Penerima BPNT Banyak Transaksi Diluar Kabupaten Sampang

- Jurnalis

Selasa, 21 April 2020 - 15:52 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kiri; Kasi Pemberdayaan Kelembagaan Sosial dan Pengelolaan Sumber Dana Sosial Dinsos Kab. Sampang (Moh. Lubi).

Kiri; Kasi Pemberdayaan Kelembagaan Sosial dan Pengelolaan Sumber Dana Sosial Dinsos Kab. Sampang (Moh. Lubi).

Sampang, (regamedianews.com) – Entah apa yang terjadi di Kabupaten Sampang, hingga banyak warga penerima manfaat Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) tidak melakukan transaksi bantuan di desa masing-masnig. Namun, bertransaksi keluar Kabupaten Sampang.

Kepala Seksi (Kasi) Pemberdayaan Kelembagaan Sosial dan Pengelolaan Sumber Dana Sosial Dinas Sosial (Dinsos) Kabupaten Sampang, Moh. Lubi mengatakan, hal seperti itu sudah lama terjadi di Kabupaten Sampang.

Menurutnya, kejadian itu bukan ranahnya, Dinsos hanya membantu. Maka penerima BPNT dari 14 Kecamatan di Sampang yang paling banyak melakukan transaksi keluar Kabupaten. Yakni, Kecamatan Jrengik, Tambelangan dan Sreseh serta Banyuates.

Baca Juga :  Polisi RW Tutup Tren Sabung Ayam di Sampang

“Kami menerima laporan itu, dari e-Warung. Setelah dilacak ternyata transaksinya di Kabupaten Bangkalan,” katanya, Selasa (21/04/2020).

Lebih lanjut, Moh. Lubi mengatakan, padahal semua desa di Sampang sudah memiliki e-Warung. Selain itu, nominal BPNT yang diterima KPM semuanya sama. Kadang-kadang warga itu tertarik dengan barang yang disediakan masing-masing e-Warung Bangkalan.

Baca Juga :  Dispertahotrbun Akui Sulit Intervensi Harga Tembakau di Sumenep

“Mereka numpang dan dapat bantuan di Sampang, kenapa melakukan transaksi ke Bangkalan,” cetus Moh. Lubi.

Ia menambahkan, pihaknya sudah mensosialisasikan terkait transaksi yang harus dilakukan di desa masing-masnig melalui pendamping dan juga tim pemantau BPNT di masing-masing Kecamatan.

“Tiap desa di Sampang ini sudah menyediakan e-Warung. Tolong digesek di desanya masing-masnigg, agar perputaran ekonomi di desanya lebih maju dan sejahtera,” pungkasnya. (adi/har)

Berita Terkait

Lecehkan Atlet, KBI Bangkalan Desak Ketua Pengprov Jatim Dicopot
Blak-Blakan! Kades Waru Barat ‘Semprot’ PDAM Depan Bupati Pamekasan
Resmi Dilaunching, SPPG Torjunan Komitmen Sajikan Menu Higienis
MUI Sampang Larang Haflatul Imtihan Diisi Hiburan Langgar Syariat
Ra Mahfudz Proyeksikan Torjun Jadi Jantung Pemerintahan Sampang
Forkot Pamekasan Endus Aroma ‘Titipan’ Proyek di APBD 2025
Musrenbang Kedungdung, Alan Kaisan Tekankan Pemerintah Desa Kreatif dan Inovatif
Tepis Isu Negatif, Bupati Sampang Fokus Pembangunan Nyata di Robatal

Berita Terkait

Rabu, 28 Januari 2026 - 22:39 WIB

Lecehkan Atlet, KBI Bangkalan Desak Ketua Pengprov Jatim Dicopot

Rabu, 28 Januari 2026 - 20:49 WIB

Blak-Blakan! Kades Waru Barat ‘Semprot’ PDAM Depan Bupati Pamekasan

Rabu, 28 Januari 2026 - 18:29 WIB

Resmi Dilaunching, SPPG Torjunan Komitmen Sajikan Menu Higienis

Rabu, 28 Januari 2026 - 15:17 WIB

MUI Sampang Larang Haflatul Imtihan Diisi Hiburan Langgar Syariat

Selasa, 27 Januari 2026 - 23:42 WIB

Ra Mahfudz Proyeksikan Torjun Jadi Jantung Pemerintahan Sampang

Berita Terbaru

Caption: Petugas Perum Bulog Cabang Madura dan Dinas Perdagangan Sumenep, sosialisasi dan pengawasan langsung ke pasar, (dok. Kurdi Rega Media).

Ekonomi

Bulog Madura Siap Gelontorkan Minyakita di Pasar Rakyat

Rabu, 28 Jan 2026 - 17:07 WIB