Kagum, Habib Idrus Al Jufri Doakan La Nyalla

- Jurnalis

Jumat, 8 Mei 2020 - 22:52 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Habib Idrus Al Jufri saat mendoakan LaNyalla.

Habib Idrus Al Jufri saat mendoakan LaNyalla.

Bangkalan (regamedianews.com) – Kunjungan Ketua DPD RI Ir.H.La Nyalla Mahmud Mattalitti ke Bangkalan, Madura, Jumat (8/5/20), selain disambut hangat oleh para kiai dan tokoh Bangkalan seperti KH Imam Bukhori Muslim, Bupati Bangkalan dan anggota DPR RI, serta beberapa anggota DPRD Provinsi Jawa Timur Dapil Madura.

Senator asal Jawa Timur itupun disambut oleh Habib Idrus Al Jufri dari Surabaya saat berada di Pondok Pesantren Ibnu Cholil.

Baca Juga :  Proses Hukum Kades Geger Tanpa Intervensi

Dalam acara silaturahmi yang dikemas dengan acara bincang santai tersebut, Habib Idrus mengagumi cerita LaNyalla yang saat itu bercerita panjang lebar perjalanannya keberbagai daerah di Indonesia.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Habib Idrus pun berpesan agar LaNyalla tetap melaksanakan tugas dengan sejujurnya sesuai amanah yang diberikan.

“Biarlah kejujuran mencari tempatnya,” ujarnya.

Tak hanya itu, Habib juga mendoakan secara khusus agar LaNyalla diberi keberkahan umur dan tercapai apa yang diinginkan, sehingga dapat terus mengabdikan diri untuk kemaslahatan bangsa dan negara.

Baca Juga :  Bupati Bangkalan Apresiasi KPP Pratama Beri Riward Kepada Wajib Pajak

“Ayo kita berdoa untuk Pak Nyalla,” ujarnya sambil diikuti para tamu yang ada.

Sekedar diketahui sejak beberapa hari terakhir berada di Jawa Timur, kunjungan ke Kabupaten Bangkalan merupakan bagian agenda Ketua DPD RI tersebut, untuk bersilaturahmi dengan para tokoh muda dan kiai Bangkalan. (sfn/tfk)

Berita Terkait

TNI Gotong Royong Bantu Warga Pamekasan
Dukung Ketahanan Energi Jawa Timur, PETRONAS Indonesia Perkuat Kemitraan Strategis Dengan BUMD
Kasus Oknum Karyawan Bank Jatim Sampang Bergulir
Kafilah Pamekasan Raih Juara MTQ Jatim 2025
PLN Madura Hadirkan Energi Kepedulian Bagi Pelajar
Bupati Sampang Ajak Masyarakat Lawan Narkoba
Bupati Pamekasan Pastikan Menu MBG Layak Konsumsi
HUT TNI Ke-80, Letkol Herik Ungkap Pesan Perpisahan

Berita Terkait

Rabu, 8 Oktober 2025 - 17:08 WIB

TNI Gotong Royong Bantu Warga Pamekasan

Rabu, 8 Oktober 2025 - 15:01 WIB

Dukung Ketahanan Energi Jawa Timur, PETRONAS Indonesia Perkuat Kemitraan Strategis Dengan BUMD

Rabu, 8 Oktober 2025 - 13:43 WIB

Kasus Oknum Karyawan Bank Jatim Sampang Bergulir

Rabu, 8 Oktober 2025 - 11:15 WIB

Kafilah Pamekasan Raih Juara MTQ Jatim 2025

Selasa, 7 Oktober 2025 - 14:10 WIB

Bupati Sampang Ajak Masyarakat Lawan Narkoba

Berita Terbaru

Caption: Direktur Muslimah Humanis Indonesia, Dr. Hj. Mutmainah, (dok. foto istimewa).

Hukum&Kriminal

MHI Soroti Kinerja Polisi Bangkalan

Rabu, 8 Okt 2025 - 18:57 WIB

Caption: Babinsa Desa Kaduara Barat, gotong royong bersama warga membangun kamar mandi, (dok. regamedianews).

Daerah

TNI Gotong Royong Bantu Warga Pamekasan

Rabu, 8 Okt 2025 - 17:08 WIB

Caption: Kantor Bank Jatim Cabang Kabupaten Sampang, Jl. KH. Wakhid Hasyim, (dok. regamedianews).

Daerah

Kasus Oknum Karyawan Bank Jatim Sampang Bergulir

Rabu, 8 Okt 2025 - 13:43 WIB

Caption: Bupati Pamekasan KH Kholilurrahman, menyerahkan reward kepada 6 peserta juara MTQ tingkat Provinsi Jawa Timur, (dok. regamedianews).

Daerah

Kafilah Pamekasan Raih Juara MTQ Jatim 2025

Rabu, 8 Okt 2025 - 11:15 WIB