Membanggakan, Team Jaguar Robatal Sabet 9 Tropi Kelas Bebek 2 Tak Buleleng Bali

- Jurnalis

Kamis, 30 Januari 2020 - 18:26 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Team Jaguar,  Robatal,  Sampang,  Madura.

Team Jaguar, Robatal, Sampang, Madura.

Sampang, (regamedianews.com) – Team motor race asal Sampang, Madura, Jawa Timur, berhasil mengharumkan nama Sampang di ajang motor bebek 2 tak di Kabupaten Buleleng, Bali, Minggu (26/01/2020).

Team yang bernama Jaguar dibawah komando Ach Hopit Rianto tersebut berhasil menyabet 9 tropi sekaligus dikelas 2 tak open Jatim 110 cc, dan 125 cc dan dikelas bebek 2 tak open pemula 116 cc dan 125 cc.

Baca Juga mengaku tak dilarang al quran tenaga pendidik di madura konsumsi narkoba

Baca Juga :  Warga Keluhkan Air PDAM Campur Lumpur dan Berbau Kaporit

Hal itu diungkapkan oleh Mahfud PT juru bicara Jaguar kepada regamedianews.com, Kamis (30/1).

“Ada 9 tropi dikelas bebek 2 tak open Jatim, 110 cc dan 125 cc di kelas bebek 2 tak pemula open 116 cc dan 125 cc,” ujarnya.

Torehan membanggakan team sekelas Jaguar di acara Bupati Cup Kabupaten Buleleng itu menurut Mahfud lebih menggugah sangat teamnya. Menurutnya, jauh-jauh dari Madura bisa terbayar dengan capaian itu.

Baca Juga :  Jelang Bulan Puasa, Satpol PP Sumenep Akan Tertibkan Pengemis & Anak Jalanan

Baca Juga surat mosi tidak percaya anggota dewan kepada sekwan bangkalan dianggap hoax

“Alhamdulillah team kami jauh dari Sampang Madura, jadi tercepat dan terbaik di kelas open,” imbuhnya.

Untuk itu Mahfud menambahkan, pihaknya akan mencoba nanti sirkuit Sentul Bogor. “Team kami akan mencoba axis di Indoclub yang 6 seri di putaran pertama di sirkuit sentul bogor,” tutupnya. (fan/mud/adi/har)

Berita Terkait

Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang
Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers
Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik
Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data
Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”
Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam
Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo
Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah

Berita Terkait

Sabtu, 17 Januari 2026 - 11:32 WIB

Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang

Jumat, 16 Januari 2026 - 14:23 WIB

Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers

Rabu, 14 Januari 2026 - 21:20 WIB

Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data

Rabu, 14 Januari 2026 - 15:37 WIB

Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”

Rabu, 14 Januari 2026 - 14:24 WIB

Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam

Berita Terbaru

Caption: ilustrasi, (sumber foto. Tribratanews Polri).

Hukum&Kriminal

Polres Sumenep Bongkar Sindikat Judi Online Slot Gacor

Sabtu, 17 Jan 2026 - 14:21 WIB

Caption: Dandim 0826 Pamekasan Letkol Kav Agus Wibowo Hendratmoko menyampaikan sambutannya, saat acara coffe morning bersama insan pers, (dok. Kurdi Rega Media).

Daerah

Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers

Jumat, 16 Jan 2026 - 14:23 WIB

Caption: Kasi Humas Kepolisian Resor Sampang AKP Eko Puji Waluyo, saat diwawancara awak media di ruangan kerjanya, (dok. Harry, Rega Media).

Hukum&Kriminal

Polisi Selidiki Pencurian Kabel Trafo PJU JLS Sampang

Jumat, 16 Jan 2026 - 10:15 WIB