Pengawasan Covid-19 Legislatif Belum Optimal, AMC Datangi Kantor DPRD Cimahi

- Jurnalis

Kamis, 10 September 2020 - 22:06 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aliansi Mahasiswa Cimahi (AMC) saat audiensi dengan Komisi IV DPRD Kota Cimahi.

Aliansi Mahasiswa Cimahi (AMC) saat audiensi dengan Komisi IV DPRD Kota Cimahi.

Cimahi || Rega Media News

Kalau Sebelumnya Pemerintah Kota Cimahi, kini giliran kantor Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) yang disambangi Aliansi Mahasiswa Cimahi (AMC), untuk mempertanyakan beberapa hal tekait penanganan Covid-19.

Seperti, pengawasan yang dilakukan lembaga Legislatif terhadap percepatan penanganan Covid-19 di Kota Cimahi. Karena menurut Koorditor AMC, Robby Permana Putra RY, sejauh ini pengawasan yang dilakukan lembaga legislatif belum optimal.

“Kami sampaikan ini sebagai keluh kesah sekaligus cek and balance. Kami juga tadi dalam audiensi menekankan agar dewan yang terhormat mau terus mengawal dan mengawasi penaganan Covid-19,” tandas Robby, usai pertemuannya dengan Komisi IV DPRD Kota Cimahi. Kamis (10/09/20).

Baca Juga :  Commander Wish Kapolda Gorontalo, Jalankan Amanah dan Niatkan Bekerja Untuk Rakyat

Selain itu, kata Robby, ada beberapa yang disampaikan dalam audiensi tadi diantaranya, terkait pengawasan dan penindakan video viral terkait kegiatan yang dilakukan di kediaman Wali Kota Cimahi, bentuk sosialisasi yang dilakukan terkait Adaptasi Kebiasaan Baru, dan Distribusi Bantuan Langsung Tunai (BLT) bagi masyarakat Kota Cimahi yang terdampak Covid-19.

Dilain pihak, Ketua Komisi IV DPRD Kota Cimahi, Ayis Lavilianto menilai, kedatangan AMC ke DPRD sangat membantu DPRD untuk mengawasi penanganan Covid-19. Karena, kedatangan para mahasiswa tadi sudah memberi banyak informasi dilapangan.

Baca Juga :  Mengadu Ke JCW, Korban Dugaan Pelecehan Seksual di Sampang Berharap Pelaku Segera Ditangkap

“Kami tentu merasa terbantu dengan informasi yang disamapaikan oleh para mahasiswa tadi, karena kami tidak semuanya tahu. Tentu hal ini akan menjadi masukan buat kami,” imbuh Ayis.

Kedepan pihaknya akan mengkomunikasikan dengan Satgas Covid-19 Kota Cimahi, terkait informasi yang tadi sudah disampaikan AMC. Ia berharap, dangan banyaknya informasi yang disampaikan masyarakat, tugas Satgas gugus tugas Covid-19 akan semakin baik.

“Karena kan indikator keberhasilan Satgas gugus tugas Covid-19 dilihat makin melambannya kasus. Minimalnya stagnan, tidak ada penambahan kasus. Lebih bagus tidak ada lagi ada kasus,” pungkasnya. (agil)

Berita Terkait

Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan
PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar
Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga
Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun
Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi
Sambut 2026, Polantas Sampang Larang Konvoi dan Knalpot Brong
Empat Puskesmas di Pamekasan Temukan Suspek Chikungunya
Pemkab Pamekasan Matangkan Penyambutan Valen D’Academy 7

Berita Terkait

Jumat, 2 Januari 2026 - 18:48 WIB

Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan

Jumat, 2 Januari 2026 - 09:03 WIB

PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar

Kamis, 1 Januari 2026 - 10:13 WIB

Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga

Rabu, 31 Desember 2025 - 19:01 WIB

Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun

Rabu, 31 Desember 2025 - 12:11 WIB

Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi

Berita Terbaru

Caption: Kapolres Sumenep AKBP Rivanda, saat gelar konferensi pers ungkap kasus kriminal selama tahun 2025, (dok. foto istimewa).

Hukum&Kriminal

Kriminalitas di Sumenep, Kejahatan Siber Melonjak Tajam

Minggu, 4 Jan 2026 - 17:27 WIB

Caption: Kapolres Sumenep AKBP Rivanda, saat gelar press conference ungkap kasus kriminal selama tahun 2025, (dok. foto istimewa).

Hukum&Kriminal

Polres Sumenep Gaspol, 82% Kasus Kriminal Diselesaikan

Sabtu, 3 Jan 2026 - 18:42 WIB

Caption: tampak bagian depan truk yang terlibat kecelakaan di jalan raya Camplong ringsek, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Peristiwa

Dua Truk Adu Banteng di Jalan Raya Camplong Sampang

Sabtu, 3 Jan 2026 - 12:11 WIB