Mudik Dari Manado Warga Gorut Reaktif Rapid Test

- Jurnalis

Senin, 25 Mei 2020 - 23:05 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Saat tim medis melakukan pemeriksaan rapid test, dilengkapi APD lengkap .

Saat tim medis melakukan pemeriksaan rapid test, dilengkapi APD lengkap .

Gorontalo Utara, (regamedianews.com) – Petugas Medis Puskesmas Dambalo telah melakukan pemeriksaan Rapid Test kepada empat (4) warga Desa Dambalo, Kecamatan Tomilito, Kabupaten Gorontalo Utara (Gorut) dan hasilnya Reaktif. Senin (25/5/2020).

Kepala Desa Dambalo Haris B. Tuina menjelaskan, karena mendengar ada warganya yang baru tiba dari manado, dirinya langsung bergegas cepat, meminta kepada pihak Puskesmas untuk melakukan pemeriksaan terhadap warganya tersebut.

“Tadi sudah dilakukan pemeriksaan Rapid Test terhadap empat orang, ternyata hasilnya Reaktif, dan untuk anak anaknya yang belum sempat di Rapid Test nanti besok akan dilakukan pemeriksaan di Puskesmas,” jelas Haris.

Kemudian kata Haris, ia sudah sampaikan kepada Tim Gugus Covid Desa Dambalo untuk memantau mereka. “Sudah saya ingatkan ke meraka, agar kiranya mengkarantina mandiri dirumah, sambil menunggu hasil swab test selanjutnya,” ungkap Haris.

Adapun Rincian ke-4 pasien tersebut yaitu, SDL seorang laki-laki (48 th), MA seorang perempuan Istri dari SDL, YS seorang perempuan dalam keadaan hamil anak tirinya SDL, NM (71 th) seorang perempuan lansia orang tuanya MA. Ke empat empatnya tinggal serumah.

Baca Juga :  Sosialisasi Kebencanaan dan Bhakti Sosial Sepi Pendonor

Riwayat perjalan SDL dari Manado (Sulut), setelah dari Manado langsung pergi ke Paguyaman Desa Wono Sari dirumah orang tuanya selama kurang lebih lima hari, setelah itu kembali ke Desa Dambalo hari sabtu tanggal 23 Mei 2020 siang hari.

Dan untuk MA,YS dan NM hanya berada di rumah tidak ada riwayat perjalanan dari sulut.

Hanya sekedar informasi, bahwa Istri dari SDL pada saat sholat Idul Fitri dirinya ikut melaksanakan sholat berjamaah di Masjid Dusun Tengah. (SN)

Berita Terkait

Dugaan Pungli Bansos di Tlanakan Pamekasan Disorot
DPRD Pamekasan Paripurna Peringati Hari Jadi Ke-495
Bupati Sampang: Membaca Kunci Kembangkan Daya Pikir
RSUD Smart Ucapkan Selamat Hari Jadi Pamekasan Ke-495
Diskop UKM dan Naker Ucapkan Selamat Hari Jadi Pamekasan Ke-495
‘Semalam di Madura’ Meriahkan Puncak Hari Jadi Pamekasan Ke-495
Bupati Dorong Pengembangan Batik Tulis Khas Pamekasan
Kawasan Bancaran Bakal Disulap Jadi Rest Area

Berita Terkait

Rabu, 5 November 2025 - 19:25 WIB

Dugaan Pungli Bansos di Tlanakan Pamekasan Disorot

Selasa, 4 November 2025 - 13:05 WIB

DPRD Pamekasan Paripurna Peringati Hari Jadi Ke-495

Selasa, 4 November 2025 - 09:09 WIB

Bupati Sampang: Membaca Kunci Kembangkan Daya Pikir

Senin, 3 November 2025 - 08:48 WIB

RSUD Smart Ucapkan Selamat Hari Jadi Pamekasan Ke-495

Minggu, 2 November 2025 - 11:03 WIB

Diskop UKM dan Naker Ucapkan Selamat Hari Jadi Pamekasan Ke-495

Berita Terbaru

Caption: tampak jenazah korban tersambar petir, Firmansyah, saat berada di rumah duka di Desa Daleman, (dok. regamedianews).

Peristiwa

Remaja Sampang Tewas Tersambar Petir

Rabu, 5 Nov 2025 - 20:36 WIB

Caption: ilutrasi gambar AI, Fajar Firmansyah pengamat kebijakan publik lokal, (dok. regamedianews).

Daerah

Dugaan Pungli Bansos di Tlanakan Pamekasan Disorot

Rabu, 5 Nov 2025 - 19:25 WIB

Caption: tampak mobil pickup warna hitam dikendarai Muhammad Fauzi terperosok ke laut, usai tabrak pembatas jalan, (dok. regamedianews).

Peristiwa

Melintasi Sampang, Mobil Pickup Nyungsep Ke Laut

Rabu, 5 Nov 2025 - 11:18 WIB

Caption: Bupati Pamekasan Kholilurrahman sampaikan sambutan saat rapat paripurna DPRD, dalam rangka memperingati Hari Jadi Pamekasan ke-495, (dok. regamedianews).

Daerah

DPRD Pamekasan Paripurna Peringati Hari Jadi Ke-495

Selasa, 4 Nov 2025 - 13:05 WIB

Caption: Bupati Sampang H. Slamet Junaidi, meninjau dan membaca buku di stand dalam acara Festival Literasi Sampang 2025, (sumber foto: Diskominfo Sampang).

Daerah

Bupati Sampang: Membaca Kunci Kembangkan Daya Pikir

Selasa, 4 Nov 2025 - 09:09 WIB