rencana keberangkatan pada tahun 2020 mendatang, hal itu karena melihat banyaknya permintaan dari berbagai daerah di Indonesia.

“Tahun 2020 kita berencana akan menambah jadwal keberangkatan, tiap bulan”, imbuhnya.

Sementara Mohammad Reza salah satu tamu yang bersama Travel Madura menuturkan, bagaimana kebersamaannya melakukan wisata bersama Travel Madura.

Baca Juga :  Korban 'Abdullah Edrus Alaydrus' Datangi Polda Jatim

“Awalnya gak percaya, masak harganya murah banget, apalagi 3 Negara, wisata didalam negeri aja 3 daerah pasti lebih”, jelasnya.

Tapi, keraguan itu menurut Reza sirna ketika dirinya bersama puluhan keluarganya tour bersama Travel Madura.

“Pokonya mantap deh, makannya selalu direstoran, bukan nasi kotak seperti kebanyakan, dan kamar hotelnya isi 2 perkamar, gak numpuk-numpuk”, ujarnya seraya tersenyum.

Bahkan, pria kelahiran Kalimantan Timur itu setelah dirinya kembali dari tempat kerjanya di Abu Dhabi nanti berencana akan liburan ke Korea bersama Travel Madura lagi. (red)

Berita Terkait

SKK Migas Pacu Ekonomi Daerah Melalui TKDN
Fadli Zon Dorong Modernisasi Museum Cakraningrat
SKK Migas Gandeng Media, Maksimalkan Multiplier Effect dan Targetkan TKDN 57%
Bupati Sampang Slamet Junaidi Dinobatkan Sebagai Bangsawan
Pemdes Gunung Rancak Bangun Program Ketahanan Pangan dan Jalan Beton Capai 1.037 Meter Gunakan Dana Desa 2025
Jatim Lindungi 580 Ribu Pekerja Rentan Melalui Jamsostek Dengan DBHCHT
Sampang Bakal Jadi Pusat Logistik Pangan Modern Terbesar se-Pulau Madura
Hat-trick Prestasi, Sampang Sabet Gelar Kabupaten Terinovatif

Berita Terkait

Rabu, 24 Desember 2025 - 19:03 WIB

SKK Migas Pacu Ekonomi Daerah Melalui TKDN

Selasa, 23 Desember 2025 - 22:44 WIB

Fadli Zon Dorong Modernisasi Museum Cakraningrat

Selasa, 23 Desember 2025 - 19:08 WIB

SKK Migas Gandeng Media, Maksimalkan Multiplier Effect dan Targetkan TKDN 57%

Senin, 22 Desember 2025 - 13:15 WIB

Bupati Sampang Slamet Junaidi Dinobatkan Sebagai Bangsawan

Minggu, 21 Desember 2025 - 15:52 WIB

Pemdes Gunung Rancak Bangun Program Ketahanan Pangan dan Jalan Beton Capai 1.037 Meter Gunakan Dana Desa 2025

Berita Terbaru

Caption: tampak bagian depan truk yang terlibat kecelakaan di jalan raya Camplong ringsek, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Peristiwa

Dua Truk Adu Banteng di Jalan Raya Camplong Sampang

Sabtu, 3 Jan 2026 - 12:11 WIB

Caption: anggota Polsek Kedungdung saat mengevakuasi almarhum Muhar ke rumah duka, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Peristiwa

Kakek di Sampang Ditemukan Meninggal di Dalam Masjid

Jumat, 2 Jan 2026 - 11:17 WIB

Caption: Ketua Pengurus Cabang Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia Kabupaten Bangkalan, Abd Kholik, (dok. Syafin, Rega Media).

Daerah

PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar

Jumat, 2 Jan 2026 - 09:03 WIB

Caption: Kasi Humas Kepolisian Resor Sampang AKP Eko Puji Waluyo, saat diwawancara awak media di ruangan kerjanya, (dok. Harry, Rega Media).

Hukum&Kriminal

Bogem Nelayan Pamekasan, Pria di Sampang Diamankan Polisi

Kamis, 1 Jan 2026 - 21:49 WIB