Covid-19, Disdukcapil Kota Cimahi Terapkan Pelayanan Online

- Jurnalis

Sabtu, 11 April 2020 - 07:10 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Beberapa pegawai didalam ruang pelayanan Disdukcapil Kota Cimahi, Kamis (09/04).

Beberapa pegawai didalam ruang pelayanan Disdukcapil Kota Cimahi, Kamis (09/04).

Cimahi, (regamedianews.com) – Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Kota Cimahi sejak Kamis (19/3/2020) kemarin, akan melakukan pelayanan kepada masyarakat secara online.

“Untuk itu, kami telah menyiapkan beberapa cara, yaitu melalui nomor telepon maupun website,” kata Yosephina Dewanti Sekretaris Dinas Kependudukan Catatan Sipil Kota Cimahi.

Yosephina menyebutkan, bagi masyarakat yang akan melakukan urusan di Kantor Disdukcapil Kota Cimahi, bisa menghubungi nomor berikut:

Seperti, mengurus akta kelahiran bisa menghubungi 085315287738, akta kematian menghubungi 085315287745, akta perkawinan dan perceraian menghubungi 085315287557, pindah datang ke nomor 085315287667.

Perubahan elemen menghubungi nomor 085315287663, penghapusan biometrik atau data KTP Elektronik bermasalah bisa menghubungi 085315287715, layanan update data BPJS, Bank ke nomor 085315287714.

“Bagi yang ingin mengubah data ganda bisa menghubungi 085315287710, pendaftaran legalisir catatan sipil ke nomor 085315287708, dan pendaftaran legalisir bidang pendaftaran penduduk bisa menghubungi nomor 085315287655,” sebut dia.

Baca Juga :  Soroti Pasar Modern & Warung Berjualan Saat Bulan Puasa, FPI Tuntut DPR Buat Perda Larangan

Yosephina menjelaskan, walaupun Disdukcapil Kota Cimahi sudah melaksanakan layanan melalui online. Namun, untuk beberapa dokumen administrasi kependudukan pemohon tetap harus hadir di kantor Disdukcapil.

“Hal ini, tiada lain untuk mensukseskan pencegahan penyebaran Covid-19 di Kota Cimahi, sebisa mungkin tunda dulu untuk seluruh urusan administrasi kependudukannya. Semoga kota Cimahi bisa segera mengatasi penyebaran Covid-19,” pungkasnya. (agil)

Berita Terkait

Agus Wibowo Nahkodai Kodim 0826 Pamekasan
Inspektorat Bangkalan Buka Klinik Konsultasi Akuntabilitas
4862 Guru Ngaji di Bangkalan Kini Terlindungi Jamsos Ketenagakerjaan
Pemdes Angsokah Prioritaskan Pembangunan Infrastruktur
DPRD Pamekasan Berharap 2026 UHC Jadi Program Prioritas
Pemkab Pamekasan Terapkan UHC Non Prioritas
Program PTSL Desa Pajeruan Mangkrak
TNI Gotong Royong Bantu Warga Pamekasan

Berita Terkait

Jumat, 10 Oktober 2025 - 22:18 WIB

Agus Wibowo Nahkodai Kodim 0826 Pamekasan

Jumat, 10 Oktober 2025 - 14:05 WIB

Inspektorat Bangkalan Buka Klinik Konsultasi Akuntabilitas

Jumat, 10 Oktober 2025 - 10:19 WIB

4862 Guru Ngaji di Bangkalan Kini Terlindungi Jamsos Ketenagakerjaan

Kamis, 9 Oktober 2025 - 22:32 WIB

Pemdes Angsokah Prioritaskan Pembangunan Infrastruktur

Kamis, 9 Oktober 2025 - 19:05 WIB

DPRD Pamekasan Berharap 2026 UHC Jadi Program Prioritas

Berita Terbaru

Caption: didampingi istri, Letkol Inf Herik Prasetiawan berjabat tangan dengan Letkol Kav Agus Wibowo Hendratmoko, (dok. regamedianews).

Daerah

Agus Wibowo Nahkodai Kodim 0826 Pamekasan

Jumat, 10 Okt 2025 - 22:18 WIB

Caption: Wakil Ketua DPRD Bangkalan H. Fatkhurrahman tampak merangkul Ma'ruf, usai penyelesaian laporan di Mapolres Bangkalan, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Kasus Dugaan Penganiayaan Wakil Ketua DPRD Bangkalan Berujung Damai

Jumat, 10 Okt 2025 - 18:21 WIB

Caption: Inspektorat Kabupaten Bangkalan saat peluncuran dan pemaparan, tentang aplikasi KLIK AKU, (dok. foto istimewa).

Daerah

Inspektorat Bangkalan Buka Klinik Konsultasi Akuntabilitas

Jumat, 10 Okt 2025 - 14:05 WIB

Caption: sejumlah petugas dan warga saat mengevakuasi mayat yang ditemukan di bibir pantai Desa Brenta Pamekasan, (dok. regamedianews).

Peristiwa

Penemuan Mayat Gegerkan Warga Branta Pesisir

Jumat, 10 Okt 2025 - 12:57 WIB