Susul Puskesmas Jrengik, Kini Gilirin Puskesmas Ketapang Ditutup

- Jurnalis

Kamis, 2 Juli 2020 - 11:20 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Puskesmas Ketapang

Puskesmas Ketapang

Sampang || Rega Media News

Sejumlah UPTD Pusat Pelayanan Kesehatan Masyarakat (Puskesmas) di Sampang akhir-akhir ini ditutup secara bergiliran. Terbaru Puskesmas Ketapang, Kecamatan Ketapang.

Penutupan itu dilakukan karena staf pelayanan Puskesmas tersebut terpapar Covid-19 hasil Swab.

Plt Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Sampang, Agus Mulyadi mengatakan, pelayanan Puskesmas Ketapang akan di tutup sementara pasca seorang staf pelayanan terkonfirmasi positif Covid-19.

Baca Juga :  Jelang PSU, Kapolres Sampang Imbau Masyarakat Saling Menjaga

“Pelayanan istirahatkan dalam rangka memutus mata rantai penularan dan memberikan jaminan serta perlindungan kepada warga agar tidak tertular. Penutupan Puskesmas Ketapang ini terhitung mulai tanggal 02 hingga 9 Juli 2020,” terangnya, Kamis (02/07/2020).

Baca Juga :  Mayat Yang Ditemukan Dibibir Pantai Ketapang Kini Dititip Di RSUD dr Mohammad Zyn Sampang

Lebih lanjut Agus mengatakan, akibat penutupan Puskesmas tersebut, semua pelayanan kesehatan masyarakat sementara di alihkan ke Polindes, Pustu, Puskesmas Bunten Barat, Beringkoning dan Batulenger.

“Kalau untuk Puskesmas Ketapang ini akan di buka kembali pada tanggal 10 Juli 2020,” pungkasnya. (adi/har)

Berita Terkait

Pamekasan Darurat Perceraian, 1.694 Kasus Masuk Pengadilan Agama
Musrenbang Banyuates, Ra Mahfudz Beberkan 4 Prioritas Sampang 2027
Lecehkan Atlet, KBI Bangkalan Desak Ketua Pengprov Jatim Dicopot
Blak-Blakan! Kades Waru Barat ‘Semprot’ PDAM Depan Bupati Pamekasan
Resmi Dilaunching, SPPG Torjunan Komitmen Sajikan Menu Higienis
MUI Sampang Larang Haflatul Imtihan Diisi Hiburan Langgar Syariat
Ra Mahfudz Proyeksikan Torjun Jadi Jantung Pemerintahan Sampang
Forkot Pamekasan Endus Aroma ‘Titipan’ Proyek di APBD 2025

Berita Terkait

Kamis, 29 Januari 2026 - 19:07 WIB

Pamekasan Darurat Perceraian, 1.694 Kasus Masuk Pengadilan Agama

Kamis, 29 Januari 2026 - 13:08 WIB

Musrenbang Banyuates, Ra Mahfudz Beberkan 4 Prioritas Sampang 2027

Rabu, 28 Januari 2026 - 20:49 WIB

Blak-Blakan! Kades Waru Barat ‘Semprot’ PDAM Depan Bupati Pamekasan

Rabu, 28 Januari 2026 - 18:29 WIB

Resmi Dilaunching, SPPG Torjunan Komitmen Sajikan Menu Higienis

Rabu, 28 Januari 2026 - 15:17 WIB

MUI Sampang Larang Haflatul Imtihan Diisi Hiburan Langgar Syariat

Berita Terbaru

Caption: anggota Polsek Karang Penang bersama warga berada di lokasi ditemukannya jenazah nenek di waduk Desa Tlambah, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Peristiwa

Sempat Hilang, Seorang Nenek di Sampang Ditemukan Tewas

Kamis, 29 Jan 2026 - 09:19 WIB