Jalan Sepanjang 45 Meter di Bangkalan Ambles dan Longsor

- Jurnalis

Kamis, 31 Desember 2020 - 19:18 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bupati Bangkalan (R. Abdul Latif Amin Imron) mengecek langsung longsor dan amblesnya  jalan ruas kabupaten.

Bupati Bangkalan (R. Abdul Latif Amin Imron) mengecek langsung longsor dan amblesnya jalan ruas kabupaten.

Bangkalan || Rega Media News

Jalan Kabupaten Batukoceng sepanjang 45 meter yang menghubungkan tiga kecamatan Galis, Geger dan Konang Kabupaten Bangkalan, Madura, mengalami ambles dan longsor, Rabu (31/12/20) kemarin.

Penyebab ambles dan longsornya jalan kabupaten tersebut, lantaran tingginya intensitas hujan dan gambutnya tanah mengakibatkan tanah ambles dan longsor.

Menyikapi hal itu, Bupati Bangkalan di dampingi Kepala Dinas PUPR dan Forkopimda melakukan peninjauan langsung kelokasi longsor, Kamis, (31/12/20) pagi.

Baca Juga :  Siap-Siap !, 14 Hari Kedepan Polda Gorontalo Gelar Operasi Zebra Otanaha

Kepala dinas pekerjaan umum dan perumahan rakyat (PUPR) Bangkalan, Ishak Sudibyo mengatakan, akan segera melakukan perbaikan jalan terssbut. Menurutnya, dalam waktu sementara pemerintah membuat jalan alternatif supaya masyarakat bisa melewati jalan tersebut.

“Untuk sementara, akan membuat jalan alternatif agar masyarakat bisa melintasi akses jalan tersebut,” ujarnya.

Selain itu, Yoyok juga menjelaskan, untuk proses perbaikan, pihaknya masih menunggu penyelesaian peraturan daerah (perda) APBD tahun 2021.

Baca Juga :  Keluarga WBP Lapas Narkotika Pamekasan Terima Bansos

“Jadi, nanti kita pakai anggaran di APBD kalau perdanya sudah selesai, tapi kita juga bisa menggunakan anggaran belanja tak terduga (BTT),” jelasnya.

Menurut Yoyok, kerusakan jalan kedalaman 3 meter lebar 4 meter direncanakan perbaikannya akan dilakukan TPJ konstruksi pasangan batu kali dengan pondasi Strous panjang 50M kedalaman 3M.

“Kemudian urugan pudel kurang lebih 175 M3, telford, lapen dan drainase tepi jalan,” pungkasnya. (sfn/sms)

Berita Terkait

Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang
Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers
Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik
Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data
Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”
Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam
Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo
Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah

Berita Terkait

Sabtu, 17 Januari 2026 - 11:32 WIB

Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang

Kamis, 15 Januari 2026 - 16:28 WIB

Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik

Rabu, 14 Januari 2026 - 21:20 WIB

Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data

Rabu, 14 Januari 2026 - 15:37 WIB

Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”

Rabu, 14 Januari 2026 - 14:24 WIB

Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam

Berita Terbaru

Caption: sejumlah warga Desa Gersempal berada di halaman rumah terduga pelaku wanita inisial SH, dan tampak anggota Polsek Omben melakukan pengamanan, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Diduga Selingkuh, Pemuda di Sampang Disandera Warga

Minggu, 18 Jan 2026 - 13:53 WIB

Caption: ilustrasi, (sumber foto. Tribratanews Polri).

Hukum&Kriminal

Polres Sumenep Bongkar Sindikat Judi Online Slot Gacor

Sabtu, 17 Jan 2026 - 14:21 WIB