Kades Margantoko Ucapkan Selamat & Sukses Atas Dilantiknya Kades Bancelok “M. Taufiqurrahman”

- Jurnalis

Jumat, 24 Januari 2020 - 12:12 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Faisol Kepala Desa Margantoko (pojok kanan atas).  Pose bersama Kepala Desa Bancelok yang baru (M.  Taufiqurrahman)  dengan istri usai dilantik di Pendopo Trunojoyo Sampang.

Faisol Kepala Desa Margantoko (pojok kanan atas). Pose bersama Kepala Desa Bancelok yang baru (M. Taufiqurrahman) dengan istri usai dilantik di Pendopo Trunojoyo Sampang.

Sampang, (regamedianews.com) – Ucapan demi ucapan “Selamat dan Sukses” terus bergulir kepada 38 Kepala Desa terpilih usai dilantik Bupati Sampang H. Slamet Junaidi, di Pendopo Trunojoyo Kabupaten Sampang, pada Kamis (23/01/2020).

Baca Juga pernah tirakat pemuda asal sampang hilang tak kunjung ditemukan

Salah satunya ucapan tersebut dari Faisol Kepala Desa Margantoko kepada Mohammad Taufiqurrahman sebagai Kepala Desa Bancelok yang baru, usai dilantik oleh orang nomor satu di lingkungan Pemkab Sampang.

“Saya ucapkan selamat dan sukses kepada Kepala Desa Bancelok Mohammad Taufiqurrahman. Semoga kedepannya bisa mengemban amanah, dengan harapan dapat mewujudkan Desa Bancelok lebih baik”, tutur Faisol, Jum’at (24/01).

Tak hanya itu, lanjut Faisol, ia berharap Kepala Desa Bancelok yang baru bisa menjalin komunikasi baik dengan para kepala desa yang ada di wilayah Kecamatan Jrengik, saling bersinergitas dalam membangun desa demi terwujudnya Sampang Hebat Bermartabat.

Baca Juga :  Bupati Bangkalan Sampaikan LKPJ Tahun 2018

Baca Juga lanjutkan jejak suami ibu menyusui di sampang jadi pengedar narkoba

“Selain itu, semoga kedepannya Kepala Desa Bancelok dapat mengubah potensi desanya menjadi lebih baik lagi dari pada sebelumnya, memberikan pelayanan prima kepada masyarakat dan menciptakan program-program baru dalam membangun desa,” pungkas Faisol. (adi/har)

Berita Terkait

Kupas Tuntas Tiga Biang Keladi Residivisme
Disperindag Pamekasan Mulai Penataan Kios Pasar Kolpajung
PERMAHI UNUGO Soroti Kasus Tenaga Ahli Bupati Pohuwato Positif Narkoba
23 Mahasiswa Terpilih di Jatim Dalami Dunia Pemasyarakatan
Suguhkan Draft Perdes, Dorong Desa Miliki Regulasi Wisata Visioner
Soal Revitalisasi SMKN Model Gorontalo, Walihua Akan Surati Kemendikdasmen
Operasi Zebra di Sampang, Sisir Kendaraan Tak Layak Jalan
Berkolaborasi Cegah Narkoba dan Judol di Sumenep

Berita Terkait

Rabu, 26 November 2025 - 16:40 WIB

Kupas Tuntas Tiga Biang Keladi Residivisme

Rabu, 26 November 2025 - 12:02 WIB

Disperindag Pamekasan Mulai Penataan Kios Pasar Kolpajung

Senin, 24 November 2025 - 23:03 WIB

23 Mahasiswa Terpilih di Jatim Dalami Dunia Pemasyarakatan

Senin, 24 November 2025 - 18:38 WIB

Suguhkan Draft Perdes, Dorong Desa Miliki Regulasi Wisata Visioner

Senin, 24 November 2025 - 16:26 WIB

Soal Revitalisasi SMKN Model Gorontalo, Walihua Akan Surati Kemendikdasmen

Berita Terbaru

Caption: dua anggota Satlantas Polres Sampang, berhasil mengamankan pelaku diduga menguasai sepeda motor hasil tindak pidana curanmor, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Polantas Sampang Ringkus Pria Bawa Kabur Motor Curian

Rabu, 26 Nov 2025 - 20:41 WIB

Caption: saat berlangsungnya penyuluhan hukum oleh Fakultas Hukum Unira kepada warga binaan Lapas Narkotika Pamekasan, (dok. foto istimewa).

Daerah

Kupas Tuntas Tiga Biang Keladi Residivisme

Rabu, 26 Nov 2025 - 16:40 WIB

Caption: tampak aktivitas penataan kios dan bersih-bersih di Pasar Kolpajung Pamekasan mulai dilakukan, (dok. regamedianews).

Daerah

Disperindag Pamekasan Mulai Penataan Kios Pasar Kolpajung

Rabu, 26 Nov 2025 - 12:02 WIB