Tes SKD CPNS Pemkab Bangkalan Berlangsung 11 Hari

- Jurnalis

Selasa, 18 Februari 2020 - 19:05 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Peserta tes SKD CPNS saat menerima arahan dari panitia di ruang Diklat setempat

Peserta tes SKD CPNS saat menerima arahan dari panitia di ruang Diklat setempat

Bangkalan, (regamedianews.com) – Ribuan pelamar CPNS yang lolos syarat administrasi mengikuti tes Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) di Balai Diklat, Kabupaten Bangkalan, Selasa (18/2/2020).

Pelaksanaan tes ditinjau langsung Kepala Kantor Regional II BKN Surabaya Tauchid Djatmiko beserta Wakil Bupati Bangkalan Drs. Mohni, dan Sekretaris Daerah (Sekda) Setijabudi.

Baca Juga; fpi desak dprd bangkalan buat perda larangan pendirian pasar modern

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kepala Kantor Regional II BKN Surabaya Tauchid Djatmiko mengatakan, perihal kebocoran soal-soal tidak mungkin terjadi, karena sudah menggunakan komputerisasi dan peserta yang selesai menggerjakan soal hasilnya bisa dilihat langsung.

Baca Juga :  Patung Karapan Sapi Senilai Rp 3,3 Miliar Dipasang di Sampang

“Semua peserta satu jam sebelum masuk ruangan melalui proses registrasi di panitia dan semua peserta di larang membawa benda apapun termasuk ikat pinggang harus di lepas. Kami berharap dengan pelaksaan tes Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) dapat memperoleh ASN yang berkualitas,” ungkapnya.

Sementara itu, wakil Bupati Bangkalan Mohni mengatakan, peserta yang akan mengikuti tes Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) sebanyak 5.182 orang yang akan ditempuh selama 11 hari kedepan dengan dibagi per hari 5 sesi, persesi sebanyak 100 orang.

Baca Juga :  Kejari Gorut Tetapkan HT Sebagai Tersangka Kasus Pembebasan Lahan PLTU

Baca Juga; evaluasi ditubuh koni kota cimahi target masuk 10 besar

“Dari 5.182 orang peserta akan diambil sebanyak 297 orang dengan rincian untuk formasi tenaga pendidik sebanyak 196, tenaga kesehatan 36 dan tenaga teknis sebanyak 65 orang,” pungkasnya. (sfn/tfk).

Berita Terkait

ESP PLTU Anggrek Bermasalah, Pemda Didesak Turun Tangan
Bupati Sampang Tekan OPD Tingkatkan Kinerja
PHE WMO Bangun Ekosistem Laut Produktif di Tlangoh
Hari Bhakti Kemenimipas, Momentum Lapas Memperkuat Transformasi
Pemkab Bangkalan Matangkan Pinjam Pakai Terminal Tipe A
Tahun 2025, Jumlah Janda di Sampang Melonjak
Klaim JHT Gratis, BPJS Ketenagakerjaan Ingatkan Peserta Waspadai Calo
Polantas Sampang Geber Sosialisasi Operasi Zebra 2025

Berita Terkait

Jumat, 21 November 2025 - 16:14 WIB

ESP PLTU Anggrek Bermasalah, Pemda Didesak Turun Tangan

Jumat, 21 November 2025 - 12:29 WIB

Bupati Sampang Tekan OPD Tingkatkan Kinerja

Kamis, 20 November 2025 - 12:19 WIB

PHE WMO Bangun Ekosistem Laut Produktif di Tlangoh

Rabu, 19 November 2025 - 20:08 WIB

Hari Bhakti Kemenimipas, Momentum Lapas Memperkuat Transformasi

Rabu, 19 November 2025 - 18:48 WIB

Pemkab Bangkalan Matangkan Pinjam Pakai Terminal Tipe A

Berita Terbaru

Caption: sebelum ditangkap dan dibawa ke Mako Polres Sampang, tersangka inisial S sempat bersembunyi dibawah kolong ranjang, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Mau Ditangkap, Maling di Sampang ‘Ngumpet’ Dibawah Ranjang

Jumat, 21 Nov 2025 - 19:39 WIB

Caption: gambar ilustrasi cuaca ekstrem berupa hujan disertai petir, (dok. regamedianews).

Peristiwa

36 Wilayah di Jawa Timur Dihantui Cuaca Ekstrem

Jumat, 21 Nov 2025 - 17:16 WIB

Caption: Electrostatic Precipitator pada Pembangkit Listrik Tenaga Uap di Kecamatan Anggrek Gorontalo Utara, (dok. regamedianews).

Daerah

ESP PLTU Anggrek Bermasalah, Pemda Didesak Turun Tangan

Jumat, 21 Nov 2025 - 16:14 WIB

Caption: Satreskrim Polres Pamekasan tunjukkan barang bukti dan tersangka penganiayaan berinisial P, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Resmob Pamekasan Kembali Ciduk Satu Pelaku Penganiayaan

Jumat, 21 Nov 2025 - 13:59 WIB

Caption: Bupati Sampang H Slamet Junaidi, didampingi Wabup dan Sekda saat pimpin rapat bersama OPD, (sumber foto: Diskominfo Sampang).

Daerah

Bupati Sampang Tekan OPD Tingkatkan Kinerja

Jumat, 21 Nov 2025 - 12:29 WIB