Diisukan Corona, 5 Warga Bandung Barat Dikarantina

- Jurnalis

Selasa, 17 Maret 2020 - 07:07 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kepala Desa Tanimulya (Lili Suheli).

Kepala Desa Tanimulya (Lili Suheli).

Bandung Barat, (regamedianews.com) – Merasa di buat resah akibat pemberitaan dari beberapa media, terkait warganya yang terjangkit Corona Virus Disease (Covid-19), Lili Suheli Kepala Desa Tanimulya, Kecamatan Ngamprah, Kabupaten Bandung Barat mulai angkat bicara.

Ia menyatakan, sejauh ini sebanyak 5 warganya yang diisukan itu dalam kondisi sehat. “Mereka baik-baik saja,” ujar Lili, Senin (16/3/2020).

Baca Juga :  Ini Jumlah Pemohon Akta Kematian di Pamekasan

Diakuinya, memang ada beberapa warganya yang baru pulang dari Korea dan Beijing, namun untuk menghindari hal yang tidak diinginkan Dinas Kesehatan Kabupaten Bandung Barat dan Provinsi serta puskesmas setempat akan terus memantau perkembangan ke 5 warganya.

“Sekarang mereka sedang masa karantina dirumahnya, tidak boleh keluar rumah sampai 14 hari, setelah dinyatakan sehat baru boleh untuk keluar lagi,” tandasnya.

Baca Juga :  Sandiaga Uno; Harus Melahirkan Konsep Yang Orisinal Untuk Kaum Milenial

Ia menghimbau, agar masyarakat tidak perlu resah, tapi tetap waspada. Terpenting, masyarakat tetap menjaga kesehatan dan terus menjaga lingkungan.

“Yang perlu diingat juga, jangan mudah percaya dengan isu yang belum tentu benar beritanya,” pungkas Lili. (brn)

Berita Terkait

Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang
Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers
Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik
Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data
Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”
Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam
Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo
Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah

Berita Terkait

Sabtu, 17 Januari 2026 - 11:32 WIB

Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang

Jumat, 16 Januari 2026 - 14:23 WIB

Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers

Kamis, 15 Januari 2026 - 16:28 WIB

Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik

Rabu, 14 Januari 2026 - 21:20 WIB

Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data

Rabu, 14 Januari 2026 - 15:37 WIB

Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”

Berita Terbaru

Caption: sejumlah warga Desa Gersempal berada di halaman rumah terduga pelaku wanita inisial SH, dan tampak anggota Polsek Omben melakukan pengamanan, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Diduga Selingkuh, Pemuda di Sampang Disandera Warga

Minggu, 18 Jan 2026 - 13:53 WIB

Caption: ilustrasi, (sumber foto. Tribratanews Polri).

Hukum&Kriminal

Polres Sumenep Bongkar Sindikat Judi Online Slot Gacor

Sabtu, 17 Jan 2026 - 14:21 WIB

Caption: Dandim 0826 Pamekasan Letkol Kav Agus Wibowo Hendratmoko menyampaikan sambutannya, saat acara coffe morning bersama insan pers, (dok. Kurdi Rega Media).

Daerah

Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers

Jumat, 16 Jan 2026 - 14:23 WIB